logo

6 Keunggulan Samsung Odyssey OLED G9, Bikin Nggak Pikir Panjang Buat Memilikinya

Nardi98
Rabu 15 November 2023, 20:21 WIB
Monitor gaming Samsung Odyssey OLED G9.

Monitor gaming Samsung Odyssey OLED G9.

Indogamers.com - Samsung Odyssey OLED G9 hadir sebagai monitor gaming dengan teknologi OLED pertama di dunia.

Monitor berukuran 49 inci ini memiliki resolusi Dual Quad High Definition (DQHD; 5,120 x 1,440) dengan rasio 32:9.

Apa saja keunggulan monitor gaming Samsung Odyssey OLED G9? Simak ulasan selengkapnya.

1. Performa OLED Menakjubkan

Monitor ini menggunakan teknologi OLED, menampilkan warna-warna terang dan kontras secara tajam berkat Neo Quantum Processor Pro.

Teknologi tersebut menganalisis dan mengoptimalkan tiap frame pada panel OLED, sehingga menghasilkan kualitas gambar maksimal.

Di setiap game yang kamu mainkan, warna, bayangan, dan kedalaman gambar jadi lebih realistis dan hidup.

2. Layar Lengkung 49 Inci Rasio 32:9

Layar monitor ini sangat luas, di mana kelengkungan 1800R memberi pengalaman gaming imersif.

Samsung Odyssey OLED G9 juga setara dengan dua layar QHD yang disatukan, sehingga semua detail terlihat jelas

Adapun layar ini dilengkapi pixel density 110 PPI, sehingga gambar tampak lebih halus dan tajam.

Baca Juga: Mengenal Perbedaan Mouse Ambidextrous dengan Mouse Ergonomis

Baca Juga: Apa Saja Pertimbangan Memilih Mouse Gaming yang Tepat?

Monitor gaming Samsung Odyssey OLED G9. (Sumber: Extreme Tech)

3. Waktu Respons 0.03ms & Refresh Rate 240Hz

Waktu respons monitor Samsung ini sangat cepat, hanya 0.03ms. Saat sesi gaming, kamu bisa bereaksi lebih gesit.

Pun, monitor tersebut juga memiliki refresh rate 240Hz, sehingga gambar bergerak lebih lancar dan mulus tanpa stutter maupun blur.

4. DisplayHDR True Black 400

Samsung Odyssey OLED G9 dibekali fitur DisplayHDR True Black 400. Kamu bisa melihat warna hitam dan gelap murni tanpa pixel light bleed.

Fitur ini memberi ekspresi warna dan kedalaman luar biasa di setiap game yang kamu mainkan.

Singkatnya, semua rahasia dan detail tersembunyi di balik bayangan gelap bakal terlihat jelas.

5. AMD FreeSync Premium Pro

Samsung Odyssey OLED G9 hadir dengan fitur AMD FreeSync Premium Pro, membuat gameplay lebih stabil dan bebas stutter.

Fitur ini menyinkronkan frame rate antara monitor dan kartu grafis. Dampaknya, game kompleks dan cepat tetap bisa dinikmati dengan kualitas gambar tinggi.

Baca Juga: ASUS ROG GL503, Laptop Gaming Dibalut Keyboard RGB dan Berkekuatan Nvidia GTX 1050

Baca Juga: 4 Alasan Memilih Keyboard Gaming, Jangan Beli Dulu Baru Nyesel

Monitor gaming Samsung Odyssey OLED G9. (Sumber: Samsung Gobal Newsroom)

6. Desain Metal Ramping & Elegan

Samsung Odyssey OLED G9 didesain ramping dan elegan dengan bahan metal. Terdapat stand yang bisa diatur ketinggiannya.

Terdapat pula fitur CoreSync dan Core Lighting+, memberi efek cahaya menarik sesuai suasana game.

Adapun speaker bawaan bikin kamu tak perlu repot menambahkan speaker eksternal.

Baca Juga: Terungkap! Ini Alasan Lenovo Stop Bikin HP Gaming

Itulah beberapa keunggulan Samsung Odyssey OLED G9. Fitur-fitur tadi dijamin bikin pengalaman gaming kian seru dan memuaskan.

Jika tertarik memilikinya, kamu bisa mendapatkan monitor gaming ini dengan harga mulai Rp25 jutaan.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

5 Rekomendasi HP Gaming Mid-end untuk Pemain Mobile Legends, Yuk Merapat!

Selasa 14 November 2023, 10:28 WIB
undefined
PC

Kenali Penyebab dan Cara Atasi Hang Pada Laptop Gaming

Selasa 14 November 2023, 21:42 WIB
undefined
Gadget

Rekomendasi HP Gaming RAM 6 dan 8 GB, Harga Gak Nyentuh 3 Juta

Selasa 14 November 2023, 16:47 WIB
undefined
Gadget

5 Headphone Gaming Harga Rp100 - 200 Ribuan Terbaik, Sudah Pede Ngonten di Kamera

Selasa 14 November 2023, 20:00 WIB
undefined
Gadget

Deretan Headphone Gaming Harga Rp200 Ribu - Rp400 Ribu, Harga Pemula Rasa Pro

Selasa 14 November 2023, 22:15 WIB
undefined
News Update
E-Sport30 Januari 2026, 15:16 WIB

BOOM Esports & REKONIX Runner-Up Asia Pacific Predator League 2026, Bawa Pulang Hadiah USD 20.000!

BOOM Esports dan REKONIX berhasil menyabet posisi runner-up serta meraup hadiah USD 20.000 di Asia Pacific Predator League 2026.
Asia Pacific Predator League 2026 sukses diselenggarakan di Bharat Mandapam Convention Centre (FOTO: Dok.Asia Pacific Predator League 2026)
PC29 Januari 2026, 14:40 WIB

Garena Segera Rilis Choppy Cuts di Steam, Game Salon Rusuh Bareng Karakter Free Fire!

Garena umumkan Choppy Cuts, game party co-op bertema salon dengan karakter Free Fire, rilis 5 Februari 2026 di Steam. Siap mabar bareng teman!
Garena Segera Rilis Choppy Cuts di Steam: Game Salon Rusuh Bareng Karakter Free Fire! (FOTO: Garena)
Lifestyle29 Januari 2026, 10:24 WIB

Gak Masuk Akal? 5 Karakter Demon Slayer Ini Harusnya Bisa Bantai Tanjiro dengan Mudah!

Punya "Plot Armor" ketebalan? Inilah daftar karakter Demon Slayer yang secara logika kekuatan harusnya menang saat duel lawan Tanjiro Kamado.
Gak Masuk Akal? 5 Karakter Demon Slayer Ini Harusnya Bisa Bantai Tanjiro dengan Mudah! (FOTO: gamerant)
Gadget29 Januari 2026, 10:23 WIB

Kemewahan Samsung Galaxy Z Flip7 Olympic Edition Milano Cortina 2026

Samsung secara resmi memperkenalkan Galaxy Z Flip7 Olympic Edition untuk menyambut Olimpiade Musim Dingin Milano Cortina 2026 yang hadir dengan desain eksklusif dan fitur khusus bagi para atlet dunia.
Kemewahan Samsung Galaxy Z Flip7 Olympic Edition Milano Cortina 2026 (FOTO: gsmarena)
News29 Januari 2026, 10:22 WIB

Waspada! Ekstensi Chrome "Nakal" Lagi Incar Password Kamu, Begini Cara Mainnya!

Riset terbaru ungkap bahaya ekstensi Chrome yang bisa mencuri password dan data sensitif langsung dari teks di website. Cek daftar ancamannya di sini!
Waspada! Ekstensi Chrome Nakal Lagi Incar Password Kamu, Begini Cara Mainnya! (FOTO: digitaltrends)
Gadget29 Januari 2026, 10:22 WIB

Realme Note 80 Siap Meluncur dengan Pengisian Daya 45W yang Lebih Kencang

Kabar kehadiran Realme Note 80 mulai terendus dengan bocoran fitur pengisian daya 45W yang diprediksi akan menjadi pilihan menarik di segmen ponsel terjangkau bagi pengguna di Indonesia.
Realme Note 80 Siap Meluncur dengan Pengisian Daya 45W yang Lebih Kencang (FOTO: gsmarena)
Gadget29 Januari 2026, 10:21 WIB

Bocor Alus! Duo HP Baru Motorola Moto G67 & G77 Siap Sikat Game Mobile Budget, Cek Speknya!

Kabar gembira buat gamer kere hore! Bocoran Moto G67 dan Moto G77 baru saja muncul. Dengan spek mumpuni dan harga miring, dua HP ini siap jadi "senjata" baru kamu buat mabar.
Bocor Alus! Duo HP Baru Motorola Moto G67 & G77 Siap Sikat Game Mobile Budget, Cek Speknya! (FOTO: digitaltrends)
Gadget29 Januari 2026, 10:21 WIB

OnePlus 15T Bakal Jadi HP Idaman Gamer? Baterai 'Monster' dan Kamera yang Bikin Penasaran!

OnePlus 15T diprediksi bakal jadi game-changer di 2026. Dengan chipset Snapdragon 8 Elite Gen 5 dan baterai raksasa, HP "kecil" ini siap libas game berat seharian. Simak bocoran lengkapnya!
OnePlus 15T Bakal Jadi HP Idaman Gamer? Baterai Monster dan Kamera yang Bikin Penasaran! (FOTO: digitaltrends)
Gadget29 Januari 2026, 10:21 WIB

OnePlus Bubar? Cuma Hoax! Bos OnePlus Pastikan Mereka Masih Bakal Terus "Never Settle"

Sempat bikin geger karena dirumorkan bakal tutup dan "dibongkar" oleh Oppo, CEO OnePlus akhirnya buka suara. Intip fakta sebenarnya di balik drama shutdown OnePlus tahun 2026 ini!
OnePlus Bubar? Cuma Hoax! Bos OnePlus Pastikan Mereka Masih Bakal Terus Never Settle (FOTO: digitaltrends)
Mobile29 Januari 2026, 10:20 WIB

Gak Mau Ribet! Sutradara Ungkap Alasan FF7 Remake Part 3 Tetap Setia Pakai Unreal Engine 4

Penasaran kenapa Square Enix nggak pakai Unreal Engine 5 buat seri penutup trilogi FF7 Remake? Ini penjelasan Naoki Hamaguchi soal efisiensi dan target rilis!
Gak Mau Ribet! Sutradara Ungkap Alasan FF7 Remake Part 3 Tetap Setia Pakai Unreal Engine 4 (FOTO: videogameschronicle)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.