logo

LifeAfter, Game Survival Baru di Platform Mobile yang Patut untuk Dicoba!

Stefanus Wahyu
Minggu 30 Agustus 2020, 23:59 WIB

Salah satu game survival yang patut untuk dicoba: LifeAfter!

IDGS, Minggu, 30 Agustus 2020 - Bermula dari game konsol, LifeAfter diadaptasi ke platform mobile dan bisa diunduh lewat Play Store maupun App Store.

Terdapat segudang fitur dalam LifeAfer yang bisa dicoba pemain. salah satunya adalah membangun rumah di dalam game untuk bertahan hidup. Kamu juga bisa bermain bersama teman-teman dalam Co-op Mode.

Selain itu, fitur grafik super HD dan suara menambah ketegangan dalam bermain.

 

 

Game survival ini mengharuskan kamu untuk bertahan hidup dari zombie dan monster hutan yang menakutkan. Karena mereka bisa saja menyerang tiba-tiba. Selain itu, kamu juga harus bertahan hidup dari serangan pemain lain yang mencoba menghancurkan rumah yang telah dibangun.

Selain bertahan hidup, kamu juga diharuskan menjaga 3 jenis bar yakni HP, Hunger dan Health. Jika salah satu bar tersebut maka kamu akan gugur. Jadi, pastikan Kamu bisa revive ke checkpoint yang ditentukan.

 

 

Nah, pas banget nih di UPoint.id lagi ada promo spesial untuk player game LifeAfter. Adapun promo spesialnya adalah Top Up 25 Credits Game LifeAftter Pakai GoPay, kamu akan mendapatkan bonus item dari LifeAfter.

Adapun bonus yang bisa Kamu dapatkan antara lain 1 Lobster Feast, 3 Cola kid Cookies dan 3 Tree Root Cake. User akan mendapatkan 3 jenis bonus item tersebut dalam satu kode voucher.

Masa berlaku promo ini mulai dari tanggal 16 Agustus - 31 Agustus 2020. Jadi jangan sampai kelewatan mendapatkan bonus itemnya ya. Nah, untuk syarat dan ketentuan mendapatkan bonus item dari game LifeAfter, Kamu bisa cek langsung di Promo Bonus item di Promo Bonus item LifeAfter di UPoint.id.

 

 

Jika kamu belum tau langkah-langkah top up game LifeAfter bisa cek di artikel cara top up game LifeAfter UPoint.id pakai GoPay ya. Nah, kalau kamu belum tau cara klaim bonus item game LifeAfter, Tenang! Kamu bisa cek juga di UPoint.id langsung.

So, bagaimana sobat UPoint? Mudah banget kan untuk mendapatkan bonus item game LifeAfter. Jadi, jangan lupa untuk terus top up game di UPoint. Karena selain harganya yang terjangkau, ada banyak promo dan bonus menarik yang bisa kamu dapatkan.

Unduh LifeAfter di tautan berikut ini.

 

(stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
E-Sport05 November 2024, 15:02 WIB

Resmi! Coach Yeb Farewell dari Fnatic Onic

pelatih kebanggaan mereka yakni Coach Yeb resmi mengumumkan farewell dari tim
Coach Yeb (FOTO: TikTok/coachyeb)
Gadget05 November 2024, 15:01 WIB

Screenshot Panjang di iPhone? Bisa Kok dengan 3 Cara Mudah Ini

Screenshot panjang di iPhone kini bisa kamu lakukan langsung.
Cara screenshot panjang di iPhone (FOTO: youtube.com/@kontengakpenting)
Mobile05 November 2024, 14:03 WIB

5 Game HoYoverse Paling Diminati 2024, Sudah Main yang Mana Saja Nih?

HoYoverse kondang sebagai developer yang memproduksi game berkualitas dengan gameplay dan cerita menarik.
Ilustrasi game-game HoYoverse. (Sumber: Gamebrot)
Mobile05 November 2024, 13:32 WIB

5 Rekomendasi Game Mobile Bertema Pesawat yang Seru untuk Dimainkan

Game bertema pesawat menawarkan pengalaman yang mendebarkan
Airlane Commander. (Sumber: PlayStore)
Console05 November 2024, 13:25 WIB

5 Game yang Dianggap Plagiat: Kontroversi dan Kemiripan

Berikut ini adalah 5 game yang pernah dianggap plagiat karena kemiripannya dengan game lain
Istilah dalam Game PUBG (Foto: MEmu)
News05 November 2024, 12:53 WIB

Ajukan Merek Dagang Baru, Betulkah HoYoVerse Ganti Nama Astaweave Haven Jadi Petit Planet?

HoYoverse selaku developer game populer baru saja mengajukan merek dagang baru bernama Petit Planet pada 31 Oktober 2024.
Logo Hoyoverse. (Sumber: Hoyoverse)
News05 November 2024, 12:50 WIB

Ternyata Begini Cara Mendapatkan Skin MLBB dengan Mudah, Bisa Sambil Ngemil

Cek caranya di artikel lengkapnya.
Mendapatkan skin Mobile Legends: Bang Bang atau MLBB ternyata kini bisa dilakukan dengan mudah. (FOTO: Dok. Unipin)
Gadget05 November 2024, 12:01 WIB

Gak Kalah Keren, ini 7 Laptop Terbaik Karya Anak Bangsa yang Layak Kamu Miliki

Berikut adalah 7 rekomendasi laptop terbaik karya anak bangsa yang tidak kalah keren dengan brand asal luar yang sudah banyak beredar di Indonesia
Axioo Pongo 760 V2 (Foto: Axiooworld)
Mobile05 November 2024, 11:15 WIB

4 Game Baseball Android Paling Seru dan Menantang, Kamu Harus Coba

Berikut adalah 4 rekomendasi game baseball paling seru dan menantang di android
Game Baseball Star (Foto: playus soft)
Mobile05 November 2024, 10:25 WIB

4 Game Tenis Meja Mobile yang Wajib Dimainkan oleh Penggemar Ping Pong

Game tenis meja menjadi salah satu pilihan game olahraga yang banyak dimainkan di perangkat android
Game Virtual Table Tennis (Foto: SenseDevil Games)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.