logo

Io, Hero Dota 2 yang Paling Ditakuti Sepanjang Sejarah The International, Begini Penyebabnya

PembasmiBocil
Senin 13 November 2023, 20:31 WIB
Io, Hero paling ditakuti di Dota 2 sepanjang The International (sumber: moba-fans.com)

Io, Hero paling ditakuti di Dota 2 sepanjang The International (sumber: moba-fans.com)

Indogamers.com - The International (TI) selalu dipandang sebagai puncak kompetisi Dota 2, sejak pertama kali diadakan pada tahun 2011. Semua tim dan pemain top di seluruh dunia berlomba-lomba untuk mencari strategi terbaik dan konsep hero yang bisa memberi mereka kesempatan untuk tetap menjadi yang terdepan dalam kompetisi.

Hal ini menyebabkan The International memiliki beragam pick dan ban hero dengan keenam wilayah memiliki gaya bermain unik masing-masing.

Dari semua hero yang pernah tampil di The International, salah satu hero yang paling sering di-ban pada turnamen paling bergengsi Dota 2 ini adalah Io. Meskipun baru debut The International pada tahun 2013, hero tersebut telah mengumpulkan ban terbanyak dengan total 653 kali.

Skill ultimate Io di Dota 2, Relocate

Alasan Io menjadi hero yang paling sering di-ban adalah karena skill ultimatenya, Relocate, yang memungkinkannya untuk berteleportasi ke mana saja. Jika ditambatkan ke sekutu, maka ia akan membawanya dalam perjalanan.

Kemampuan untuk muncul di mana saja dengan bala bantuan memberikan penguasaan map yang luar biasa. Dengan demikian lawan akan selalu ragu untuk bertempur jika mereka tahu bantuan dapat tiba dalam beberapa detik.

Selain penggunaan secara ofensif, Relocate juga merupakan salah salah satu skill penyelamatan terbaik. Konsepnya adalah membawa target yang ingin diselamatkan ke base lalu membawanya kembali ke pertempuran atau ditinggalkan.

Combo skill Io di Dota 2

Selain karena skill ultimatenya, Io juga menjadi hero yang paling ditakuti karena salah satu skill penguat terbaiknya di Dota 2. Dua dari kemampuan Io berfungsi untuk mem-buff kawan. Tether memungkinkan Io untuk terhubung dengan sekutu dan memberikan peningkatan Movement Speed dan HP Regeneration, sementara Overcharge memberikan bonus ofensif dengan penambahan Attack Speed dan Spell Damage.

Bonus tersebut, membuat carry yang diberi Tether sulit ditumbangkan. Beberapa kombo ikonik Io paling populer adalah dengan Gyrocopter, Chaos Knight, dan Tiny.

Alasan lain Io sangat ditakuti di The International ini adalah fleksibilitasnya dan dapat dimainkan sebagai carry. Hero tersebut ditambahkan ke dalam mode captain pada bulan Maret 2012 dan langsung digemari oleh para pro player karena bisa menjadi support yang kuat.

Talent level 10 Io memberinya 60 Damage, sedangkan Talent level 15 memungkinkan Spirit-nya untuk melakukan 90 Damage ekstra. Kombinasi Talent tadi membuatnya dapat menjadi carry tempo cepat yang sanggup bertempur sejak awal permainan.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Ini Dia Beberapa Rework Hero Dota 2 yang Diprediksi Cukup Berpengaruh Dalam Gameplay Nantinya!

Jumat 17 Juli 2020, 11:38 WIB
undefined
Infografis

10 Hero Dota 2 Paling Sering Dimainkan

Senin 06 November 2023, 13:35 WIB
undefined
News

Valve Hadirkan Hero DotA 2 Serupa Dengan Tokoh Lord of the Ring

Sabtu 07 Januari 2012, 00:00 WIB
undefined
News

Tiga Hero Mobile Legends yang Sekilas Mirip dengan Hero Dota 2

Selasa 08 Januari 2019, 00:00 WIB
undefined
PC

Cara pakai Chat Wheel Dota 2 Agar Terlihat Seperti Pro Player

Senin 13 November 2023, 20:00 WIB
undefined
News Update
Mobile22 April 2025, 08:37 WIB

Yaria, Sang Penjaga Hutan yang Bikin Musuh Frustrasi di Honor of Kings

Kamu suka main support tapi enggak mau jadi sekadar "pengantar minion", Yaria bisa jadi pilihan yang tepat di Honor of Kings.
Yaria Honor of Kings (FOTO: Yaria Honor of Kings)
E-Sport21 April 2025, 19:21 WIB

FFWS SEA 2025 Spring: Jadwal, Tim Peserta, Wakil Indonesia, Pembagian Grup, Prizepool, dan Info Terbaru Penting Lainnya

Turnamen ini akan mempertemukan 18 tim terbaik dari kawasan Asia Tenggara, termasuk di antaranya lima tim terkuat dari Indonesia dengan total hadiah USD 375.000.
FFWS SEA 2025 Spring. (FOTO: Garena)
Gadget21 April 2025, 18:04 WIB

Lolos TKDN, Motorola Edge 60 Fusion Segera Hadir di Indonesia?

Smartphone terbaru dari Motorola lolos sertifikasi TKDN, Motorola Edge 60 Fusion segera hadir untuk pasar Indonesia.
Motorola Edge 60 Fusion. (FOTO: India Today)
Gadget21 April 2025, 17:02 WIB

Aspire 7 Pro, Laptop Gaming Acer yang Dibekali Sistem Pendingin Kipas Ganda

Acer Aspire 7 Pro menawarkan sistem pendingin yang cukup optimal menggunakan kipas ganda yang mampu menjaga suhu tetap stabil saat digunakan dalam intensitas tinggi.
Acer Aspire 7 Pro, laptop gaming terbaru dari Acer. (FOTO: Acer)
Gadget21 April 2025, 16:33 WIB

Daftar 3 HP Termurah dengan Kamera 200 MP

HP dengan kamera 200 MP termurah menjadi pilihan terbaik saat kamu membutuhkan HP murah yang mampu menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Redmi Note 13 Pro 5G (FOTO: Xiaomi)
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.