logo

Penolakan Turnamen Free Fire di IAIN Kendari, Berakhir dengan Pengrusakan

AgamtheRev
Rabu 18 Desember 2019, 10:53 WIB
sultra.news / free fire

sultra.news / free fire

IDGS - Salah satu kompetisi esports di Fasha Fair 2019 yang diadakan Dema dan Sema IAIN Kendari yaitu turnamen Free Fire mendapat penolakan dan pengrusakan pada Senin (16/12/2019).

Penolakan turnamen tersebut diduga dilakukan oleh organisasi mahasiswa IAIN Kendari dengan menamai diri mereka sebagai masa aksi Merah Putih.

Permasalahan awal terjadi ketika masa aksi merah putih menolak kompetisi Free Fire, alasan yang mereka ungkapkan merupakan bentuk pembodohan dan pembunuhan karakter mahasiswa yang tidak layak diadakan dalam kegiatan kampus, dikutip dari kumparan.com.

kumparan.com

Namun, tuntutan tersebut tidak digubris oleh pihak pengurus kampus IAIN membuat masa aksi merah putih geram dan langsung melakukan tindakan sweeping mencari panitia penyelenggara event tersebut.

Mereka lanjutkan di setiap ruang kelas, namun tak mendapatkan hasil. Lalu mereka menuju ke cafe Aferos dan disitu juga tidak menemukan satupun panitia. Kemudian mereka bergerak ke sebuah sekretariat dan langsung melakukan pengrusakan, dilansir dari sultra.news.

Akibatnya, sekretariat Forum Kajian Mahasiswa Islam (FKMI) IAIN rusak parah dan seorang anggota FKMI terluka akibat lemparan batu. Sedangkan tiga orang lain yang juga berada di dalam sekretarian mengalami memar dan sudah melakukan visum dilansir dari zonasultra.com.

Pasca kejadian tersebut, kasus ini sudah ditangani oleh aparat kepolisan dan masih dalam proses penyelidikan untuk mencari pelaku perusakan sekretariat panitia event turnamen Free Fire.

(OAA/IDGS)

sumber : kumparan.com / sultra.news / zonasultra.com

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
News Update
Mobile26 Mei 2025, 09:53 WIB

Mobile Legends Skin Starlight Baru untuk Gord dan Hadiah Keren Lainnya!

MOONTON Games baru aja bocorin info Starlight Pass MLBB Juni 2025, dan kali ini hero Mage Gord bakal dapat skin eksklusif pertamanya! Buat kalian para main Mage atau kolektor skin, ini kesempatan bagus buat nambah koleksi. Yuk, kita bahas detailnya!
Mobile Legends Skin Starlight Baru untuk Gord dan Hadiah Keren Lainnya! (FOTO: MOONTON Games)
PC26 Mei 2025, 09:16 WIB

Bukan Sekadar Laptop: Kolaborasi MSI x Mercedes-AMG Tawarkan Gaya, Gahar, dan Gengsi

Siapa bilang perangkat gaming cuma soal performa? Tahun ini, MSI dan Mercedes-AMG Motorsport datang bawa kejutan lagi yang bikin gamer sekaligus pecinta otomotif melek gaya
Laptop MSI. (Sumber: MSI)
PC26 Mei 2025, 07:55 WIB

Chaos in Style! MSI Gandeng IRONMOUSE Hadirkan PC Gaming Super Imut Tapi Edgy

Siapa bilang perangkat gaming harus selalu hitam dan sangar? MSI buktiin hal sebaliknya lewat kolaborasi gokil bareng IRONMOUSE, VTuber ikonik dari VShojo.
MSI. (Sumber: MSI)
Mobile25 Mei 2025, 21:45 WIB

10 Game Open World Terbaik di Android 2025, Mirip Genshin Impact!

Cari game open world seru seperti Genshin Impact? Simak 10 rekomendasi game terbaik di Android untuk 2025! Dari petualangan epik hingga grafis memukau, siap memuaskan hasrat eksplorasimu!
10 Game Open World Terbaik di Android 2025, Mirip Genshin Impact!(FOTO: GamePulse Mobile)
Console25 Mei 2025, 20:32 WIB

11 Game Single Player Keren yang Bikin Kamu Lupa dengan Multiplayer!

Bosan dengan game multiplayer yang itu-itu saja? Yuk, simak 11 game single player terbaru yang bakal bikin kamu ketagihan! Dari RPG epik sampai petualangan sci-fi, semua ada di sini.
11 Game Single Player Keren yang Bikin Kamu Lupa dengan Multiplayer!(FOTO: Game Launch Central)
Guides25 Mei 2025, 20:30 WIB

3 Tips Mendarat di PUBG Mobile Biar Sat-set Menyerang Musuh

Mendarat di PUBG Mobile itu ibarat buka lembaran baru, bisa jadi awal yang manis atau malah langsung balik ke lobi.
Game PUBG. (Sumber: PUBG)
Console25 Mei 2025, 19:19 WIB

15 Game dengan Grafik Gila-Gilaan yang Bakal Bikin Kamu Terpukau!

Bosan dengan grafik game biasa-biasa aja? Siap-siap terkesima! Ini dia 15 game terbaru dengan visual super realistis yang bakal bikin kamu merasa lagi nonton film.
15 Game dengan Grafik Gila-Gilaan yang Bakal Bikin Kamu Terpukau!(FOTO: Game Launch Central)
Mobile25 Mei 2025, 19:14 WIB

10 Game Anime Open World Terbaik untuk Android, PC, & iOS (Rilis Baru & Mendatang)

Cari game anime open world seru? Simak rekomendasi 10 game RPG aksi terbaik untuk mobile dan PC dengan grafis memukau, gameplay seru, dan fitur keren!
10 Game Anime Open World Terbaik untuk Android, PC, & iOS (Rilis Baru & Mendatang)(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Console25 Mei 2025, 19:10 WIB

10 Game Baru Paling Keren Rilis Juni 2025, dari Dune sampai Mario Kart World!

Juni 2025 bakal jadi bulan yang seru buat gamers! Dari MMO survival Dune Awakening sampai Mario Kart World yang open-world, simak daftar game baru yang wajib kamu tunggu.
10 Game Baru Paling Keren Rilis Juni 2025, dari Dune sampai Mario Kart World!(FOTO: gameranx)
Console25 Mei 2025, 19:04 WIB

7 Handheld Gaming Murah Terbaik untuk Gamer Budget Terbatas

Cari handheld gaming keren tapi harganya ramah di kantong? Simak rekomendasi 7 konsol gaming portabel terbaik dengan harga terjangkau, mulai dari Nintendo Switch Lite hingga Steam Deck!
7 Handheld Gaming Murah Terbaik untuk Gamer Budget Terbatas (FOTO: Techfluencer)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.