logo

Game Cities: Skylines II Gratis Sampai 9 Desember 2024, Segera Download!

RA_Majid
Jumat 06 Desember 2024, 19:57 WIB
Cities: Skylines II. (Sumber: Steam)

Cities: Skylines II. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Paradox Interactive membuka akses gratis untuk download dan game Cities: Skylines II di Steam sampai 9 Desember 2024.

Pengumuman ini disampaikan melalui Bluesky, Jumat (6/12/2024).

"Cities: Skylines II akan hadir GRATIS di Steam! Mulai sekarang sampai 9 Desember 2024, Anda bisa memainkannya secara gratis di Steam. Mainkan sekarang juga," tulis Paradox.

Baca Juga: My First Gran Turismo Rilis Gratis 6 Desember 2024, Apa Bedanya dengan Gran Turismo?

Cities: Skylines II. (Sumber: Steam)

Sejak dirilis lebih dari setahun lalu, game Cities: Skylines II mengalami beberapa kendala yang mempengaruhi penggemar.

Merujuk Engadget, game tersebut dikritik karena hanya dirilis untuk PC, tidak seperti pendahulunya yang turut hadir di konsol.

Kritik juga muncul akibat peningkatan spesifikasi hardware yang diumumkan sebulan sebelum rilis.

Baca Juga: Gameplay Onmyoji: Panduan Main dan Spesifikasi PC untuk Memainkannya, Gratis!

CEO Colossal Order Mariina Hallikainen via blog resmi pada Januari 2024 menyatakan, pihaknya menghadapi "peningkatan tren toksisitas" dalam komunitas, situasi yang sebelumnya belum pernah mereka alami.

Adapun program akses gratis diharapkan mampu menarik pemain baru sekaligus memberi kans bagi penggemar untuk mengevaluasi game sebelum memutuskan untuk beli.

Baca Juga: Mengenal Game Palia yang Bisa Dimainkan Gratis di Steam

Cities: Skylines II, game simulasi bikin kota di mana pemain bebas mengelola, dan mengembangkan kota, pertama kali dirilis pada 23 Oktober 2023.

Dalam game ini, pemain menentukan tata letak jalan, zonasi area, sampai kebijakan pajak untuk menjaga situasi ekonomi kota.

Game Cities: Skylines II menuntut skill manajemen sumber daya, seperti listrik, air, dan transportasi publik, serta kemampuan pemimpin dalam menghadapi tantangan lingkungan dan bencana alam.

Fitur terbaru menampilkan simulasi cuaca realistis, sistem lalu lintas lebih canggih, dan detail kebutuhan penduduk.

Adapun Cities: Skylines II merupakan sekuel game populer Cities: Skylines rilisan 2015.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

Pencipta PUBG Pamerkan Demo Teknologi Gratis dan Penuh Kejutan Tak Terduga

Jumat 06 Desember 2024, 13:31 WIB
undefined
Console

EA Tambahkan 23 Paten Aksesibilitas Baru, Begini Detailnya

Jumat 06 Desember 2024, 14:10 WIB
undefined
Mobile

5 Game Simulasi Salon yang Seru, Bikin Kam Jadi Stylist Profesional Virtual

Jumat 06 Desember 2024, 14:28 WIB
undefined
Mobile

Serunya Berbisnis Toko Roti di Game Simulasi, Bermain Sembari Belajar Bisnis

Jumat 06 Desember 2024, 12:05 WIB
undefined
News

Kabar Terbaru Tudingan Honkai Star Rail Plagiat Onmyoji, NetEase Siap Tempuh Jalur Hukum

Jumat 06 Desember 2024, 13:26 WIB
undefined
News Update
Gadget14 Maret 2025, 19:02 WIB

4 Cara Aman Restart Laptop yang Hang dengan Keyboard

Laptop yang tiba-tiba error atau hang bisa diatasi dengan cara direstart langsung dengan keyboard menggunakan beberapa cara berikut.
Ilustrasi pengguna laptop yang kesal karena laptop hang. (FOTO: Andrea Piacquadio from Pexels)
Mobile14 Maret 2025, 19:00 WIB

Mengenal Lebih Dalam dengan Team Deathmatch, Mode Paling Seru di PUBG

Team Deathmatch (TDM) menjadi salah satu mode permainan di PUBG yang paling seru.
Team Deathmatch. (Sumber: PUBG)
Gadget14 Maret 2025, 18:04 WIB

Rekomendasi 3 HP Fast Charging 67 Watt Di Tahun 2025

HP dengan fast charging 67 Watt tentu saja mampu mengisi daya baterai dengan sangat cepat.
POCO M6 Pro, salah satu HP dengan fast charhing 67 Watt.(FOTO: Poco Indonesia)
News14 Maret 2025, 18:02 WIB

BlizzCon 2025 Batal dan Dijanjikan Digelar di Tahun 2026, Kenapa Nih?

Acara tahunan ini baru akan digeber kembali pada 12-13 September 2026 di Anaheim Convention Center, Amerika Serikat, dengan skala lebih besar.
Ilustrasi BlizzCon. (Sumber: Blizzard)
Mobile14 Maret 2025, 17:02 WIB

10 Game Apple Arcade Terbaik yang Wajib Dimainin di 2025

10 game terbaik di Apple Arcade yang wajib dimainin di 2025, mulai dari game aksi klasik hingga puzzle yang bikin mikir. Rekomendasi game seru tanpa iklan atau transaksi tambahan.
10 Game Apple Arcade Terbaik yang Wajib Dimainin di 2025(FOTO: Nintendo)
Mobile14 Maret 2025, 16:19 WIB

Gameplay Monopoly Go, Panduan Main Beserta Spesifikasi Android dan iOS untuk Memainkannya

Dalam Monopoly G, pemain melempar dadu untuk bergerak di papan, membeli properti, membangun rumah dan hotel, serta mengumpulkan uang sewa dari lawan.
Monopoly Go. (Sumber: Game Industry)
Mobile14 Maret 2025, 16:00 WIB

4 Keunikan Golden Dynasty, Update Terkini dari PUBG Mobile yang Harus Kamu Coba

Golden Dynasty menjadi tema terbaru yang diperkenalkan dalam pembaruan PUBG Mobile versi 3.7.
Golden Dynasty PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Mobile14 Maret 2025, 15:52 WIB

10 Game Android Paling Seru yang Harus Kamu Mainkan di 2025

10 game Android paling seru yang wajib dimainin di 2025, mulai dari RPG klasik, game strategi, hingga battle royale yang masih hits!
10 Game Android Paling Seru yang Harus Kamu Mainkan di 2025(FOTO: Google Play)
News14 Maret 2025, 15:02 WIB

5 Fakta Menarik Developer Monopoly GO Resmi Membeli Niantic, Berapa Nilai Akuisisinya?

Selama ini, Niantic dikenal sebagai perusahaan yang membesarkan game Pokémon GO, Pikmin Bloom, dan Monster Hunter Now.
Scopely dan Niantic. (Sumber: Gamerwk)
Mobile14 Maret 2025, 14:52 WIB

Butuh Hiburan? Coba 10 Game iOS Terbaik yang Bisa Kamu Mainin di 2025!

Lagi butuh hiburan seru di iPhone atau iPad? Coba 10 game iOS terbaik ini, mulai dari petualangan, strategi, sampai game santai yang bisa bikin waktu luang jadi lebih asyik!
Butuh Hiburan? Coba 10 Game iOS Terbaik yang Bisa Kamu Mainin di 2025!(FOTO: Google Play)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.