20 Rekomendasi Game untuk Pecinta D&D

Baldur’s Gate 3 (FOTO: Steam)

Indogamers.com - Siapa yang tidak kenal dengan D&D? D&D atau Dungeons & Dragon adalah sebuah permainan peran di atas meja (TRPG) yang bergenre fantasi. Game ini dirilis Wizard of the Coast.

Game ini memiliki banyak penggemar karena mampu menghadirkan kegembiraan, frustasi, dan anekdot yang menarik pada tahun 70-an.

Game ini memberikan keleluasaan bagi pemain untuk membuat karakternya tersendiri.

Baca Juga: Game Petualangan Epik Earl vs The Mutants Resmi Rilis di Steam

Pemain dapat menentukan ras, kelas, dan kustomisasi lainnya. Game D&D menjadi populer dengan keunikan yang ditawarkannya.

Namun, kamu harus dapat menemukan teman yang tepat untuk memainkan game ini bersamanya.

Jika kamu ingin memainkan game semacam ini dan ingin memainkannya sendiri, maka berikut ini adalah daftarnya:

Baca Juga: Rekomendasi 5 SSD Terbaik untuk Steam Deck yang Harus Kamu Coba!

  1. Darkest Dungeon and Darkest Dungeon 2

  2. Opus Magnum

  3. Solasta: Crown Of The Magister

  4. Tyranny

  5. The Elder Scrolls 5: Skrim

  6. Baldur’s Gate & Baldur’s Gate 2: Enchanced Edition

  7. Baldur’s Gate 3

  8. Disco Elysium

  9. Dungeons 3

  10. Icewind Dale

  11. Neverwinter Nights

  12. Tabletop Simulator

  13. The Witcher Series

  14. Shadowrun: Dragonfall

  15. Arcanum: Of Steamworks and Magick Obscura

  16. Etrian Odyssey

  17. Planescape: Torment

  18. Dark Souls Series

  19. Neverwinter

  20. Divinity: Original Sin 2

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI