logo

Dibatalkan, Spider-Man: The Great Web Sedianya Beri Peluang Pemain Ciptakan Karakter Sendiri

Molsky
Selasa 19 Maret 2024, 18:22 WIB
Spider-Man: The Great Web. (Sumber: Screen Rant)

Spider-Man: The Great Web. (Sumber: Screen Rant)

Indogamers.com - Belakangan ini, para pecinta game di seluruh dunia sedang dihebohkan dengan bocoran trailer Spider-Man: The Great Web, satu game dari Sony yang terpaksa dibatalkan.

Dalam video yang beredar, grafis dan elemen penting dalam gameplay dinilai sangat bagus sehingga menggoda para penggemar. Tak heran jika sebagian fans berharap agar Sony mengambilnya kembali untuk dilanjutkan daripada dibuang sia-sia.

Game ini sedianya akan menjadi series permainan video Spider-Man pertama yang menjadi multipemain. Jadi, pemain bisa berperan sebagai Spidey, baik itu Peter Parker sendiri atau orang lain dari Spider-Verse.

Baca Juga: 4 Rekomendasi iPhone dengan Kapasitas Baterai Terbesar Beserta Spesifikasi dan Harganya

Menariknya lagi, seperti dikutip dari Gameranx pada Selasa, 19 Maret 2024, pemain juga bisa membuat karakter khusus mereka sendiri sebagai Spider-Man.

Fitur ini dianggap keren karena belum pernah ada dalam game Spider-Man, dan sangat cocok untuk Spider-Verse. Sementara itu di situs Reddit, belakangan juga muncul bocoran foto yang memperlihatkan beberapa konsep seni untuk Spider-Man: The Great Web.

Dalam berbagai gambar yang tersebar, terlihat beberapa pahlawan Spidey yang berbeda yang meliputi Miles Morales, Spider-Gwen, dan Peter Parker. Gambar-gambar yang bocor menunjukkan betapa menakjubkannya proyek judul multipemain Spider-Man: The Great Web.

Baca Juga: Detik-detik Pro Player Apex Legends Diretas Hacker saat Final Sebuah Turnamen

Namun sayang, kecil harapannya bagi penggemar untuk mendengar keputusan Sony mengambil kembali pekerjaan yang telah dibatalkan tersebut.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

Penjualan Jeblok, Sony Hentikan Produksi PlayStation VR2

Selasa 19 Maret 2024, 13:48 WIB
undefined
Console

PlayStation 5 Pro Bocor, Ini Spesifikasi dan Rumor Tanggal Rilisnya

Selasa 19 Maret 2024, 13:56 WIB
undefined
Guides

Ketahui Cara Mudah Cari Arah Kiblat dengan Google Search, Nggak Perlu Install Aplikasi Lho!

Selasa 19 Maret 2024, 14:46 WIB
undefined
News Update
News18 November 2024, 11:10 WIB

Diklaim akan Gegerkan Dunia, MrBeast dan Cristiano Ronaldo Siap Kolaborasi

Kreator YouTube terkenal, MrBeast, akan berkolaborasi dengan legenda sepak bola internasional, Cristiano Ronaldo.
Mr Beast dan Cristiano Ronaldo. (Sumber: Twitter.com/@totalcristiano)
Gadget18 November 2024, 11:02 WIB

5 Kelebihan Laptop Chromebook Dibandingkan dengan Laptop Windows yang Harus Kamu Tahu

Laptop Chromebook ternyata memiliki beberapa kelebihan dari laptop Windows, salah satunya pada sektor keamanannya yang cukup tinggi.
Ilustrasi laptop Chromebook dan laptop Windows (FOTO: PCWorld)
News18 November 2024, 10:56 WIB

Angin Segar untuk Gamers, Komdigi Janji akan Bikin Sinyal Lebih Merata hingga ke Daerah Pelosok

Pihaknya fokus pada berbagai macam hal mulai dari pemberantasan judi online hingga pemerataan infrastruktur dan penyediaan sinyal.
Komdigi. (Sumber: Komdigi)
News18 November 2024, 10:39 WIB

Perusahaan Game Swedia Thunderful PHK 100 Pekerja, Batalkan Sejumlah Game

Thunderful mengatakan bahwa fokus baru mereka pada penerbitan daripada pengembangan internal.
SteamWorld, salah satu game yang dikembangkan Thunderful. (FOTO: Dok.Thunderful)
E-Sport18 November 2024, 10:10 WIB

Daftar Tim Lolos Playoff MLBB Women IESF World Esports Championships 2024, Indonesia Juara Grup A

Timnas Indonesia pun meraih hasil sempurna selama penyisihan grup.
World Esports Championships 2024 (WEC). (FOTO: Instagram/saudi_esports)
E-Sport18 November 2024, 10:06 WIB

Daftar Juara Honor of Kings Liga Esports Nasional Pelajar 2024, SMK Raden Umar Said Kudus Podium Pertama

Pada pertandingan grand final, SMK Raden Umar Said Kudus sukses mengalahkan SMK N 2 Banjarmasin dalam sistem Bo5.
SMK Raden Umar Said Kudus menjadi juara pertama Honor of Kings Liga Esports Nasional Pelajar 2024. (FOTO: Instagram/akademi.garudaku)
Gadget18 November 2024, 09:54 WIB

Bocoran Terbaru Samsung Galaxy A26 Beredar, Layarnya Lebih Besar dari Galaxy A25

Bocoran terbaru dari Samsung Galaxy A26 telah beredar di internet.
Ilustrasi render desain Samsung Galaxy A26 (FOTO: androidheadlines.com)
Console18 November 2024, 09:40 WIB

Sudah Tahu Belum? Ini 5 Fakta Unik Minecraft yang Jarang Diketahui Orang

Game Minecraft adalah salah satu permainan video populer di dunia
Tangga di game Minecraft. (Sumber: Rempire)
Gadget18 November 2024, 09:36 WIB

TECNO MEGAPAD 10: Spesifikasi, Harga dan Fitur Andalannya

TECNO MEGAPAD 10 hadir sebagai tablet yang cocok bagi pelajar, mahasiswa, kantoran, bahkan untuk anak-anak.
TECNO MEGAPAD 10 (FOTO: tecno-mobile.com)
E-Sport18 November 2024, 09:24 WIB

Jumpa Kamboja, Ini Jadwal Timnas MLBB Putri Indonesia di Playoff IESF World Esports Championships 2024

Timnas MLBB putri Indonesia melaju sempurna ke playoff dengan mengemas lima kemenangan selama penyisihan grup.
Timnas MLBB putri Kamboja bakal menjadi lawan timnas MLBB putri Indonesia di babak playoff, Senin (18/11/2024) ini. (FOTO: Instagram/iesf_official)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.