logo

Pengalaman Santai yang Penuh Kreativitas di Tiny Glade

Indah Permata Sari
Selasa 24 Desember 2024, 10:11 WIB
Tiny Glade (FOTO: Steam)

Tiny Glade (FOTO: Steam)

Indogamers.com - Buat kamu yang lagi cari game santai dan penuh kreativitas, Tiny Glade dari Pounce Light bisa jadi pilihan tepat.

Game ini dirancang untuk memberikan rasa tenang sambil mengasah imajinasi. Tanpa tekanan waktu atau misi sulit, Tiny Glade memungkinkan kamu menciptakan lanskap yang indah dengan sentuhan sederhana. Yuk simak ulasannya!

Baca Juga: Rekomendasi 5 Game Simulasi Gratis Terbaru di Steam

1. Gameplay yang Mudah Dimengerti

Di Tiny Glade, kamu akan berperan sebagai seorang arsitek dunia mini. Dengan kontrol intuitif, kamu bisa membangun dinding, menambahkan jendela, atau menciptakan taman kecil yang memanjakan mata.

Game ini cocok buat semua usia. Nggak ada konsep "game over" di sini, karena tujuannya murni untuk eksplorasi dan relaksasi.

Baca Juga: Daftar 5 Game Gratis Epic Games yang Paling Banyak Dimainkan

2. Grafis yang Menenangkan

Salah satu daya tarik utama game ini adalah visualnya. Dengan gaya grafis yang lembut dan penuh warna, Tiny Glade berhasil menciptakan suasana yang menenangkan.

Mulai dari pohon hingga dinding bata, dirancang dengan detail. Suara latar yang lembut juga menambah pengalaman bermain yang menenangkan.

Baca Juga: 5 Game PC Shooter Terbaik Berdasar Rating Metacritic

3. Tanpa Aturan yang Mengikat

Keunikan lain dari Tiny Glade adalah nggak ada batasan bermain. Kamu bebas mengekspresikan ide tanpa harus mematuhi aturan tertentu.

Fitur ini membuat game jadi sempurna untuk sesi bermain singkat atau menghabiskan waktu di akhir pekan.

Baca Juga: Game PC Black Desert Gratis di Steam Sampai 7 Januari 2025, Cek Gameplay & Cara Download

Jadi buat kamu yang ingin merasakan kedamaian sambil menciptakan sesuatu yang indah, game ini layak dicoba***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

Kerasnya Perang Antar Galaksi di Game Homeworld 3

Rabu 18 Desember 2024, 17:12 WIB
undefined
PC

Rekomendasi Game PC dengan Grafik Terbaik yang Wajib Kamu Coba!

Jumat 20 Desember 2024, 11:13 WIB
undefined
PC

Game PC Multiplayer Terbaik Buat Main Bareng Teman

Jumat 20 Desember 2024, 11:50 WIB
undefined
PC

Rekomendasi Game PC Retro yang Masih Seru Dimainkan di Era Modern

Jumat 20 Desember 2024, 12:09 WIB
undefined
PC

5 Game PC Indie yang Layak Dapat Spotlight Tahun Ini

Jumat 20 Desember 2024, 11:53 WIB
undefined
PC

Rekomendasi Game PC Open World yang Bakal Bikin Kamu Lupa Waktu

Jumat 20 Desember 2024, 13:34 WIB
undefined
PC

Mengenal Apa Itu Poki Games dan Cara Mudah Memainkannya

Rabu 18 Desember 2024, 18:32 WIB
undefined
PC

Enggak Perlu Download, Ini 4 Fakta Unik Poki Games yang Wajib Kamu Tahu

Rabu 18 Desember 2024, 20:10 WIB
undefined
PC

Rekomendasi 5 Game yang Cocok Dimainkan Saat Libur Akhir Tahun

Kamis 19 Desember 2024, 14:07 WIB
undefined
PC

Point Blank Hadirkan Battle Pass Baru, Combat Diver Hanya 9.000 PB Cash

Jumat 20 Desember 2024, 13:51 WIB
undefined
News Update
Console04 Juli 2025, 11:31 WIB

15 Game Terlaris di eShop Switch 2 Saat Ini, Sebulan Setelah Perilisan

Nintendo Switch 2 baru dirilis sebulan lalu dan langsung mencetak sejarah. Inilah daftar 15 game eShop terlaris di konsol terbaru Nintendo per awal Juli 2025, berdasarkan pendapatan dalam tiga hari terakhir.
15 Game Terlaris di eShop Switch 2 Saat Ini, Sebulan Setelah Perilisan (FOTO: Mario Kart World)
News04 Juli 2025, 11:00 WIB

Lisa BLACKPINK Main PS5! Ini 7 Hal Menarik dari Video Kolaborasi Lisa dan Sony PlayStation

Lisa BLACKPINK tampil di video terbaru PlayStation sebagai ikon PlayStation Playmakers. Intip 7 hal menarik dari kolaborasi ini, mulai dari game yang dimainkan hingga tujuannya!
Lisa BLACKPINK (FOTO: Playstation)
E-Sport04 Juli 2025, 10:36 WIB

Bigetron by Vitality Punya 3 Divisi ke Esports World Cup (EWC) 2025, Berikut Daftarnya

Bigetron by Vitality kirim tiga tim untuk bisa tampil di EWC 2025 dari divisi yang berbeda berikut daftarnya.
Bigetron by Vitality kirim tiga tim untuk bisa tampil di EWC 2025 (Tengah) Memberikan Instruksi kepada Para Pemain di Ronde Terakhir FF (FOTO: Dok.FreeFire)
Gadget04 Juli 2025, 10:36 WIB

Bekerja Nyaman dan Hidup Bebas Bareng Modern AM242 Series dari MSI

Cari PC All-in-One yang stylish dan multifungsi? MSI Modern AM242 Series hadir dengan fitur backup wireless, webcam Full HD, keamanan privasi canggih, dan desain hemat tempat. Cocok untuk content creator, pebisnis online, hingga pelajar!
Bekerja Nyaman dan Hidup Bebas Bareng Modern AM242 Series dari MSI (FOTO: MSI)
E-Sport03 Juli 2025, 16:50 WIB

Daftar Divisi EVOS yang Siap Tanding di EWC 2025, Tanpa Divisi MLBB

EVOS Esports berhasil mengamankan tiket ke EWC 2025 dengan empat divisi andalannya yaitu EVOS Divine, EVOS TFT, EVOS CoD: Warzone, dan EVOS Apex Legends.
EVOS Esports berhasil mengamankan tiket ke EWC 2025  (FOTO: Garena)
E-Sport03 Juli 2025, 16:50 WIB

Dunia Games Laga 2025: Jadwal, Format, Pendaftaran, dan Hadiah Turnamen Komunitas MLBB Terbesar

Dunia Games kembali menghadirkan turnamen komunitas Mobile Legends terbesar di Indonesia, yaitu Dunia Games Laga 2025 (DGL 2025).
Turnamen DG Laga 2025 (FOTO: Dok.DG)
E-Sport03 Juli 2025, 16:49 WIB

Turnamen DG Laga 2025: Ajang Komunitas MLBB Terbesar dengan Hadiah Rp260 juta

Dunia Games kembali mengadakan turnamen seru untuk para penggemar Mobile Legends, yaitu DG Laga 2025 .
Turnamen DG Laga 2025 (FOTO: Dok.DG)
Guides03 Juli 2025, 16:49 WIB

Untuk Performa Maksimal, Pahami Kelebihan dan Kekurangan Delta Force Mobile

Delta Force Mobile memiliki kelebihan dan kekurangan yang perlu diketahui agar pemain bisa mendapatkan pengalaman bermain yang optimal.
Delta Force Mobile memiliki kelebihan dan kekurangan yang perlu diketahui agar pemain bisa mendapatkan pengalaman bermain yang optimal (Sumber: Steam)
Guides03 Juli 2025, 16:48 WIB

Rekomendasi Spesifikasi Smartphone Untuk Delta Force Agar Permainan Maksimal Tanpa Gangguan

Delta Force kini bisa sobat gamers mainkan di smartphone kesayangan kamu, agar permainan lebih maksimal simak spesifikasi yang disarankan berikut ini.
spesifikasi yang disarankan smartphone untuk bermain Delta Force: Black Hawk Down. (Sumber: Steam)
E-Sport03 Juli 2025, 16:48 WIB

RRQ Kirim Empat Divisi ke Esports World Cup (EWC) 2025, ada Mobile Legends, Free Fire, Valorant, dan TFT

Empat divisi RRQ yang lolos ke EWC 2025 mencakup beberapa cabang game populer dan kompetitif.
Empat divisi RRQ yang lolos ke EWC 2025 (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.