logo

3 Tim yang Disegani di IMC Season 1 2024, Isinya Pro Player Semua?

Bimsalabimm
Kamis 22 Februari 2024, 16:13 WIB
West Java Pride Vaporlax Indogamers Championship season I 2024 (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

West Java Pride Vaporlax Indogamers Championship season I 2024 (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Indogamers.com - Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) Season 1 by Vaporlax sudah masuk babak Playoff.

IMC dimulai sejak 17 Januari 2024 dan akan berlangsung sampai 25 Februari 2024. Turnamen ini diikuti 256 tim dengan total peserta 1.280 peserta. Kini tersisa 8 tim yang masih bersaing memperebutkan piala IMC Season 1.

Mereka adalah Kirin Gluttony, Articus E-Sports, Vesakha Esports, Belax Orcinus, Team Gryffin, West Java Pride, Exit Block, dan Faust Esports.

Baca Juga: Waduh! Reddit Diduga Jual Konten Penggunanya ke Perusahaan AI

Dari delapan tim di atas, tiga tim diantaranya terdeteksi membawa roster-roster gahar. Berikut ulasannya:

West Java Pride

Indogamers telah mewawancarai roster-roster West Java Pride, tim esports asal Bandung, Jawa Barat yang dibentuk pada 2023.

Tiga roster yang dibawa West Java Pride ke turnamen IMC Season 1 tidak asing di dunia Mobile Legends, diantaranya Rinazmi, Invinz dan Huba. Nama yang paling tersohor dari ketiga nama tersebut adalah Rinazmi.

Sebelum berlabuh ke West Java Pride, Rinazmi pernah menjadi roster Humble Team, Aerowolf, dan GPX.

West Java Pride sekarang tengah berjuang di upper bracket Playoff IMC Season 1. Mereka turun ke upper bracket setelah kalah dari Team Gryffin.

Baca Juga: Gooks! Realme Note 50 Resmi Meluncur dengan Performa Gahar, Harga Gak Sampai Sejuta

West Java Pride Vaporlax Indogamers Championship season I 2024

Team Gryffin Esports

Berdasarkan data Indogamers, Team Gryffin Esports merupakan tim esports asal Badung, Bali.

Nama Team Gryffin juga tidak asing di telinga. Mereka merupakan tim kawakan di Liga 1 Esports Nasional. Mereka berhasil mengamankan posisi ketiga Liga 1 Esports Nasional 2023.

Team Gryffin juga tercatat sebagai juara di Liga 2 Esports Nasional.

Saat ini Team Gryffin memiliki 6 pemain dan 1 manager coach, yaitu Haipoo, Ultear, Ricky, Natco, Benji, Tompu, dan Boriel.

Kini Team Gryffin berada di upper bracket Playoff IMC Season 1 2024. Team Gryffin menjadi salah tim yang tidak terkalahkan sampai saat ini di IMC Season 1 (22 Februari 2024).

Baca Juga: Game Baru Star Wars: Battlefront Classic Collection OTW Rilis Maret 2024

Team Griffin

Vesakha Esports

Vesakha Esports merupakan tim yang cukup disegani di IMC Season 1.

Vesakha sudah malang melintang di berbagai kompetisi nasional, diantaranya MDL ID Season 8 dan MDL ID Season 9.

Mereka tercatat memiliki beberapa roster andalan, diantarnaya Marzett, Balakama, Slowi, Ridakk, dan Gozalxy.

Kini Vesakha berada di upper bracket Playoff IMC Season 1 2024. Sama seperti Team Gryffin, Vesakha menjadi salah tim yang tidak terkalahkan sampai saat ini di IMC Season 1 (22 Februari 2024).

Baca Juga: Lewat Trailer, Tanggal Rilis DLC Elden Ring: Shadow of the Erdtree Terungkap

Vesakha Esports

Nah untuk sobat gamers yang ingin melihat keseruan aksi tiga tim tersebut, bisa saksikan secara langsung mereka memperebutkan piala IMC Season 1 2024 di channel YouTube Indogamers.com pukul 19.00 WIB sampai dengan selesai berikut jadwalnya:

  • Playoff (18 – 24 Februari 2024)

  • Grand Final 25 Februari 2024

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Community

Indogamers dan Vaporlax Gelar Turnamen Mobile Legends, Pendaftaran Dibuka Hari Ini

Jumat 05 Januari 2024, 16:10 WIB
undefined
Guides

Cara Mendaftar Akun Forum Indogamers

Jumat 22 Desember 2023, 17:19 WIB
undefined
News

Kick Off! Turnamen Mobile Legends Vaporlax – Indogamers (IMC) Season I 2024 Diikuti 1.536 Gamers

Rabu 31 Januari 2024, 13:31 WIB
undefined
News

Gandeng Vaporlax, Indogamers Gelar Turnamen Mobile Legends IMC Season I 2024 Mulai Hari Ini

Rabu 31 Januari 2024, 13:30 WIB
undefined
Guides

Apple Larang Simpan iPhone yang Kemasukan Air di Beras, Ketahui Alasannya

Rabu 21 Februari 2024, 20:05 WIB
undefined
News

Fakta-fakta Unik Genshin Impact Kolaborasi dengan Rumah Makan Sushi Ternama

Kamis 22 Februari 2024, 13:22 WIB
undefined
News

Ini Daftar 256 Peserta Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship Season 1

Minggu 28 Januari 2024, 12:28 WIB
undefined
News Update
News26 Januari 2025, 12:35 WIB

8 Game FPS yang Bisa Dimainkan di Browser dan Ramah PC Kentang

Ada banyak game FPS yang bisa dimainkan langsung melalui browser tanpa perlu download dan instal, cocok untuk pengguna PC kentang.
Krunker.IO. (Sumber: Krunker)
Accessories26 Januari 2025, 10:26 WIB

Penyebab dan Cara Mengatasi Headset yang Cuma Menyala Sebelah

Headset yang nyala sebelah bisa disebabkan oleh berbagai hal dan bisa kamu atasi dengan cara berikut.
Ilustrasi menggunakan headset. (FOTO: logitechg)
Console25 Januari 2025, 23:35 WIB

Bidik dan Tembak! 7 Game Sniper di Xbox Series X Terbaik Sepanjang Masa

Game sniper di Xbox Series X menawarkan sensasi menantang dengan gameplay strategis, aksi stealth, dan grafis memukau.
Game Sniper Terbaik di Xbox Series X (Foto: Ranker)
Console25 Januari 2025, 21:35 WIB

Dunia Memancing Virtual Terbaik di Xbox Series X dan Xbox Series S dengan 7 Game Terbaik Paling Seru

Buat yang ingin merasakan serunya memancing tanpa perlu keluar rumah, Xbox Series X dan Xbox Series S punya deretan game memancing terbaik yang wajib dicoba.
Game Mancing di Xbox Series X dan Xbox Series S (Foto: Ranker)
E-Sport25 Januari 2025, 20:05 WIB

Baloyskie Sanjung Dua Pemain Baru Geek Fam Mykids dan KennzyySkie: Bocil Mekanik

Kehadiran Mykids dan KennzyySkie mejadi awal baru bagi tim Esports Mobile Legends Geek Fam.
Baloyskie kapten Geek Fam (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Lifestyle25 Januari 2025, 18:01 WIB

Gamers, Ini 11 Serial Anime yang Pas Ditonton Saat Libur Imlek 2025

Gamers, kalau kamu lagi bosen dengan permainan di PC atau gadgetmu, tak ada salahnya mengalihkan perhatian sejenak untuk nonton anime.
Serial anime yang bisa ditonton saat Imlek 2025. (FOTO: Crunchyroll)
Console25 Januari 2025, 16:35 WIB

Perang Militer di 7 Game Terbaik di Xbox Series X dan Xbox Series S

Game perang di Xbox Series X dan Xbox Series S menghadirkan sensasi tempur yang seru dan realistis, mulai dari strategi hingga aksi tembak-menembak intens.
Game Perang Terbaik di Xbox Series X dan Series S (Foto: Ranker)
Console25 Januari 2025, 16:03 WIB

Assassin's Creed Mirage Siap Hadirkan DLC Baru, 2 Tahun Setelah Rilis

Kabar mengejutkan datang dari Ubisoft. Assassin’s Creed Mirage, yang dirilis pada 2023,
Assassins Creed Mirage. (Sumber: Ubisoft)
PC25 Januari 2025, 16:01 WIB

FragPunk Rilis Bundel Pionir Pre-order Eksklusif, Buruan Dapetin

Setiap Pioneer Bundle akan menampilkan kosmetik dan bonus pre-order yang berbeda untuk para pemain
FragPunk rilis bundel pionir Pre-order Eksklusif (FOTO: Dok.NetEase Games)
Mobile25 Januari 2025, 15:00 WIB

Daftar Kode Redeem FC Mobile Januari 2025 Terbaru, Buruan Klaim dan Dapatkan Hadiahnya

Dan berikut adalah daftar kode redeem FC Mobile di Januari yang bisa kamu klaim:
Coda FC Mobile. (Sumber: Coda Shop)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.