logo

Acer Luncurkan Lini Laptop Dengan AMD Ryzen 5000 Series Terbaru

INDOGAMERS
Rabu 26 Mei 2021, 17:02 WIB

INDOGAMERS.ID Diklaim memiliki peningkatan performa prosesor hingga 20% dari generasi sebelumnya, jajaran laptop terbaru Acer memiliki keunggulan dari sisi arsitektur, jumlah core, dan fabrikasi untuk memberikan performa lebih baik dengan daya hemat.

Bersama dengan hadirnya AMD Ryzen‚Ñ¢ 5000 Series Mobile Processors with Radeon‚Ñ¢ Graphics dalam lini laptop Acer, diharapkan mampu memberikan pengalaman komputasi powerful mulai dari keperluan gaming, content creation, hingga produktivitas para penggunanya, ujar Andreas Lesmana, Product Manager Acer Indonesia.

Membagi tiga laptop diluncurkan dalam segmen produktivitas dan gaming, berikut jajaran laptop terbaru dengan prosesor AMD Ryzen 5000 Series diluncurkan Acer Indonesia berdasarkan Series prosesor;

Acer Aspire 5 dan Acer Swift 3 Dengan AMD Ryzen 5000 U Series

Acer Aspire 5 Ryzen 5000

Diperuntukkan bagi pengguna untuk produktivitas sehari-hari, Acer Aspire 5 (A515-45) menyediakan keluasaan RAM dan storage yang dapat diupgrade. Dilengkapi dengan Exo Amp Antenna, cakupan sinyal diberikan akan lebih luas untuk menjaga kecepatan dan kestabilan koneksi. Tiga mode kipas dapat diatur yaitu silent, balance, dan performance.

Acer Swift 3 Ryzen 5000

Sedangkan Acer Swift 3 (SF314-43) lebih diperuntukan untuk pelajar maupun pekerja sebagai penunjang mobilitas. Dengan ketebalan kurang dari 16mm, laptop ini memiliki bobot 1,2kg. Acer Swift 3 Ryzen 5000 hadir dengan panel layar IPS FHD 100% sRGB dan ultra-narrow bezel 85,73%. Secara keseluruhan, laptop ini adalah peningkatan dari Acer Aspire 5.

Acer Nitro 5 Dengan AMD Ryzen 5000 H Series

Acer Nitro 5 Ryzen 5000

Hadir untuk memenuhi kebutuhan gamers, Acer Nitro 5 (AN515-45) menggunakan GPU NVIDIA GeForce RTX 3060 dan layar dengan refresh rate 144Hz 3ms response time. Dilengkapi dengan teknologi CoolBoost, Acer Nitro 5 Ryzen 5000 diklaim bisa memberikan tampilan mulus beresolusi tinggi dengan performa dan daya tahan stabil. Bagi pemain gim kompetitif yang membutuhkan fps tinggi, laptop ini akan memberikan performa yang dibutuhkan.

Berapa Harga Jajaran Laptop Terbaru Acer Ini?

Acer memberikan pre-installed Microsoft Office Home and Students 2019 senilai Rp 1.799.000 di setiap pembelian. Untuk harga unitnya sendiri adalah sebagai berikut;

  • Acer Aspire 5 Ryzen 5000 (A515-45) tersedia dengan harga mulai dari Rp7.499.000
  • Acer Swift 3 Ryzen 5000 (SF314-43) tersedia dengan harga mulai dari Rp10.999.000
  • Acer Nitro 5 Ryzen 5000 (AN515-45) tersedia dengan harga mulai dari Rp12.999.000

Bagi kalian yang tertarik memboyong salah satu dari jajaran laptop dengan AMD Ryzen 5000 terbaru tersebut, bisa mengunjungi Acer eStore untuk dapatkan info produk dan promo terbaru.

(IDGS/ deJeer)

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
News Update
Mobile23 April 2025, 15:05 WIB

Tips Cepat Naik Rank di Valorant, Mudah Diikuti Langkah-langkahnya

Untuk mencapai rank terbaik di urutan rank Valorant.
Ilustrasi rank di Valorant. (FOTO: Riot Games)
Mobile23 April 2025, 14:30 WIB

5 Senjata yang Paling Ampuh Digunakan untuk Lawan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Enggak semua pertempuran di PUBG Mobile harus berakhir dengan baku tembak jarak dekat.
S12K.  (Sumber: PUBG)
Mobile23 April 2025, 13:56 WIB

Cara Menyembunyikan Level di Valorant

Selain bisa ditampilkan, para pemain Valorant juga bisa menyembunyikan level mereka dengan mudah melalui menu kustomisasi pemain.
Ilustrasi level akun Valorant. (FOTO: gamerant.com)
Mobile23 April 2025, 13:09 WIB

Harus Banyak Latihan, Ini 5 Tips Mengalahkan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Menyergap musuh dari kejauhan di PUBG Mobile bukan cuma soal punya scope gede atau senjata keren.
Sara PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Lifestyle22 April 2025, 19:38 WIB

Catat! Ini 5 Gangguan Kesehatan Paling Berat akibat Game Online

Meski game bisa jadi sarana hiburan dan interaksi sosial, penggunaan berlebihan tanpa kontrol dapat memicu gangguan kesehatan serius.
Potret ilustrasi bermain mobile game atau game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Console22 April 2025, 18:00 WIB

Kabar Trailer Kedua GTA 6 Masih Misterius, Ini Penjelasan Rockstar dan Take-Two

Kalau kamu ngerasa udah kelamaan nunggu trailer kedua GTA 6, kamu enggak sendiri guys.
GTA VI, salah satu dari lima game terbaik sepanjang masa. (Sumber: Rockstar)
Mobile22 April 2025, 15:04 WIB

25 Juta Pemain Daftar Pra-Registrasi, Delta Force Kini Tersedia di Mobile

Game FPS Tactical Shooter berskala besar ini siap menghadirkan gameplay memukau dengan pertempuran intensitas tinggi untuk pemain, kapan pun dan di mana pun.
Delta Force diluncurkan untuk versi mobile. (FOTO: Garena)
Mobile22 April 2025, 15:00 WIB

Buat yang Suka Close Combat, Ini 4 Tips Latihan Tarung Jarak Dekat di PUBG Mobile

Sering kalah di pertarungan jarak dekat di PUBG Mobile? Wah, sudah jelas nih saatnya kamu ubah cara latihan.
Game PUBG Mobile. (Sumber: Active Player)
E-Sport22 April 2025, 14:02 WIB

Predator Gaming Indonesia jadi Mitra Resmi VCT Pacific 2025

Sebagai salah satu rangkaian kompetisi esports paling bergengsi di dunia, VCT Pacific mempertemukan tim-tim terbaik dari berbagai negara di kawasan Asia Pasifik.
Predator Gaming mitra resmi VCT Pacific 2025. (FOTO: Dok. Predator Gaming)
E-Sport22 April 2025, 13:03 WIB

Bermitra dengan Level Infinite Filipina, GosuGamers Adakan Turnamen Komunitas Honor of Kings

Inisiatif ini bertujuan untuk menyoroti bakat komunitas terbaik, memberikan para pemain HoK di Filipina sebuah panggung kompetitif untuk menampilkan bakat dan keterampilan mereka.
GosuGamers adakan turnamen komunitas Honor of Kings. (FOTO: GosuGamers.)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.