logo

Corsair Luncurkan Mouse Gaming M55, Ini Spesifikasi dan Harganya

PembasmiBocil
Kamis 29 Agustus 2024, 11:34 WIB
M55 RGB PRO Ambidextrous Multi-Grip Gaming Mouse (FOTO: Corsair)

M55 RGB PRO Ambidextrous Multi-Grip Gaming Mouse (FOTO: Corsair)

Indogamers.com - Corsair yang merupakan merek perangkat periferal komputer kembali memperkenalkan produk terbarunya yang bernama M55 RGB PRO Ambidextrous Multi-Grip Gaming Mouse.

M55 ini adalah sebuah mouse gaming yang dirancang memiliki bodi ringan agar lincah bergerak di atas mousepad.

Untuk spesifikasi dan harga dari M55 RGB PRO Ambidextrous Multi-Grip Gaming Mouse ini, kamu bisa simak selengkapnya seperti di bawah ini.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Keyboard Corsair Terbaik Beserta Spesifikasi dan Harganya

Spesifikasi M55 RGB PRO Ambidextrous Multi-Grip Gaming Mouse

Corsair M55 RGB PRO Ambidextrous Multi-Grip Gaming Mouse ini merupakan mouse gaming berjenis ambidextrous dengan bentuk egg shape simetris dan memiliki enam tombol programmable, termasuk dua buah side buttons.

Sisi kiri dan kanan mouse memiliki tekstur agar tidak licin saat digenggam.

Mouse gaming terbaru ini tersedia dalam veri kabel (wired) dan tanpa kabel (wireless).

Untuk dimensinya, M55 RGB PRO Ambidextrous memiliki dimensi yang cukup kompek dengan bobot kosong 55 gram untuk versi wired.

Kemudian untuk versi wireless lebih berat lagi yaitu 85 gram sudah termasuk dengan baterai AA.

M55 RGB PRO Ambidextrous Multi-Grip Gaming Mouse versi wireless ini bisa terhubung ke perangkat melalui koneksi low-latency Slipstream Wireless dengan dongle USB.

Daya tahan baterainya diklaim bisa mencapai 185 jam untuk setiap satu buah baterai AA.

Mouse gaming M55 ini memiliki tingkat sensitivitas hingga 16000 dpi, untuk versi kabel (wired). Sementara itu, untuk versi tanpa kabel (wireless) memiliki tingkat sensitivitas hingga 25000 dpi.

Mouse gaming ini juga memiliki tombol DPI dedicated untuk memilih tingkat sensitivitas. Sementara, kaki-kakinya (mousefeet) berbahan PTFE 100 persen.

Sayangnya, Corsair masih tidak menjelaskan mengenai nama switch dan sensor yang digunakan. kedua versi mouse gaming M55 ini dijelaskan hanya menggunakan sensor tipe optical dengan tingkat sensitivitas berbeda.

Baca Juga: CORSAIR Perkenalkan Keyboard Entertainment Wireless K83

Harga M55 RGB PRO Ambidextrous Multi-Grip Gaming Mouse

M55 RGB PRO Ambidextrous Multi-Grip Gaming Mouse ini bisa didapatkan melalui situs Corsair untuk versi wired maupun wireless.

Untuk harganya, M55 RGB PRO Ambidextrous Multi-Grip Gaming Mouse ini dibanderol mulai dari 30 dollar AS atau sekitar Rp465.000 untuk versi kabel (wired), dan 50 dollar AS atau sekitar Rp775.000 untuk versi tanpa kabel (wireless).***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Rekomendasi 4 Mouse Gaming dan Spesifikasinya. Bikin Gameplay Lebih Maksimal

Jumat 09 Agustus 2024, 11:15 WIB
undefined
PC

4 Kelebihan Mouse Gaming Moon Blade 2 ACE

Rabu 14 Agustus 2024, 07:21 WIB
undefined
PC

Spesifikasi dan Harga Mouse Gaming Moon Blade 2 ACE

Selasa 13 Agustus 2024, 18:30 WIB
undefined
News Update
Console19 April 2025, 18:17 WIB

10 Game Non-Nintendo Terbaik di Switch yang Wajib Kamu Mainkan

Cari rekomendasi game keren di Nintendo Switch yang bukan buatan Nintendo? Simak 10 game terbaik seperti Hades, Stardew Valley, dan Persona 5 Royal!
10 Game Non-Nintendo Terbaik di Switch yang Wajib Kamu Mainkan (FOTO: SwitchWorld)
Console19 April 2025, 18:12 WIB

10 Game Nintendo Switch Paling Mudah & Seru untuk Anak-Anak

Cari game Switch yang ramah anak? Simak rekomendasi 10 game paling mudah dan menyenangkan untuk si kecil! Mulai dari petualangan santai hingga balapan seru, semua ada di sini.
10 Game Nintendo Switch Paling Mudah & Seru untuk Anak-Anak(FOTO: SwitchWorld)
Console19 April 2025, 18:06 WIB

10 Game Nintendo Switch Terbaik untuk Pemula, Pilihan Seru & Mudah Dimainkan!

Bingung memilih game Nintendo Switch untuk pemula? Simak rekomendasi 10 game terbaik yang mudah dipelajari, seru dimainkan, dan cocok untuk pemula!
10 Game Nintendo Switch Terbaik untuk Pemula, Pilihan Seru & Mudah Dimainkan!(FOTO: SwitchWorld)
Console19 April 2025, 18:00 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch! Mulai dari petualangan seru sampai tantangan kocak, semua ada di sini.
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Mobile19 April 2025, 17:54 WIB

15 Game Android Offline dengan Grafik Keren di 2025 (Tanpa Wi-Fi!)

Cari game offline dengan grafis memukau buat dimainkan di Android? Simak 15 rekomendasi game high graphics terbaik di 2025 yang bisa dimainkan tanpa internet!
15 Game Android Offline dengan Grafik Keren di 2025 (Tanpa Wi-Fi!)(FOTO: GamePulse Mobile)
Reviews19 April 2025, 14:58 WIB

Review Crashlands 2, Game Santai yang Worth It Buat Kamu Mainin!

Crashlands 2 adalah game survival-craft RPG open world yang seru dan santai. Dengan dunia yang colorful, quest menarik, dan sistem crafting unik, game ini cocok buat yang suka eksplorasi sambil nge-base.
Review Crashlands 2, Game Santai yang Worth It Buat Kamu Mainin!(FOTO: bscotch.net)
News19 April 2025, 11:03 WIB

Game Basket Dunk City Dynasty Buka Pra-Registrasi untuk Asia Tenggara

Daftar sekarang dan berkontribusi terhadap hadiah peluncuran untuk semua orang.
Game basket Dunk City buka pra-registrasi untuk wilayah Asia Tenggara. (FOTO: NetEase Games)
Mobile19 April 2025, 10:03 WIB

Hadiah Spesial Paskah, ini Kode Redeem FC Mobile untuk 18 April 2018 yang Siap Diklaim

Dengan kode redeem yang dibagikan oleh EA Sport FC Mobile ini, para pemain FC Mobile bisa mendapatkan item yang berisi berbagai hadiah menarik.
kode Redeem FC Mobile. (FOTO: ea.com)
Gadget19 April 2025, 09:02 WIB

HONOR Power Meluncur: Harga dan Spesifikasi Mantap dengan Baterai Jumbo 8000 mAh

HONOR Power hadir sebagai smartphone tebaru HONOR yang menggunakan baterai super jumbo 8000 mAh.
HONOR Power, smartphone terbaru HONOR yang menggunakan baterai berkapasitas 8000 mAh. (FOTO: honor.com/cn)
Gadget19 April 2025, 08:01 WIB

Manfaat Penting dan Cara Setting Parental Control di Modem Huawei dengan Mudah

Fitur Parental Control di Modem Huawei memiliki manfaat yang sangat penting, terutama agar anak-anak bisa menyesuaikan waktu belajar dan beristirahat.
Ilustrasi fitur Parental Control di modem Huawei. (FOTO: Huawei)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.