26 Video Game Dalam Event 'The Future of Gaming' PlayStation 5

null

Setelah berbulan-bulan menunggu, Sony akhirnya mengungkapkan sekilas beberapa video game yang dipastikan akan hadir di konsol next generationnya, PlayStation 5, dalam event The Future of Gaming

IDGS, Jumat, 12 Juni 2020 - Sebagian dari judul-judul game yang ditampilkan dini hari tadi akan menemani peluncuran PlayStation 5 pada paruh akhir 2020 nanti, seperti Spider-Man: Miles Morales.

Event The Future of Gaming menampilkan berbagai game baik dari pengembang besar maupun kecil, serta lebih menekankan pada kemampuan dan potensi dari konsol PS5. Event ini berperan seperti pengganti E3 yang dibatalkan karena pandemi COVID-19.

Sebagian kecil video game yang ambil bagian dalam event tersebut menunjukkan gameplay mereka, sedangkan sebagian besar lebih ke teaser atau cinematic.

Berikut ini adalah daftar lengkap game-game yang dipamerkan dalam event The Future of Gaming: 

  • Grand Theft Auto 5/GTA Online (expanded and enhanced, Rockstar/2K) 2021
  • Marvel's Spider-Man Miles Morales (Insomniaac Games) Paruh akhir 2020
  • Gran Turismo 7 (Polyphony Digital) TBA
  • Ratchet & Clank: Rift Apart (Insomniac Games) TBA
  • Project Athia (Luminous Productions/Square Enix) TBA
  • Stray (Bluetwelve/Annapurna Interactive) 20201
  • Returnal (Housemarque/XDEV) TBA
  • Sackboy A Big Adveture¬† (Sumo Digital/XDEV) TBA
  • Destruction All Stars (Lucid/XDEV) TBA
  • Kena: Bridge of the Spirits (Ember Lab) TBA
  • Goodbye Volcano High (KO-OP Mode) 2021
  • Oddworld Soulstorm (Oddworld Inhabitants) TBA
  • GhostwireL Tokyo (Tango Gameworks) 2021
  • Jett: The Far Shore (Superbrothers & Pine Scented) Paruh akhir 2020
  • Godfall (Counterplay Games/Gearbox Publishing) Paruh akhir 2020
  • Solar Ash (Heart Machine/Annapura Interactive) 2021
  • Hitman 3 (IO Interactive) Januari 2021
  • Astro's Playroom (Japan Studio/Team Asobi) TBA
  • Little Devil Inside (Neostream Interactive) TBA
  • NBA 2K21 (2K/Visual Concepts) Musim gugur 2020
  • Bugsnax (Young Horse) Paruh akhir 2020
  • Demon's Souls Remake (Bluepoint Games/Japan Studio) TBA
  • Deathloop (Arkane Lyon/Bethesda Softworks) TBA
  • Resident Evil Village (Capcom) 2021
  • Pragmata (Capcom) 2022
  • Horizon Forbidden West (Guirella Games) TBA

2 video game akan datang ke PS5 dan diungkapkan dalam press release Sony

  • Tribes of Midgard (Norsfell/Gearbox Publishing)
  • The Pathless (Giant Squid/Annapurna Interactive)

https://youtu.be/RuLci-lSeCo

 

(Stefanus/IDGS)

Gambar Fitur: Ign.com/Sony

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI