logo

Lebih Dekat dengan Point Blank Comeback Weapon Series 2024, Terinspirasi Juara PNBC XIV

Maverikf14
Rabu 25 September 2024, 08:55 WIB
Comeback Weapon Series 2024 (FOTO: Dok.Zepetto)

Comeback Weapon Series 2024 (FOTO: Dok.Zepetto)

Indogamers.com-Point Blank merilis weapon series terbaru yang terinspirasi dari tim juara Point Blank National Championship (PBNC) XIV, Comeback Neverland 713.

Comeback Neverland 713 mendapatkan konten eksklusif dari pengembang game Point Blank, yaitu weapon series terbaru bertemakan tim Comeback sendiri.

Weapon Series Comeback 2024 ini memiliki desain yang menyerupai branding dan logo dari Comeback.

Sebelumnya, tim Comeback mendapatkan weapon series perdana melalui hasil kemenangan emas mereka di PBNC 2022.

Serupa dengan PBNC 2022, tim Comeback berhasil membuktikan kehebatan mereka secara konsisten dengan menjuarai PBNC XIV yang bergulir pada awal tahun 2024 di Mal Taman Anggrek, Jakarta.

Baca Juga: Palworld Resmi Hadir di PlayStation 5 di Tengah Banyaknya Kontroversi

Selaras dengan logo tim Comeback, weapon series terbaru yang bernama Comeback 2024 juga memiliki warna dasar ungu dengan aksen warna hitam dan putih sebagai pelengkap.

Tentunya, logo dari tim Comeback juga ditampilkan di setiap sisi dari senjata, untuk menandakan kepemilikan dari weapon series tersebut.

Desain ini mencakup beberapa senjata populer, seperti T77 dan HK417, serta Kar98k TSR dan senjata baru Pindad SS3. Selain itu, tim Comeback juga memperoleh Mask spesial dari seri Comeback 2024.

Bonus item buat Troopers

Selain dapat menikmati weapon series terbaru dari tim Comeback, Troopers berkesempatan untuk mendapatkan bonus item in-game saat membeli Series Comeback 2024.

Comeback Keychain, Comeback Namecard, Comeback Spray dan Comeback 2024 Mask akan didapatkan oleh Troopers sebagai bonus, sesuai dengan durasi pembelian weapon series.

Lebih menarik lagi, T77 Comeback 2024 juga akan diberikan kepada Troopers yang beruntung, dan mereka dapat memiliki T77 tersebut mulai dari 3 hari hingga 90 hari.

Tim juara Point Blank National Championship (PBNC) XIV, Comeback Neverland 713.

Akankah tim Comeback kembali juara di PBNC XV?

Memiliki sejarah kemenangan pada turnamen nasional PBNC dan juga runner-up PBIC 2024, tentunya membuat nama tim Comeback lebih dikenal dan semakin populer di dunia kompetisi Point Blank.

Baca Juga: Siapa Pencipta Game Free Fire? Berikut Sejarah Free Fire hingga Perkembangan Free Fire Max

Dengan dedikasi untuk selalu memberikan performa terbaik dalam skena esports Point Blank, akankah tim Comeback meraih kemenangan di turnamen-tournament yang akan datang, termasuk PBNC XIV?***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

12 Tim Bersiap untuk Bertarung di Point Blank Star Battle Division 1

Jumat 30 Agustus 2024, 09:50 WIB
undefined
News

Point Blank Rilis Battle Pass Eksklusif Military Sniper Hanya 9000 PB Cash

Rabu 21 Agustus 2024, 04:18 WIB
undefined
E-Sport

Turnamen Point Blank Asia Tenggara PBSEA Sediakan Prize Pool Rp88 Juta

Minggu 25 Agustus 2024, 14:05 WIB
undefined
News

PBSB Division 2 Tuntas, 12 Tim Siap Tempur di Point Blank Star Battle Division 1

Kamis 29 Agustus 2024, 14:00 WIB
undefined
E-Sport

Byon Awok by Sykes Juara Point Blank Unity Tournament PBUT 2024, Ada 1 Anggota Perempuan dalam Tim

Jumat 13 September 2024, 15:03 WIB
undefined
News Update
Gadget21 April 2025, 18:04 WIB

Lolos TKDN, Motorola Edge 60 Fusion Segera Hadir di Indonesia?

Smartphone terbaru dari Motorola lolos sertifikasi TKDN, Motorola Edge 60 Fusion segera hadir untuk pasar Indonesia.
Motorola Edge 60 Fusion. (FOTO: India Today)
Gadget21 April 2025, 17:02 WIB

Aspire 7 Pro, Laptop Gaming Acer yang Dibekali Sistem Pendingin Kipas Ganda

Acer Aspire 7 Pro menawarkan sistem pendingin yang cukup optimal menggunakan kipas ganda yang mampu menjaga suhu tetap stabil saat digunakan dalam intensitas tinggi.
Acer Aspire 7 Pro, laptop gaming terbaru dari Acer. (FOTO: Acer)
Gadget21 April 2025, 16:33 WIB

Daftar 3 HP Termurah dengan Kamera 200 MP

HP dengan kamera 200 MP termurah menjadi pilihan terbaik saat kamu membutuhkan HP murah yang mampu menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Redmi Note 13 Pro 5G (FOTO: Xiaomi)
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Guides21 April 2025, 12:46 WIB

Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!

Bingung cari Juice Jems di Crashlands 2? Simak panduan lengkapnya di sini! Temukan lokasi tersembunyi, cara buat Popcorn Docks, dan tips upgrade Infinis Suit dengan mudah. Jangan sampai kelewatan!
Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!(FOTO: AlphaZin Gaming)
Console21 April 2025, 12:25 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch!
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.