logo

Cek dan Ricek Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Layar serta Daya Tahan Baterai Tablet Honor Pad 9

PembasmiBocil
Jumat 23 Februari 2024, 21:41 WIB
Honor Pad 9 yang hadir dengan layar IPS LCD seluas 12 inci (FOTO: Honor)

Honor Pad 9 yang hadir dengan layar IPS LCD seluas 12 inci (FOTO: Honor)

Indogamers.com - Honor Pad 9 hadir sebagai tablet yang memenuhi kebutuhan hiburan, pendidikan dan pekerjaan para konsumennya. Sebagai informasi, tablet terbaru Honor Pad 9 ini dirilis pada akhir Desember 2023 lalu.

Tablet terbaru yang dibanderol Rp4,7 jutaan ini memiliki dapur pacu yang ditenagai prosesor Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1, layar IPS LCD 12,1 inci dan baterai 8300 mAh dengan kinerjanya yang bisa kamu simak selengkapnya di bawah ini.

Kinerja dapur pacu Honor Pad 9

Dikutip dari laman resmi Honor Global, tablet Honor Pad 9 hadir dengan dapur pacu yang ditenagai prosesor Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1. Prosesor tersebut memiliki fabrikasi 4nm dan memiliki CPU octa-core yang beroperasi pada frekuensi 4x2.2 GHz Cortex-A78 dan 4x1.8 GHz Cortex-A55.

Untuk memaksimalkan performa dari Snapdragon 6 Gen 1, Honor mengkombinasikannya dengan RAM 8GB dan penyimpanan internal sebesar 128GB yang mampu membuat kinerja dapur pacu Honor Pad 9 makin maksimal baik untuk penggunaan bermain game, hingga multitasking dengan beberapa aplikasi sekaligus.

Kualitas layar Honor Pad 9

Honor Pad 9 menggunakan layar dengan panel IPS LCD seluas 12,1 inci yang memiliki resolusi 2,5K (1600 x 2560 piksel), 1B colors, refresh rate 120Hz, screen-to-body ratio sebesar 84,7 persen, serta memiliki kerapatan piksel sebesar 248 ppi yang dilapisi dengan anti-glare glass.

Layar Honor Pad 9 juga memiliki spektrum warna yang sangat luas sehingga sangat recommended untuk aktivitas editing serius dan disertai fitur eye protection display untuk melindungi mata pengguna. Tak ketinggalan, layarnya juga telah terintegrasi dengan stylus-pen yang sangat ideal untuk menunjang berbagai aktivitas kreatif.

Daya tahan baterai Honor Pad 9

Untuk menopang seluruh kebutuhan dayanya, Honor Pad 9 dilengkapi baterai berkapasitas 8300 mAh yang didukung pengisian daya cepat (Super Charge) 35W.

Baterai sebesar 8300 mAh ini diklaim mampu bertahan selama 11 jam nonstop untuk menonton video offline. Downtime yang dimiliki Honor Pad 9 juga terbilang sangat sangat rendah. Hal ini terjadi karena Honor Pad 9 dibekali fitur pengisian cepat (Super Charge) 35W yang mampu mempersingkat proses pengisian daya baterai.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Borong Yuk, 3 Tablet Gaming Murah Harga Rp1 Jutaan 2023 Lengkap Beserta Spesifikasinya

Selasa 19 Desember 2023, 11:21 WIB
undefined
Gadget

Mengulik Lebih Detail Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Fotografi dan Daya Tahan Baterai Honor Magic V2

Jumat 02 Februari 2024, 21:10 WIB
undefined
Gadget

Tengok Spesifikasi Menawan Smartphone Lipat Honor Magic V2, Jangan Kaget dengan Harganya

Jumat 02 Februari 2024, 20:18 WIB
undefined
Gadget

Jangan Bilang Mahal! Kenali 5 Kelebihan Honor Magic V2 yang Sebanding dengan Harganya

Jumat 02 Februari 2024, 22:00 WIB
undefined
Gadget

Rekomendasi 6 Tablet Gaming, Lengkap dengan Spek dan Harganya

Jumat 23 Februari 2024, 17:06 WIB
undefined
News Update
Guides17 Mei 2024, 12:18 WIB

9 Tips untuk Menjadi Jungler yang Tak Terkalahkan di Mobile Legends, Panduan yang Cocok Buat Kamu yang Mau tampil Dominan!

Dalam upaya untuk menjadi jungler yang tak terkalahkan, ada beberapa tips yang dapat kamu terapkan untuk meningkatkan kinerja kamu dan membawa tim menuju kemenangan.
9 Tips untuk Menjadi Jungler yang Tak Terkalahkan di Mobile Legends, Panduan yang Cocok Buat Kamu yang Mau tampil Dominan!(FOTO: Mobile Legends)
News17 Mei 2024, 11:10 WIB

Tunjuk CEO Baru, ByteDance Tidak Jadi Jual Moonton Technology, Pencipta Mobile Legends

Pemilik TikTok ByteDance tidak jadi menjual Moonton, pencipta Mobile Legends: Bang Bang.
Mobile Legends (FOTO: Moonton)
News17 Mei 2024, 11:08 WIB

Take-Two Yakin Grand Theft Auto 6 Bisa Beri Kejutan Luar Biasa

Grand Theft Auto 6 (GTA 6) sudah merilis trailer perdana yang men-spill kalau Rockstar Games akan meluncurkannya pada tahun 2025.
GTA 6 PC. (Sumber: Softonic.com)
News17 Mei 2024, 10:41 WIB

Dragon Age: Inquisition Gratis di Epic Games Store Jelang Perilisan Game Ini

Siapa yang nyangka kalau Dragon Age: Inquisition yang dikembangkan sama BioWare Edmonton dan diterbitkan oleh Electronic Arts bisa didapetin secara gratis?
Dragon Age: Inquisition GOTY Edition. (Sumber: Epic Games Store)
News17 Mei 2024, 09:50 WIB

Dragon Age: Inquisition GOTY Edition Gratis di Epic Games Store, Klaim Sekarang Guys!

Boleh dibilang, Epic Games Store alias EGS menjadi platform yang sangat baik hati dan tidak sombong ya guys ya. Bagaimana enggak, game triple A (AAA) sekelas Dragon Age: Inquisition GOTY saat ini tersedia gratis di EGS.
Dragon Age: Inquisition GOTY Edition. (Sumber: Electronic Arts)
News17 Mei 2024, 09:17 WIB

Kode Redeem FF Hari ini yang Masih Aktif, Jumat, 17 Mei 2024, Langsung Klaim Sekarang Juga!

Kode Redeem FF 2024 hari ini, Jumat, 17 Mei 2024 yang masih aktif ada yang menarik nih guys.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
News17 Mei 2024, 09:04 WIB

Bosan dengan yang Itu-itu Saja? Begini Cara Mengganti Skin Karakter di Minecraft

Apakah kamu merasa karakter di dunia Minecraft mulai terasa monoton?
Game Minecraft. (Sumber: Minecraft)
News17 Mei 2024, 07:56 WIB

Profil dan Biodata Irwanto Widyatri, Pengembang Game Tebak Gambar

Game Tebak Gambar merupakan karya dua anak bangsa, Lukis Cinderan dan Irwanto Widyarti.
Irwanto Widyatri, salah satu pembuat Game Tebak Gambar. (FOTO: binus.ac.id; linkedin.com/in/irwantowidyatri)
News17 Mei 2024, 07:21 WIB

Kisah Lukis Cinderan Mendesain Game Tebak Gambar

Siapa nyana Tebak Gambar berawal dari ide dari kamar mandi penciptanya.
Game Tebak Gambar. (FOTO: Tangkapan layar/Playstore)
Guides17 Mei 2024, 07:00 WIB

Intip Kelebihan Hero Andalan Yawi, Pantas OP di Land of Dawn!

Dilansir dari data statistik MPL Indonesia pada 12 Mei 2024, terdapat dua hero yang paling sering diandalkan Yawi di panggung MPL ID Season 13.
Aura Yawi (FOTO: Instagram.com/yawiesport)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.