logo

Eks Pelatih Ninjas in Pyjamas Akui Gunakan Spectator Bug CS:GO di Turnamen Resmi

Stefanus Wahyu
Sabtu 05 September 2020, 21:16 WIB

Faruk "pita" Pita telah mengaku bahwa ia mengeksploitasi coaching/spectator bug pada tahun 2018 ketika ia masih menjadi pelatih kepala dari Ninjas in Pyjamas (NiP)

IDGS, Sabtu, 5 September 2020 - Pria berusia 29 tahun itu mengungkapkan perbuatan tak sportifnya tersebut lewat sebuah TwitLonger setelah beberapa pelatih-pelatih top eSports terkena sanksi.

Kabar mengejutkan yang melatih para pelatih tersebut pada awalnya datang dari ESL yang "baru-baru ini meluncurkan penyilidikan atas eksploitasi spectator bug ini dalam kompetisi ESL dan DreamHack CS:GO," dan hasilnya beberapa pelatih top seperti Nicolai "HUNDEN" Petersen (Heroic), Ricardo "dead" Sinigaglia (MIBR), dan Aleksandr "zoneR" Bogatiryev kini telah menerima hukuman ban.

Menyusul sanksi ban dari ESL tersebut, organisasi Koalisi Integritas Esports (Esports Integrity Coalition) mengumumkan dimulainya penyelidikan menyeluruh atas kasus spectator bug di CS:GO. Langkah Pita mengakui perbuatan tak sportifnya itu ia lakukan sebelum penyelidikan mengarah kepadanya.

Dalam pengakuannya, Pita menjelaskan bahwa dirinya menggunakan spectator bug tersebut dalam ESL Pro League pada November 2018 Season 8 di mana NiP berhadapan melawan mousesports. Ia lalu mengaku meski sempat menggunakan bug itu dalam lima hingga enam ronde, dirinya kemudian merasa bersalah dan lantas menghubungi tim pengembang CS:GO lewat DM Twitter untuk memperingatkan mereka.

 

Eks pelatih Ninja in Pyjamas, Faruk "pita" Pita mengkui dirinya sempat menggunakan spectator bug dalam pertandingan resmi. (Foto: DreamHack)

Ia juga mengaku bahwa dirinya siap menerima hukuman apapun terkait perbuatannya menggunakan bug itu di pertandingan resmi.

Pengakuan Pita ini hanyalah permulaan, karena penyelidikan dari Koalisi Integritas Esports belum menyelesaikan penyelidikan mereka. Diperkirakan masih akan ada beberapa pelatih lagi yang akan terkena hukuman.

 

(Stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
PC23 April 2025, 18:00 WIB

5 Monitor Gaming MSI Terbaik 2025: Visual Tajam, Respons Kilat, dan Siap Tempur

Buat kamu yang pengen upgrade pengalaman gaming ke level dewa, MSI punya deretan monitor yang enggak cuma keren di tampilan, tapi juga gahar di performa.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 16:05 WIB

Kode Crosshair Valorant Terbaik dari Pro-Player Dunia, Terbukti Efektif

Bagi kamu yang ingin memiliki kode Crosshair terbaik dari para pemain pro Valorant di dunia, kamu bisa pilih kode Crosshair berikut.
Ilustrasi penggunaan kode Crosshair Valorant dari pro-player dunia. (FOTO: pcgamesn.com)
PC23 April 2025, 16:00 WIB

Enggak Cuma Jago Teknologi, MSI Juga Serius Peduli Lingkungan

Di tengah dunia teknologi yang makin cepat berlari, MSI enggak cuma fokus bikin perangkat canggih, tapi juga mulai ngebut ke arah yang lebih hijau.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 15:05 WIB

Tips Cepat Naik Rank di Valorant, Mudah Diikuti Langkah-langkahnya

Untuk mencapai rank terbaik di urutan rank Valorant.
Ilustrasi rank di Valorant. (FOTO: Riot Games)
Mobile23 April 2025, 14:30 WIB

5 Senjata yang Paling Ampuh Digunakan untuk Lawan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Enggak semua pertempuran di PUBG Mobile harus berakhir dengan baku tembak jarak dekat.
S12K.  (Sumber: PUBG)
Mobile23 April 2025, 13:56 WIB

Cara Menyembunyikan Level di Valorant

Selain bisa ditampilkan, para pemain Valorant juga bisa menyembunyikan level mereka dengan mudah melalui menu kustomisasi pemain.
Ilustrasi level akun Valorant. (FOTO: gamerant.com)
Mobile23 April 2025, 13:09 WIB

Harus Banyak Latihan, Ini 5 Tips Mengalahkan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Menyergap musuh dari kejauhan di PUBG Mobile bukan cuma soal punya scope gede atau senjata keren.
Sara PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Lifestyle22 April 2025, 19:38 WIB

Catat! Ini 5 Gangguan Kesehatan Paling Berat akibat Game Online

Meski game bisa jadi sarana hiburan dan interaksi sosial, penggunaan berlebihan tanpa kontrol dapat memicu gangguan kesehatan serius.
Potret ilustrasi bermain mobile game atau game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Console22 April 2025, 18:00 WIB

Kabar Trailer Kedua GTA 6 Masih Misterius, Ini Penjelasan Rockstar dan Take-Two

Kalau kamu ngerasa udah kelamaan nunggu trailer kedua GTA 6, kamu enggak sendiri guys.
GTA VI, salah satu dari lima game terbaik sepanjang masa. (Sumber: Rockstar)
Mobile22 April 2025, 15:04 WIB

25 Juta Pemain Daftar Pra-Registrasi, Delta Force Kini Tersedia di Mobile

Game FPS Tactical Shooter berskala besar ini siap menghadirkan gameplay memukau dengan pertempuran intensitas tinggi untuk pemain, kapan pun dan di mana pun.
Delta Force diluncurkan untuk versi mobile. (FOTO: Garena)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.