logo

Bocoran Genshin Impact: Animasi Elemental Burst dari Kazuha

Stefanus Wahyu
Selasa 27 April 2021, 18:36 WIB

Bocoran Genshin Impact 1.6 mulai mengapung di internet tak lama sebelum versi 1.5 akan segera datang pada Rabu (28/4/2021) pagi WIB.

IDGS, Selasa, 27 April 2021 - Bocoran terbaru Genshin Impact kali ini adalah mengenai karakter ‚òÖ5 bernama Kaedehara Kazuha.

Eksistensi Kazuha sudah dibocorkan dari berbagai sumber dalam beberapa bulan terakhir ketika para data miner mendapatkan model 3D dan teksur karakternya.

 

https://twitter.com/lumie_lumie/status/1350578946644062213

 

Berkat bocoran itu, hype terhadap Kazuha pun mulai terbangun di dalam komunitas pemain Genshin Impact hingga jadi trending di Twitter Indonesia.

 

 

Jika miHoYo tidak melakukan perubahan mendadak, Kazuha nantinya akan menjadi karakter ‚òÖ5 Anemo pertama yang menggunakan pedang mengesampingkan Traveler yang bisa berubah elemen. Kazuha berasal dari Inazuma, negara yang jadi simbol Electro sekaligus mengambil tema negara Jepang di dunia nyata.

Baru-baru ini, bocoran tentang Kazuha semakin bertambah dan lebih detail lagi dengan menampakkan animasi dari Elemental Burst-nya, "Manyou no Ittou".

 

 

Menurut Honey Impact situs yang cukup terpercaya dalam menampilkan data-data karakter yang belum rilis, disebutkan bahwa Elemental Burst Kazuha memiliki efek sebagai berikut:

  • Kazuha melakukan satu sabetan yang memanggil badai serta menghasilkan AoE (Area of Effect) Anemo DMG di radius yang luas, kemudian meninggalkan sebuah field bernama "Ruka Akino" yang juga menghasilkan AoE Anemo DMG secara berkala ke semua musuh yang berada di dalamnya.
  • Jika "Ruka Akino" terinfusi oleh elemen Pyro, Hydro, Cryo, atau Electro, maka akan menghasilkan DMG tambahan sesuai dari elemen yang terinfusi ke dalam "Ruka Akino".

Selain itu ditampilkan juga bocoran akan animasi idle dari Kazuha.

 

 

Bagaimana menurut kalian, apakah karakter Kazuha ini pantas untuk dinantikan?

 

(Stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
PC10 Januari 2026, 17:16 WIB

ASUS Pamer Inovasi AI Canggih di CES 2026: Kenalkan Laptop AI Zenbook DUO & ProArt GoPro Edisi Terbaru

ASUS ramaikan pameran CES 2026 dengan perkenalkan laptop AI Zenbook DUO & ProArt GoPro edisi terbaru, simak keunggulannya.
ASUS ramikan CES 2026 dengan ragam produk dengan teknologi AI canggih (FOTO: DOK.ASUS)
E-Sport10 Januari 2026, 16:57 WIB

Mental Juara Berbicara! Aksi 'Culik' Kiboy Bawa ONIC Esports Comeback Dramatis Lawan Boostgate di M7

Sempat tertekan dominasi Boostgate, ONIC Esports sukses comeback di M7 World Championship! Aksi inisiasi Kiboy dan ketajaman Skylar jadi kunci kemenangan Landak Kuning.
Mental Juara Berbicara! Aksi Culik Kiboy Bawa ONIC Esports Comeback Dramatis Lawan Boostgate di M7(FOTO: Indogamers/Rozi)
Gadget10 Januari 2026, 13:42 WIB

Monster Gaming Baru! Realme Neo8 Pamer Snapdragon 8 Gen 5 dan Baterai Badak 8.000 mAh

Bocoran Realme Neo8 mengguncang Geekbench! Ditenagai Snapdragon 8 Gen 5, layar 165Hz, dan baterai monster 8.000 mAh. Cek spesifikasi lengkap calon raja HP gaming 2026 ini di sini.
Realme Neo8 Tampil di Geekbench dengan Chipset Snapdragon 8 Gen 5 dan RAM 16GB (FOTO: gsmarena)
E-Sport10 Januari 2026, 10:23 WIB

Beda Mentalitas Dua Wakil Indonesia! Sans Membara, Nino Justru Senang Diremehkan di M7 World Championship

Wawancara eksklusif Nino (Alter Ego) dan Sans (ONIC) di Opening M7. Sanz akui persaingan makin panas, sementara Nino justru menikmati status underdog. Simak psywar dan rival pilihan mereka di sini!
Beda Mentalitas Dua Wakil Indonesia! Sans Membara, Nino Justru Senang Diremehkan di M7 World Championship(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport10 Januari 2026, 08:27 WIB

M7 Opening Ceremony Guncang Jakarta! Gatotkaca, Red Bull, dan Pesta Budaya Satukan Dunia di Indonesia

M7 Opening Ceremony guncang Jakarta! Gatotkaca, Red Bull, dan legenda MLBB bersatu dalam tema Rise as One. Intip kemeriahan dan promo Pesta Cuan Rp30 Miliar di sini!
M7 Opening Ceremony Guncang Jakarta! Gatotkaca, Red Bull, dan Pesta Budaya Satukan Dunia di Indonesia (Foto: MOONTON)
Community09 Januari 2026, 15:08 WIB

Big Match Odong League! Duel Panas Penentuan Takhta: APAAN SIH FC vs Old Song FC, Siapa Raja Sebenarnya?

Laga penentuan puncak klasemen Odong League pekan ini! APAAN SIH FC vs Old Song FC. Old Song dipastikan pincang tanpa kapten, akankah APAAN SIH FC kudeta posisi? Cek jadwalnya di sini.
Big Match Odong League! Duel Panas Penentuan Takhta: APAAN SIH FC vs Old Song FC, Siapa Raja Sebenarnya?(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport09 Januari 2026, 11:52 WIB

ONIC Sang Raja, Alter Ego Kuda Hitam, Dua Jalan Berbeda, Satu Misi Pulangkan Piala M7!

M7 Jakarta jadi saksi perjuangan dua wakil Indonesia dengan narasi kontras. ONIC dengan konsistensi menakutkan, Alter Ego dengan kejutan "Kuda Hitam". Mampukah mereka akhiri dominasi PH?
ONIC Sang Raja, Alter Ego Kuda Hitam, Dua Jalan Berbeda, Satu Misi Pulangkan Piala M7!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport09 Januari 2026, 10:57 WIB

Beda Motivasi, Satu Ambisi, SANZ dan Nino Pertaruhkan Segalanya di M7 Jakarta

M7 Jakarta jadi panggung pembuktian! Simak kisah emosional SANZ (ONIC) yang berjuang demi keluarga dan Nino (Alter Ego) yang ingin membayar kepercayaan CEO. #Menu7uJuara!
Beda Motivasi, Satu Ambisi, SANZ dan Nino Pertaruhkan Segalanya di M7 Jakarta(FOTO: Indogamers/Rozi)
Mobile08 Januari 2026, 16:39 WIB

Sejarah Baru! Red Bull Resmi Jadi Partner Minuman Energi M7 World Championship, Siap 'Berikan Sayap' di Jakarta!

Sejarah baru! Red Bull resmi jadi partner M7 World Championship. Siap guncang Jakarta dengan pesta musik dan gaming seru di M7 Carnival. Cek detailnya di sini!
Sejarah Baru! Red Bull Resmi Jadi Partner Minuman Energi M7 World Championship, Siap Berikan Sayap di Jakarta!(FOTO: MOONTON)
Mobile08 Januari 2026, 15:16 WIB

8 Game Mobile Baru Terbaik Desember 2025 (Android & iOS), Dari RDR hingga Maneater, Mainkan Juga di Tahun Baru!

Desember 2025 banjir game AAA! Mulai dari port Red Dead Redemption hingga aksi hiu Maneater. Cek 8 game mobile terbaik Android & iOS di sini!
8 Game Mobile Baru Terbaik Desember 2025 (Android & iOS), Dari RDR hingga Maneater, Mainkan Juga di Tahun Baru! (FOTO: Tekkan)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.