logo

Coffee Talk, Game Simulator Barista dari Indonesia. Bisa Kamu Download di Steam

Retno Dwi Marcelina
Jumat 23 Agustus 2024, 17:44 WIB
Game Coffee Talk (Foto: Steam)

Game Coffee Talk (Foto: Steam)

Indogamers.com - Coffee Talk adalah permainan dengan genre visual novel yang berasal dari Indonesia.

Game simulator barista ini dikembangkan oleh Toge Productions dan kemudian dirilis pada 29 Januari 2020 untuk berbagai platform seperti PC (dengan OS Windows dan macOS), Nintendo Switch, PS4, dan Xbox One.

Coffee Talk ini termasuk ke game cozy atau cocok untuk kamu yang ingin santai dalam bermain game.

Baca Juga: Bikin Storage dan Koneksi Ngos-Ngosan, ini 10 Game dengan Ukuran File Gak Ngotak

Game yang tersedia di Steam ini, memiliki latar Seattle, Washington.

Yuk simak berikut ini untuk tahu gameplay dan fitur permainan dari Coffee Talk.

Gameplay Permainan Coffee Talk

Gameplay Coffee Talk (Foto: Steam)

Pemain berperan sebagai barista yang harus melayani berbaga macam pelanggan yang bukan hanya manusia, ada elf, succubus, vampir, hingga alien.

Baca Juga: Panduan Menemukan Shen Monkey di Black Myth: Wukong dan Layanan yang Diberikannya

Barista diminta untuk mendengarkan curhatan para pelanggan dan membuat kopi atau minuman lainnya untuk mereka.

Alur permainan Coffee Talk akan dipenuhi oleh dialog antar karakter yang berada di cafe.

Dialog yang dikeluarkan memiliki mini games yang mengharuskan pemain membuat minuman yang bisa memberi efek pada alur permainan.

Baca Juga: Panduan Mengalahkan Black Wind King di Black Myth: Wukong

Fitur Permainan Coffee Talk

  1. Alur cerita yang bercabang, alur permainan akan tergantung kepada cara pemain melayani para pelanggan.

  2. Tampilan Coffee Talk disajikan dengan visual seni pixel yang terinspirasi pada anime 90an.

  3. Tersedia pilihan musik jazzy dan lo-fi untuk merileksasi pemain selama permainan.

  4. Coffee Talk menyediakan eksperimen yang membuat pemain berfikir dan merasakan curhatan para pelanggan.

Nah itu dia Gameplay dan fitur permainan Coffee Talk, selamat mencoba.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

Mengenal Soulslike, Genre Game yang Menantang Mental dan Skill

Kamis 22 Agustus 2024, 17:35 WIB
undefined
PC

Pecinta Role Playing Games Pasti Tahu, ini 8 Game Baldur’s Gate dari Waktu ke Waktu

Jumat 23 Agustus 2024, 11:29 WIB
undefined
PC

3 Game untuk Pecinta Waralaba Alien, Kamu Sudah Main?

Jumat 23 Agustus 2024, 12:05 WIB
undefined
PC

5 Game Pertempuran Melawan Naga, Cocok untuk Kamu Pencinta Mitologi dan Fantasi

Jumat 23 Agustus 2024, 15:01 WIB
undefined
PC

5 Game Simulator Sepeda Gunung, Pas untuk Kamu yang Suka Gowes

Jumat 23 Agustus 2024, 12:22 WIB
undefined
News Update
Mobile19 April 2025, 10:03 WIB

Hadiah Spesial Paskah, ini Kode Redeem FC Mobile untuk 18 April 2018 yang Siap Diklaim

Dengan kode redeem yang dibagikan oleh EA Sport FC Mobile ini, para pemain FC Mobile bisa mendapatkan item yang berisi berbagai hadiah menarik.
kode Redeem FC Mobile. (FOTO: ea.com)
E-Sport19 April 2025, 07:01 WIB

MPL ID Season 15: 5 Fakta Menarik Derby Klasik RRQ vs Evos yang Tersaji Hari Ini

Laga ini akan menjadi pertaruhan performa gemilang RRQ yang belum terkalahkan, serta kemampuan Evos sebagai salah satu tim besar di MPL ID.
Derbi klasik tersaji di match MPL ID Season 15 hari ini, Sabtu (19/42025) (FOTO: Instagram/mpl.id.official)
E-Sport19 April 2025, 06:32 WIB

Jadwal Pertandingan MPL ID Season 15 Hari Ini Sabtu, 19 April 2025: Misi RRQ Teruskan Tren Kemenangan

Sudah 5 kemenangan beruntun didapatkan tim berjuluk 'Raja dari Segala Raja' ini
Penampilan RRQ Hoshi saat di turnamen ESL Snapdragon Pro Series. (FOTO: Instagram/teamrrq)
E-Sport19 April 2025, 06:15 WIB

Hasil MPL ID Season 15: Alami 7 Kekalahan Beruntun, NAVI Hanya Bisa Pasrah

Pada match ini, Navi sebenarnya sudah berusaha fight. Tapi memang, kemenangan masih menjauhi mereka.
Navi masih dijauhi oleh kemenangan di MPL ID Season 15. (FOTO: Instagram/navi_mlbb))
Gadget19 April 2025, 05:53 WIB

Cara Download FF Beta Testing 2025 dengan Aman

FF Beta Testing juga memungkinkan para pemain FF tertentu bisa mengakses dan merasakan fitur terbaru yang dibuat Garena.
Ilustrasi Free Fire Beta Testing. (Sumber: garena.com)
Mobile18 April 2025, 17:00 WIB

Cara Mendapatkan Kode Redeem FF 2025 yang Bisa Diklaim Gamer

Kode redeem di Free Fire memiliki limit waktu dan kuota penggunaan, sehingga penukaran tak bisa dilakukan jika kode redeem telah melewati waktu yang ditentukan.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Mobile18 April 2025, 16:30 WIB

Main Game Aman Buat Anak? Ini 5 Rekomendasi yang Enggak Bikin Waswas

Zaman sekarang, nyari game yang aman buat anak itu kayak nyari jarum di tumpukan notifikasi. Agak-agak susah gimana gitu guys.
Ilustrasi bermain game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
E-Sport18 April 2025, 15:36 WIB

Dukung Performa Timnas, EA SPORTS FC Mobile Gelar Turnamen Grassroots FC Mobile Training Ground

EA SPORTS FC Mobile mengumumkan peluncuran FC Mobile Training Ground, sebuah turnamen tingkat pemula (grassroots) yang menjadi salah satu yang terbesar di Indonesia untuk gim EA SPORTS FC Mobile.
EA SPORTS FC Mobile Hadirkan Turnamen Pemula Terbesar di Indonesia: FC Mobile Training Ground (FOTO: Dok. fcmobile)
Mobile18 April 2025, 14:16 WIB

Kenalan Sama Shouyue Honor of Kings, Hero Marksman Penembak Jitu

Ini dalah tentang Shouyue di Honor of Kings (HoK). Shouyue, atau lebih lengkapnya Baili Shouyue, adalah salah satu hero Marksman dalam game tersebut
Hero Shouyue Honor of Kings (FOTO: Fandom.com)
Mobile18 April 2025, 14:00 WIB

Cara Membuat Akun FF Server Luar, Ikuti Langkah-langkah Mudahnya

Selain bermain dengan akun server Indonesia, ternyata kamu juga bisa bermain game FF dengan akun server luar dengan cara seperti berikut.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.