logo

Apa Saja Manfaat Muse untuk Pengembangan Video Game?

RA_Majid
Jumat 28 Februari 2025, 14:26 WIB
Xbox, konsol video game milik Microsoft. (Sumber: Seattle Times)

Xbox, konsol video game milik Microsoft. (Sumber: Seattle Times)

Indogamers.com - Apa saja manfaat Muse, AI terbaru dari Microsoft?

Seperti diketahui, perusahaan tersebut baru saja mengenalkan Muse sebagai AI generatif untuk membantu para developer membuat video game.

Muse memanfaatkan teknik deep learning, menghasilkan aset game, karakter, animasi, dan skrip dalam game berdasar konteks dan input pengguna.

Berikut beberapa manfaatnya, disarikan dari keterangan di laman resmi Microsoft.

Manfaat Muse untuk Membuat Video Game

Ilustrasi generatif AI. (Sumber: Eurogamer)

1. Buat Konten Secara Prosedural

Membangun dunia game yang luas butuh waktu lama.

Muse mempercepat proses ini dengan cara menghasilkan lanskap, lingkungan, dan level secara otomatis berdasar prompt developer.

Dengan begitu, game bisa memiliki dunia unik dan dinamis tanpa korban kualitas.

2. Desain Karakter dan Animasi

Menghidupkan karakter di game butuh animasi yang realistis.

Muse membantu menghasilkan ekspresi wajah dan gerakan karakter pakai teknologi AI berbasis motion capture.

Proses ini membuat interaksi antar-karakter lebih alami dan mengurangi beban kerja animator.

3. Penulisan Dialog dan Narasi

Dengan kemampuan pemrosesan bahasa alami (NLP), Muse mampu menciptakan dialog, narasi bercabang, dan struktur quest yang dinamis.

Penulis dapat menggunakannya untuk merancang cerita, menyempurnakan interaksi karakter, dan menciptakan pengalaman bermain lebih mendalam.

Baca Juga: 7 Fakta Penting di Balik Penundaan Jadwal Rilis Fable oleh Microsoft

4. Pengujian dan Debugging

Muse bisa mensimulasikan interaksi pemain, mendeteksi bug, dan memberi rekomendasi perbaikan.

Dengan AI yang mampu menguji berbagai mekanisme gameplay, pengembang bisa memastikan gameplay lebih stabil sebelum rilis.

5. Support Pengembang Indie

Studio kecil sering menghadapi masalah keterbatasan sumber daya. Muse hadir sebagai AI yang membantu mereka bikin game berkualitas tinggi tanpa memerlukan tim besar.

Dengan otomatisasi tugas-tugas teknis, pengembang bisa fokus pada kreativitas dan inovasi.

Baca Juga: 5 Daya Tarik Game Mecha Break yang Raih Ratusan Ribu Pemain di Hari Pertama Open Beta

6. Optimalisasi Game Lama

Banyak game klasik menjadi tidak bisa dimainkan karena keterbatasan perangkat keras dan perangkat lunak.

Muse dapat mengoptimalkan game lama agar kompatibel dengan perangkat modern, membuka peluang bagi generasi baru untuk menikmati judul-judul klasik.

7. Mempermudah Prototipe

Industri game terus menghadapi tekanan untuk memproduksi lebih banyak konten tanpa mengurangi kualitas.

Muse mempercepat proses pembuatan prototipe, di mana pengembang bisa uji ide dan skenario game lebih cepat dan efisien.

Baca Juga: 7 Fakta Menarik Muse, Model AI untuk Bikin Visual Video Game

Microsoft juga mengembangkan WHAM Demonstrator, alat untuk menunjang pengembang berinteraksi langsung dengan Muse.

Melalui antarmuka visual, mereka dapat memasukkan frame atau aksi dan melihat hasil generasi AI secara langsung.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

MSI Luncurkan Power Supply Unit Terobosan Baru MEG Series, Begini Detailnya

Jumat 28 Februari 2025, 10:05 WIB
undefined
PC

GeForce RTX 5070 Ti 16G GAMING TRIO PLUS: Andalan Gamers Buat Atraksi

Jumat 28 Februari 2025, 08:00 WIB
undefined
E-Sport

Dewa United Esports Umumkan Roster di MPL ID Season 15, Netizen: Ini Mah Pelengkap Doang

Jumat 28 Februari 2025, 08:34 WIB
undefined
E-Sport

Perjalanan Karier Watt hingga Jadi Coach Dewa United Esports di MPL ID Season 15

Jumat 28 Februari 2025, 08:53 WIB
undefined
E-Sport

Hok Invitational 2025 Season 3: Bigetron Sigma Gagal ke Semifinal

Jumat 28 Februari 2025, 09:08 WIB
undefined
News Update
Gadget21 April 2025, 18:04 WIB

Lolos TKDN, Motorola Edge 60 Fusion Segera Hadir di Indonesia?

Smartphone terbaru dari Motorola lolos sertifikasi TKDN, Motorola Edge 60 Fusion segera hadir untuk pasar Indonesia.
Motorola Edge 60 Fusion. (FOTO: India Today)
Gadget21 April 2025, 17:02 WIB

Aspire 7 Pro, Laptop Gaming Acer yang Dibekali Sistem Pendingin Kipas Ganda

Acer Aspire 7 Pro menawarkan sistem pendingin yang cukup optimal menggunakan kipas ganda yang mampu menjaga suhu tetap stabil saat digunakan dalam intensitas tinggi.
Acer Aspire 7 Pro, laptop gaming terbaru dari Acer. (FOTO: Acer)
Gadget21 April 2025, 16:33 WIB

Daftar 3 HP Termurah dengan Kamera 200 MP

HP dengan kamera 200 MP termurah menjadi pilihan terbaik saat kamu membutuhkan HP murah yang mampu menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Redmi Note 13 Pro 5G (FOTO: Xiaomi)
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Guides21 April 2025, 12:46 WIB

Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!

Bingung cari Juice Jems di Crashlands 2? Simak panduan lengkapnya di sini! Temukan lokasi tersembunyi, cara buat Popcorn Docks, dan tips upgrade Infinis Suit dengan mudah. Jangan sampai kelewatan!
Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!(FOTO: AlphaZin Gaming)
Console21 April 2025, 12:25 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch!
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.