logo

Apa Bedanya Game First-Person Shooter dan Third-Person Shooter di Console?

Ajeng Ayu Putri Cendani
Selasa 27 Agustus 2024, 11:30 WIB
Call of Duty: Warzone. (Sumber: Steam)

Call of Duty: Warzone. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Dalam memainkan sebuah game, kamu tentunya mengenal game tembak-tembakan yang bisa ditemukan pada berbagai platform.

Game tembak-tembakaan atau shooting ini sendiri menjadi salah satu game yang paling diminati oleh para gamers dari waktu ke waktu.

Selain karena menawarkan aksi yang menyenangkan dan mendebarkan, game tembak-tembakan juga memberikan kepuasan bagi para pemain untuk memilih senjata yang digunakan untuk melawan musuh.

Baca Juga: Rekomendasi Game FPS yang Cocok di PC Kentang, Bisa Main Tanpa Kendala

Dalam dunia gaming, game tembak-tembakan ini juga memiliki dua bagian yang dibagi dalam sub-genre action yaitu FPS dan TPS.

FPS adalah singkatan dari First-Person Shooter sedangkan TPS ada singkatakan dari Third-Person Shooter.

Kedua sub-genre game ini adalah yang paling banyak kita temukan pada game-game tembak-menembak saat ini.

Baca Juga: Sejarah Perjalanan Game FPS dari Masa ke Masa. Selalu Jadi Game Favorit dan Populer

Perbedaan dari kedua sub-genre game ini yaitu sudut pandang yang digunakan dalam memainkan game.

Sesuai dengan namanya, game FPS menggunakan sudut pandang orang pertama, sedangkan TPS menggunakan sudut pandang orang ketiga.

Keduanya memiliki keseruannya tersendiri pada saat dimainkan. Game shooter juga biasanya hadir dalam visual open-world yang semakin menambah keseruan penjelajahan pemain.

Baca Juga: Nostalgia Zaman Bocil, 10 Game FPS PS1 Terbaik yang Pernah Menemani Masa Kecilmu

Jika kamu lebih menyukai pengalaman bermain game shooting yang realistis, kamu mungkin harus mencoba game FPS. Selain lebih masuk ke dalam plot cerita, pemain juga bisa lebih akurat dalam membidik musuh atau sasaran dalam game.

Untuk kamu yang suka memainkan game shooter di console, berikut ini adalah beberapa rekomendasi game FPS dan TPS yang bisa dimainkan di PlayStation 5:

Game FPS

  • Call of Duty: Warzone

  • Apex Legends

  • The Finals

  • Hell Let Loose

  • Overwatch 2

  • Tom Clancy’s Rainbow Six

  • Destiny 2

  • Borderlands 3

Game TPS

  • Grand Theft Auto V

  • Cotrol

  • Sniper Elite 5

  • Shadow of the Tomb Raider

  • The First Descendant

  • Remnant II

  • Saints Row

  • Hitman 3

  • Helldivers 2.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

Dari FPS hingga DLC, ini 16 Istilah dalam Game yang Perlu Kamu Tahu, Terutama Buat Gamer PC. Pemula Wajib Banget Baca

Jumat 16 Agustus 2024, 09:07 WIB
undefined
Guides

10 Cara Meningkatkan FPS dan Mengurangi Lag di Minecraft

Senin 12 Agustus 2024, 18:30 WIB
undefined
PC

3 Game Jadul FPS yang Masih Seru untuk Dimainkan

Senin 12 Agustus 2024, 21:35 WIB
undefined
PC

13 Game FPS Gratis Paling Menantang, Wajib Dicoba Jika Kamu Fast Hand

Rabu 07 Agustus 2024, 15:11 WIB
undefined
PC

Modern Rasa Retro, ini 15 Judul Game FPS yang Terinspirasi Unsur Klasik. Main Game Sambil Nostalgia Tipis-tipis

Rabu 07 Agustus 2024, 10:28 WIB
undefined
News Update
Guides25 Desember 2024, 16:45 WIB

Panduan Main Game VR Multiplayer, Main Game Jadi Lebih Seru

Panduan main game VR bareng teman biar mainnya makin seru, banyak game VR yang keren buat dimainkan multiplayer
Game Balap VR (Foto: Pexels/Tima Miroshnichenko)
Console25 Desember 2024, 16:00 WIB

Kamu Harus Tahu, Ini 4 Rekomendasi Game Marvel Terbaik yang Patut Dicoba

Marvel telah lama menghadirkan pengalaman bermain game yang luar biasa bagi penggemarnya.
null (FOTO: Insomniac Games / Marvel)
Console25 Desember 2024, 15:00 WIB

4 Fakta Menarik Tentang Marvel Rivals yang Wajib Kamu Ketahui

Marvel Rivals, game yang sedang naik daun, berhasil menarik perhatian jutaan pemain di seluruh dunia
Game Marvel Rivals
Guides25 Desember 2024, 13:22 WIB

Cara Hemat Baterai Headset VR, Biar Bisa Main Game Virtual Reality Lebih Lama

Berikut beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk menghemat baterai headset VR biar kamu bisa main game Virtual Reality lebih lama
Ilustrasi Headset Virtual Reality atau VR (Foto: Pixabay/TheDigita;Artist)
Console25 Desember 2024, 13:00 WIB

Bocoran Marvel Rivals Ungkap Detail Sistem Loot Box yang Dibatalkan

Detail menarik tentang sistem loot box dalam Marvel Rivals yang tampaknya telah dibatalkan.
Marvel Rivals (FOTO: NetEase Games)
Console25 Desember 2024, 11:00 WIB

Kabar Gembira! Nintendo Diprediksi Segera Umumkan Switch 2 Usai Desain Bocor

Setelah bocoran desain Switch 2 yang semakin meluas, Nintendo disebut-sebut tengah mempersiapkan pengumuman resmi
Nintendo Switch 2 (Sumber: Gamer Gen)
Mobile25 Desember 2024, 10:21 WIB

Kode Redeem FC Mobile Terbaru Spesial Natal 25 Desember 2024, Buruan Klaim Guys!

Buat kamu penggemar game sepak bola EA Sports FC Mobile, artikel ini wajib banget kamu baca sampai tuntas.
Coda FC Mobile. (Sumber: Coda Shop)
Console25 Desember 2024, 09:41 WIB

Nintendo Switch 2 Diklaim akan Perbaiki Kelemahan Utama Versi Awal, Apa Itu?

Kemungkinan akan dinamai Nintendo Switch 2, akan membawa sejumlah pembaruan signifikan
Nintendo Switch 2. (Sumber: Laptop Mag)
Guides25 Desember 2024, 09:35 WIB

Panduan Pilih Game VR yang Cocok Buat Kamu Mainkan

Panduan memilih game VR buat kamu yang masih bingung cocok main game yang mana.
Ilustrasi pengguna VR. (Sumber: BBC)
Console25 Desember 2024, 09:26 WIB

Call of Duty: World at War dan Singularity Dirumorkan Hadir di Game Pass Tahun Depan

Kabar gembira buat kamu yang berlangganan Game Pass! Call of Duty: World at War dan Singularity
Call of Duty: World at War. (Sumber: Activision)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.