logo

3 Laptop Gaming Layar 4K Terbaik Beserta Spesifikasi dan Harganya

PembasmiBocil
Kamis 09 Mei 2024, 18:08 WIB
Laptop gaming dengan layar 4K, MSI Titan 18HX A14V (FOTO: MSI)

Laptop gaming dengan layar 4K, MSI Titan 18HX A14V (FOTO: MSI)

Indogamers.com - Laptop gaming merupakan jenis laptop yang paling diidamkan oleh para gamers.

Laptop gaming ini terkenal dengan spesifikasi yang tinggi dengan berbagai fitur yang sangat mendukung untuk bermain game.

Terlebih, jika laptop gaming tersebut telah menghadirkan layar 4K, otomatis pengalaman bermain yang didapatkan juga akan menjadi lebih menyenangkan. Sebab, layar 4K tersebut mampu menghasilkan gambar yang lebih memukau, tajam, dan smooth.

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Laptop Gaming Maveric Ultra Series yang Menakjubkan

Bagi kamu yang berminat dengan laptop gaming yang sudah menggunakan layar 4K ini, kamu bisa melihat daftar dari Indogamers.com berikut ini.

1. Dell XPS 17

Laptop gaming dengan layar 4K terbaik yang bisa kamu pilih pertama adalah HP Spectre X360 16. Laptop ini hadir dengan layar seluas 17 inci yang memiliki aspek rasio 16:10. Layar tersebut telah dilengkapi dengan teknologi grafis 4K.

Untuk sektor dapur pacunya, Dell XPS 17 ini ditenagai dengan prosesor Intel Core i9-12900HK Generasi ke-12 (cache 24 MB, 14 inti, 20 thread, 2,50 GHz hingga 5 GHz, 45 W). Sementara itu, untuk kartu grafisnya menggunakan diskrit NVIDIA GeForce RTX 3050, 4 GB GDDR6 (60W) dan NVIDIA GeForce RTX 3060, 6 GB GDDR6 (60W) yang terintegrasi dengan Intel Iris Xe Graphics (memori saluran ganda) dan Intel UHD Graphics (memori saluran tunggal).

Baca Juga: 4 Kelebihan Laptop Terbaru Dell XPS 13, XPS 14 dan XPS 16 yang Janjikan Pengalaman Komputasi Tinggi

Bagi kamu yang berminat dengan Dell XPS 17 ini, kamu bisa mendapatkannya dengan harga Rp36.999.000.

2. ASUS TUF Gaming A15 (2024)

Selain Dell XPS 17, kamu juga bisa memilih laptop gaming dengan layar 4K lainnya yaitu, ASUS TUF Gaming A15. Laptop gaming ini menghadirkan layar seluas 15 inci dengan panel IPS.

Untuk sektor dapur pacunya, ASUS TUF Gaming A15 ini ditenagai dengan prosesor AMD Ryzen™ 9 8945H Processor 4GHz (24MB Cache, up to 5.2 GHz, 8 cores, 16 Threads); AMD Ryzen™ AI up to 39 TOPs. Prosesor tersebut dikombinasikan dengan RAM 16GB DDR5-5600 SO-DIMM, Max Capacity:32GB, Support dual channel memory dan penyimpanan internal.

Untuk harganya sendiri, kamu bisa mendapatkan ASUS TUF Gaming A15 (2024) ini dengan harga 22.999.000.

1TB PCIe® 4.0 NVMe™ M.2 SSD

3. MSI Titan 18HX A14V

Laptop gaming terakhir dengan layar 4K yang bisa kamu pilih adalah MSI Titan 18HX A14V. Laptop gaming ini menghadirkan layar seluas 18 inci dengan panel Mini LED yang memiliki refresh rate 120Hz.

Baca Juga: 3 Laptop Gaming Murah MSI 2023 Beserta Spesifikasi Lengkap dan Harganya

Di sektor dapur pacunya, MSI Titan 18HX A14V ditenagai dengan prosesor Intel Core™ i9 14900HX dan menggunakan kartu grafis NVIDIA GeForce RTX 4090 GPU Laptop GDD6 16GB.

Prosesor tersebut dikombinasikan dengan RAM 32GB DDR5 dua keping yang bisa ditambah hingga 192GB. Untuk penyimpanannya sendiri, MSI Titan 18HX A14V menggunakan SSD PCIe Gen4 dengan kapasitas 2TB.

Bagi kamu yang berminat dengan MSI Titan 18HZ A14V ini, kamu bisa mendapatkannya dengan harga Rp64.499.000.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

3 Rekomendasi Laptop Gaming Terbaik Harga di Bawah Rp10 Jutaan Beserta Spesifikasinya

Minggu 07 April 2024, 15:06 WIB
undefined
PC

3 Rekomendasi Laptop Gaming Razer Termurah Beserta Spesifikasi dan Harganya

Kamis 04 April 2024, 17:34 WIB
undefined
Gadget

5 Laptop Gaming Rp3 Jutaan Beserta Spesifikasinya

Kamis 09 Mei 2024, 14:48 WIB
undefined
News Update
Console20 Januari 2026, 22:23 WIB

Siap-Siap! 10 Game Nintendo Switch dan Switch 2 Paling Dinantikan di Tahun 2026

Tahun 2026 akan menjadi tahun emas bagi pengguna Nintendo! Inilah 10 rekomendasi game paling dinantikan untuk Switch dan Switch 2, mulai dari aksi roguelike unik hingga simulator yang menenangkan.
Siap-Siap! 10 Game Nintendo Switch dan Switch 2 Paling Dinantikan di Tahun 2026(FOTO: SwitchSide)
Console20 Januari 2026, 22:18 WIB

Nostalgia Konsol Biru! 10 Game PS3 Legendaris Terbaik Sepanjang Masa yang Tak Tergantikan

Ingat masa kejayaan konsol PlayStation 3? Inilah 10 rekomendasi game PS3 terbaik dan paling legendaris sepanjang masa. Dari petualangan Nathan Drake hingga kisah Joel dan Ellie!
Ingat masa kejayaan konsol PlayStation 3? Inilah 10 rekomendasi game PS3 terbaik dan paling legendaris sepanjang masa. Dari petualangan Nathan Drake hingga kisah Joel dan Ellie!(FOTO: Systaseis Games)
Console20 Januari 2026, 22:14 WIB

Gak Boleh Skip! 12 Game Pixel-Art Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Petualangan Emosional hingga RPG Kompleks!

Seni pixel-art tidak pernah mati! Inilah 12 rekomendasi game pixel-art terbaik yang menawarkan visual menawan dan gameplay adiktif. Dari atmosfer misterius Planet of Lana hingga Siralim Ultimate, temukan game favoritmu!
Gak Boleh Skip! 12 Game Pixel-Art Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Petualangan Emosional hingga RPG Kompleks!(FOTO: Renkai Games)
Console20 Januari 2026, 22:10 WIB

PS5 Auto-Gahar! 10 Game Eksklusif 2026 yang Bakal Menghancurkan Kehidupan Sosialmu

Lupakan rencana akhir pekan! Inilah 10 game eksklusif PS5 paling dinantikan tahun 2026. Dari kebrutalan Marvel's Wolverine hingga aksi Kung Fu Phantom Blade Zero, siapkan dirimu untuk pengalaman gaming yang bikin lupa dunia luar!
null (FOTO: Game Launch Central)
Mobile20 Januari 2026, 22:05 WIB

Gak Ada Obat! 10 Game Mobile Terbaru 2026 yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Grafis Konsol hingga MMO Anime!

Siapkan storage HP-mu! Inilah 10 rekomendasi game mobile terbaru tahun 2026 dengan grafis gahar dan gameplay inovatif. Mulai dari mahakarya Where Winds Meet hingga aksi brutal Maneater!
null (FOTO: GameMobile HDgraphic)
Mobile20 Januari 2026, 20:38 WIB

Gak Ada Obat! 10 Game RPG Android Terbaik 2026, Dari Saiki X Hingga Mahakarya Where Winds Meet!

Tahun 2026 adalah surganya para pecinta RPG! Simak 10 rekomendasi game RPG Android terbaik yang menawarkan grafik Triple-A, sistem gacha yang bikin nagih, hingga dunia open-world super realistis.
Gak Ada Obat! 10 Game RPG Android Terbaik 2026, Dari Saiki X Hingga Mahakarya Where Winds Meet!(FOTO: Daftar Game ID)
Console20 Januari 2026, 20:34 WIB

15 Game Nintendo Switch Terbaik 2025 yang Wajib Kamu Tamatin: Dari Metroid Prime 4 hingga Silksong!

Tahun 2025 adalah tahun emas buat pemilik Nintendo Switch! Inilah 15 rekomendasi game terbaik tahun ini yang menawarkan grafik memukau dan gameplay inovatif.
15 Game Nintendo Switch Terbaik 2025 yang Wajib Kamu Tamatin: Dari Metroid Prime 4 hingga Silksong!(FOTO: SwitchTop)
Console20 Januari 2026, 20:29 WIB

Waktunya Healing! 10 Game Cozy Nintendo Switch Terbaru 2026 yang Paling Bikin Rileks

Ingin melepas penat? Inilah 10 rekomendasi game cozy terbaru di Nintendo Switch tahun 2026. Dari simulasi bertani yang menenangkan hingga petualangan Hello Kitty di pulau tropis, temukan pelarian sempurna kamu di sini!
Waktunya Healing! 10 Game Cozy Nintendo Switch Terbaru 2026 yang Paling Bikin Rileks(FOTO: SwitchTop)
Console20 Januari 2026, 20:26 WIB

Candu Banget! 15 Game RPG Isometrik PS5 Terbaik yang Bakal Menghancurkan Waktu Luangmu!

RPG Isometrik punya daya tarik "top-down" yang bikin lupa waktu. Dari kebebasan mutlak di Baldur's Gate 3 hingga aksi cepat di Hades, inilah 15 rekomendasi game RPG Isometrik terbaik di PS5 yang wajib masuk daftar grinding Anda!
Candu Banget! 15 Game RPG Isometrik PS5 Terbaik yang Bakal Menghancurkan Waktu Luangmu!(FOTO: NextGenGamers)
Mobile20 Januari 2026, 20:21 WIB

Visual Next-Gen di Genggaman! 7 Game Android dan iOS Paling Gahar 2026 yang Wajib Kamu Mainkan

Era mobile gaming tanpa kompromi telah tiba! Inilah 7 rekomendasi game Android dan iOS terbaik tahun 2026 dengan grafis konsol.
Visual Next-Gen di Genggaman! 7 Game Android dan iOS Paling Gahar 2026 yang Wajib Kamu Mainkan(FOTO: GamePulse Network)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.