logo

5 Aktivitas Seru Isi Me Time Ala Pokemon GO & Grab, Eksplore Wisata Sejarah Kota

Maverikf14
Jumat 10 Mei 2024, 06:27 WIB
Aktivitas seru mengisi me time ala Pokemon Go. (FOTO:Dok.Freepik dan Pokemon Go)

Aktivitas seru mengisi me time ala Pokemon Go. (FOTO:Dok.Freepik dan Pokemon Go)

Indogamers.com-Setiap individu memerlukan waktunya sendiri atau me time. Untuk mengisinya pun banyak aktivitas yang bisa dilakukan. Salah satunya me time seru ala Pokemon GO dan Grab.

Tak sekadar me time tanpa guna, me time seru ala Pokemon Go dan Grab membuatmu jadi tahu akan sejarah dengan aktivitas eksplore wisata sejarah kota.

Itu baru salah satu aktivitas yang seru sekaligus bermanfaat. Apalagi kira-kira aktivitas seru lain yang bisa dilakukan?

Berikut ini adalah ulasan lengkapnya:

*

Baca Juga: Cara Mudah Bikin WhatsApp Tidak Terlihat Online dan Mengetik

1.Eksplore kota dengan wisata bersejarah

Dok. Freepik dan Tiket Wisata Surabaya

Mau coba me time yang out-of-the-box? Cobain keliling kota sambil menjelajahi tempat-tempat bersejarah deh! Kamu bisa cari info tentang wisata kota bersejarah yang sesuai budget.

Kalau ga ada, kamu bisa explore ke sekeliling kota dan mengunjungi berbagai landmark yang iconic dengan transportasi umum atau taxi online seperti GrabBike atau GrabCar. Jika punya kendaraan pribadi, ga ada salahnya juga nyetir sendirian sambil dengerin lagu-lagu favorit kamu! Tapi ingat, drive safe ya!

Nah, kalau kamu fans Pokemon, bisa banget double the fun dengan main Pokemon GO dan tangkap berbagai Pokemon di sekitar kota kamu. Sst... Banyak Pokemon yang hobby ngumpet di destinasi wisata dan area bersejarah, lho!

2.Kulineran

Dok.Freepik

Terkadang, ga perlu momen tertentu untuk menyantap makanan favorit. Percaya deh, makanan enak bisa bikin mood kamu makin bagus! Bahkan, kamu ga harus menyantap hidangan fancy atau mahal. Mungkin, sekedar menyantap kue cokelat kesukaan, mie tek-tek, atau sop buntut depan komplek lebih memuaskan daripada makanan hotel bintang lima.

Baca Juga: 5 Laptop Gaming Rp3 Jutaan Beserta Spesifikasinya

Sekarang, kamu ga perlu ribet pergi ke restoran untuk beli makanan favorit. Dengan beberapa klik di smartphone, kamu bisa order dengan mudah melalui GrabFood. Selain ga bikin capek, Grab punya banyak voucher yang bisa kamu gunakan. Boom! Kamu bisa menikmati hidangan kesukaan tanpa harus menguras isi dompet.

3.Kegiatan outdoor

Dok.Freepik

Bosen ga sih di rumah terus? Mending beraktivitas di luar sambil menikmati sinar matahari, angin sepoi-sepoi, dan keindahan alam. Ada banyak kegiatan outdoor yang bisa jadi opsi me time kamu.

Kamu bisa piknik, hiking, bersepeda, atau bahkan sekadar duduk di taman sambil membaca buku favorit. Ga ada yang ngatur, ga ada yang ngerepotin. Cuma kamu dan alam!

Fun fact, saat cuaca cerah, Pokemon tipe Daun (Grass), Api (Fire), sama Tanah (Ground) akan lebih sering muncul di alam liar. Hal ini karena Pokémon GO menyesuaikan dengan kondisi cuaca di dunia nyata. Nah, ini bisa jadi momen yang pas buat melakukan Pertarungan dengan Pelatih lain pakai ketiga tipe tersebut. Dijamin, Pokémon kamu bakalan punya jurus-jurus yang lebih powerful nan ampuh saat bertarung!

4.Olahraga murah

Dok.Freepik dan Pokemon Go

Pasti kamu udah tau kan, olahraga ga harus selalu di gym maupun pakai alat mahal. Kamu bisa olahraga dari rumah sambil nonton tutorial di YouTube. Supaya ga bosen dan opsi olahraga kamu makin variatif, bisa juga cobain jogging di sekitar rumah! Kalau pengen sensasi yang berbeda, kamu bisa ikutan fun walk. Nah, buat kamu yang suka tantangan, bisa juga naik level ke maraton!

Jika kamu tinggal di Surabaya, ayo ikuti keseruan berlari di Pokemon Run Surabaya, 12 Mei 2024 di Universitas Ciputra, Citraland! Nanti akan ada dua kategori, yaitu 3K Family Run dan 5K Fun Run.

Pastinya akan ada berbagai rintangan di sepanjang jalur yang bikin makin seru! Pokémon Run adalah bagian dari rangkaian Pikachu's Indonesia Journey: Surabaya yang akan hadir pada 11 dan 12 Mei mendatang, lho!

5-.Kenalan sama orang baru lewat acara komunitas

Dok. Pokemon Go

Supaya me time kamu makin fun, cobain kenalan sama orang baru lewat acara komunitas, deh! Di situ, kamu bisa ketemu banyak orang dengan minat yang sama, ngobrol santai, atau bahkan bisa dapet teman baru yang seru buat diajak hangout. Biar mood makin bagus, kamu bisa sambil pesan makanan dan minuman favorit di GrabFood! Seru kan? Jadi, ga ada salahnya dicoba!

Baca Juga: 4 Laptop Gaming Spek Tinggi Termurah 2024

Nah, sebelumnya kita udah bahas Pikachu's Indonesia Journey: Surabaya. Kalau kamu suka Pokemon, kamu bisa mampir ke sana! Nanti, akan banyak kegiatan seru yang bisa kamu nikmatin sendiri atau bareng temen-temen baru! Kalau kamu main Pokemon GO, akan ada segudang keseruan in-game yang buat kunjungan makin asyik!

Tadi kita udah sama-sama ngulik lima ide seru buat me time ala Pokemon GO. Gimana, udah kepikiran pengen coba yang mana? Siapa tau, salah satu dari ide-ide itu bisa jadi momen untuk refresh pikiran dan menikmati waktu dengan diri sendiri.****

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

Game Baru Pokemon akan Datang Tahun 2025, Terinspirasi dari Kota Paris

Rabu 28 Februari 2024, 15:33 WIB
undefined
Console

Peta Game Pokemon Legends: Z-A yang Belum Resmi Dirilis Tuai Kontroversi

Kamis 29 Februari 2024, 15:08 WIB
undefined
E-Sport

MiawAug Bikin Surat Terbuka agar Oreo Pokemon Dihadirkan ke Indonesia, Ajak Penggemar Isi Petisi di Change.org

Kamis 21 Maret 2024, 09:45 WIB
undefined
News

The Pokemon Company Minta YouTube Take Down Video-video Modifikasi Pikachu

Jumat 22 Maret 2024, 14:23 WIB
undefined
News

Pastor Kecanduan Candy Crush, Mario Kart dan Pokemon Go, Habiskan Uang dengan Jumlah Fantastis

Minggu 05 Mei 2024, 11:12 WIB
undefined
News Update
Gadget19 Januari 2026, 13:52 WIB

Daftar Varian Samsung Galaxy S26 Terungkap Melalui Situs Resmi

Samsung secara tidak sengaja mengonfirmasi melalui dokumen promosi di Kolombia bahwa lini Galaxy S26 tahun ini tidak akan menghadirkan model Edge maupun Pro dan tetap bertahan dengan tiga varian utama.
Daftar Varian Samsung Galaxy S26 Terungkap Melalui Situs Resmi (FOTO: gsmarena)
Gadget19 Januari 2026, 13:51 WIB

Tecno Spark Go 3 Resmi Dirilis Bawa Layar 120Hz Harga Satu Jutaan

Tecno Spark Go 3 resmi menyapa pasar entry level dengan spesifikasi mumpuni seperti layar 120Hz dan baterai 5000mAh yang sangat pas untuk kebutuhan harian maupun pelajar.
Tecno Spark Go 3 Resmi Dirilis Bawa Layar 120Hz Harga Satu Jutaan (FOTO: gsmarena)
E-Sport19 Januari 2026, 13:40 WIB

Turun ke Lower Bracket M7, Skylar Bercanda Kalau Kebanyakan Minuman energi Jadi Biang Kerok Kekalahan ONIC

Kalah 0-2 dari Alter Ego, Skylar tanggapi performa ONIC dengan candaan "kebanyakan minuman energi". Apa maksudnya? Simak curhatan Gold Laner ONIC jelang laga hidup mati lawan Team Liquid PH.
Turun ke Lower Bracket M7, Skylar Bercanda Kalau Kebanyakan Minuman energi Jadi Biang Kerok Kekalahan ONIC(FOTO: MOONTON)
E-Sport19 Januari 2026, 11:40 WIB

Kejutan "Civil War" M7! Alter Ego Bantai ONIC 2-0, Raja Langit Terlempar ke Lower Bracket

Hasil M7 Knockout Stage Hari Ini: Alter Ego menangkan Derby Indonesia 2-0 atas ONIC! Aurora PH pulangkan TLPH ke Lower Bracket. Cek update bracket lengkap M7 di sini.
Kejutan Civil War M7! Alter Ego Bantai ONIC 2-0, Raja Langit Terlempar ke Lower Bracket(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport17 Januari 2026, 09:35 WIB

Laga Hidup Mati M7 Malam Ini, ONIC Esports vs Team Falcons, Menang Lanjut, Kalah Pulang

Hari penentuan bagi ONIC Esports! Laga "Do-or-Die" melawan Team Falcons di M7 malam ini (17/1). Kairi dan Lutpiii optimis kunci tiket Knockout. Cek jadwal dan prediksi line-up di sini.
Laga Hidup Mati M7 Malam Ini! ONIC Esports vs Team Falcons: Menang Lanjut, Kalah Pulang!(FOTO: MOONTON)
E-Sport17 Januari 2026, 08:40 WIB

Curhat Kiboy Soal Kutukan BO1, ONIC Telat Panas, Siap Habis-habisan Lawan Team Falcons

ONIC Esports lolos dari lubang jarum usai bekuk Evil. Kiboy ungkap faktor Kutukan BO1 bikin tim telat panas sejak M3. Kini siap tampil gila-gilaan lawan Team Falcons di laga penentuan.
Curhat Kiboy Soal Kutukan BO1, ONIC Telat Panas, Siap Habis-habisan Lawan Team Falcons(FOTO: MOONTON)
E-Sport17 Januari 2026, 07:42 WIB

Nyawa Masih Panjang! ONIC Esports Pulangkan Evil, Selangkah Lagi Menuju Fase Knock Out M7

ONIC Esports jaga asa di M7 World Championship! Menang telak 2-0 atas Evil, Landak Kuning kini masuk pool 2-2. Simak highlight match dan kejutan draft Esmeralda Gold Lane di sini.
Nyawa Masih Panjang! ONIC Esports Pulangkan Evil, Selangkah Lagi Menuju Fase Knock Out M7 (FOTO: Indogamers/Rozi)
Community15 Januari 2026, 17:20 WIB

Siap-Siap Headbang! J-Rocks Bakal Guncang Panggung Grand Final PBNC XVI di Mal Taman Anggrek

PBNC XVI makin pecah! Legenda rock Indonesia, J-Rocks, dipastikan tampil memeriahkan Grand Final di Mal Taman Anggrek pada 18 Januari 2026. Cek jadwal lengkapnya di sini.
Siap-Siap Headbang! J-Rocks Bakal Guncang Panggung Grand Final PBNC XVI di Mal Taman Anggrek(FOTO: Zepetto)
News15 Januari 2026, 16:03 WIB

EA SPORTS FC Mobile Tour ke 5 Kota di Pulau Jawa, Intip Jadwal dan Ragam Keseruannya

EA SPORTS FC™ Mobile mendarat di Pulau Jawa dengan raga keseruan untuk menyapa komunitas pecinta game sepak bola.
EA SPORTS FC™ Mobile hadir di pulau jawa menyapa komunitas para pecinta game sepak bola dengan ragam keseruan (FOTO: Dok.fc mobile)
News15 Januari 2026, 15:48 WIB

Crystal of Atlan Sandstorm Journey: Update Level 70 dengan Misi Seru & Hadiah Epik

Sandstorm Journey, pembaruan terbesar level 70 di game MMORPG Crystal of Atlan, hadir denan peta terbaru Atlan, seperti Pemukiman Terapung dan Markas Ironhooks, menawarkan pengalaman bermain lebih menarik.
Crystal of Atlan Sandstorm Journey level 70 resmi hadir ikuti keseruan dan dapatkan hadiah epiknya (FOTO: Dok.Sandstorm Journey)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.