logo

BiSH Berkolaborasi Dengan Call of Duty: Mobile Untuk Lagu Baru Mereka

INDOGAMERS
Sabtu 10 Oktober 2020, 15:13 WIB

INDOGAMERS.ID - BiSH mengumumkan kolaborasi untuk lagu baru dengan Call of Duty: Mobile melalui akun twitter resmi mereka (8/10). Idol group asal Jepang tersebut akan mengadakan pertunjukan live sepesial lagu baru mereka untuk CODM secara in-game/ di dalam gim. Penampilan BiSH berjudul Call of Duty: Mobile √ó BiSH Special Live -STORY OF DUTY- tersebut akan dilangsungkan 15 Oktober 2020 pukul 20.00 JST atau 18.00 WIB. Belum diketahui akankah konten tersebut hanya ekslusif untuk Jepang saja atau global.

BiSH X Call of Duty Mobile

Dilansir dari Natalie Jepang, berikut komentar dari member BiSH;

Sentochihiro Chicchi

Saya pertama kali tahu CoD saat masih kecil dari ayah, dan mengetahui kenyataan saat ini bahwa saya di waktu dewasa bisa berkolaborasi (dengan CODM) membuatku sangat bahagia. Sensasi aspek FPS membuat gim ini mengasyikkan. Jadi BiSH akan bernyanyi dengan sepenuh hati untuk menyampaikan (perasaan) itu ke semua orang.

AiNA THE END

Sebuah kebahagiaan bisa terlibat dengan COD. Saya ingin menulis sesuatu yang sesuai/ bisa menjiwai permainan dengan sudut pandang lelaki dan perempuan dari segala usia yang memainkannya. Saya berharap pemain bisa menikmati (lagu) ini layaknya di medan tempur.

Momoko Gumi Company

Melihat tentara mempertaruhkan hidup mereka di baku tembak memperlihatkan bagaimana terkadang kita perlu berjuang untuk diri sendiri dan rekan (teman seperjuangan) kita. Hal itu juga mengajarkan kita tentang kehilangan dan rasa sakit. Begitu pula BiSH yang ingin menghargai rekan dan melawan apapun tanpa rasa takut.

Hashiyasume Atsuko

Saya masih teringat pertama kali bermain CoD. Saya benar-benar masuk ke dalam dunia gim selama berjam-jam di hari pertama. Sebuah kehormatan BiSH bisa terlibat dengan gim terbaik.

Lingling

Meski saya tidak mengikuti gim (CODM), saya pernah tahu soal CoD sebelumnya. Jadi hal pertama yang saya pikirkan adalah 'Ini hal luar biasa!'. Tensi tinggi lagu ini mempunyai sensasi seperti kalian bermain CoD.

Ayuni D

Saya melihat kakak lelaki saya bermain CoD, jadi dia terkejut ketika mengetahui kolaborasi ini. Lagu baru ini sangat keren dan menggambarkan dunia Call of Duty, bergaya BiSH sekali. Jadi saya ingin pemain yang tidak pernah mengetahui kami (BiSH) juga bisa mendegarkan lagu kami.

 

(IDGS/ deJeer)

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
News Update
Guides14 Mei 2025, 20:00 WIB

10 Tips Jitu Main Mo.co, Game RPG Seru Tanpa Pay-to-Win!

Baru main Moco? Simak 10 tips ampuh ini biar jago lebih cepat! Dari cara farming chaos core, pilih senjata terbaik, sampai dapat skin gratis. Game RPG ini fair buat F2P!
10 Tips Jitu Main Mo.co, Game RPG Seru Tanpa Pay-to-Win!(FOTO: Lex - Brawl Stars)
Lifestyle14 Mei 2025, 19:30 WIB

10 Rekomendasi Anime Olahraga Terbaik yang Bikin Semangat!

Cari anime olahraga seru yang bikin jantung berdebar? Simak daftar 10 anime terbaik tentang sepak bola, basket, voli, dan olahraga ekstrem! Dari Haikyuu!! sampai Blue Lock, ini rekomendasi buat para gamers dan pecinta aksi.
10 Rekomendasi Anime Olahraga Terbaik yang Bikin Semangat!(FOTO: Tsuki Otaku)
PC14 Mei 2025, 19:19 WIB

The Slormancer: Game RPG Dungeon Crawler 2D dengan Loot Melimpah dan Kombinasi Skill Keren!

The Slormancer adalah game RPG aksi 2D dengan dungeon crawling seru! Main sebagai Knight, Huntress, atau Mage, kumpulkan ratusan skill, dan lawan pasukan Slormancer. Dapatkan diskon 25% di Steam!
The Slormancer: Game RPG Dungeon Crawler 2D dengan Loot Melimpah dan Kombinasi Skill Keren!(FOTO: The Slormancer)
News14 Mei 2025, 19:03 WIB

Elden Ring: NightReign Siap Meluncur 30 Mei 2025, Dengan Tantangan Lebih Menantang

Elden Ring: NightReign, game aksi RPG terbaru karya From Software dan Bandai Namco Entertainment, yang akan resmi dirilis pada 30 Mei 2025.
game Elden Ring: NightReign (FOTO: Dok.Steam/Elden Ring: NightReign)
News14 Mei 2025, 19:02 WIB

Onimusha 2: Samurai’s Destiny Remastered Siap Rilis 23 Mei 2025 Game Aksi Klasik yang Perlu Kamu Coba

Onimusha 2: Samurai’s Destiny Remastered akan segera meluncur, tepatnya  pada 23 Mei 2025.
nimusha 2: Samurai’s Destiny Remastered (FOTO: Dok.Steam/Onimusha 2: Samurai’s Destiny Remastered)
PC14 Mei 2025, 19:01 WIB

Doom: The Dark Ages Rilis 15 Mei 2025, Simak Cara Main dan Download Nya

Doom: The Dark Ages, game terbaru dari seri legendaris Doom, siap rilis pada 15 Mei 2025 untuk platform PlayStation 5, Xbox Series X/S, dan PC.
DOOM: The Dark Ages (Sumber: mxdwn Games)
Lifestyle14 Mei 2025, 19:00 WIB

10 Film dan Series Anti-Hero Keren untuk Sambut 'Thunderbolts*' di MCU

Nggak sabar nunggu Thunderbolts? Film MCU ini ngumpulin para anti-hero keren kayak Yelena Belova, Bucky Barnes, dan Red Guardian. Buat ngobatin rasa penasaran, tonton dulu 10 rekomendasi film & series tentang pahlawan bermasalah ini!
10 Film & Series Anti-Hero Keren untuk Sambut Thunderbolts* di MCU (FOTO: MCU)
Lifestyle14 Mei 2025, 18:30 WIB

10 Anime Olahraga Terbaik 2023 yang Wajib Ditonton Para Gamers!

Cari rekomendasi anime olahraga seru di 2023? Dari sepakbola, balap, hingga judo, simak daftar 10 anime terbaik yang bakal bikin kamu semangat! Cocok buat gamers yang suka aksi keren!
10 Anime Olahraga Terbaik 2023 yang Wajib Ditonton Para Gamers!(FOTO: AnimeRegent)
Lifestyle14 Mei 2025, 18:00 WIB

10 Anime Sepak Bola Terbaik Sepanjang Masa untuk Para Gamer Pecinta Olahraga

Cari rekomendasi anime sepak bola seru? Dari Blue Lock yang penuh strategi hingga Captain Tsubasa yang legendaris, daftar ini punya segalanya! Cocok buat gamer yang suka cerita kompetitif dan karakter kuat. Simak ulasannya sekarang!
10 Anime Sepak Bola Terbaik Sepanjang Masa untuk Para Gamer Pecinta Olahraga(FOTO: Tsuki Otaku)
Console14 Mei 2025, 17:30 WIB

10 RPG PS1 yang Masih Keren Banget di Tahun 2025, Wajib Main!

PS1 punya segudang RPG legendaris yang masih layak dimainkan sampai sekarang. Dari Vandal Hearts sampai Final Fantasy IX, simak rekomendasi game jadul yang gameplay dan ceritanya nggak ketinggalan zaman!
10 RPG PS1 yang Masih Keren Banget di Tahun 2025, Wajib Main!(FOTO: Sage Games & RPGs)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.