logo

Sony Mulai Jual PlayStation 5 Rekondisi dengan Harga yang Bikin Kaget

Molsky
Rabu 09 Oktober 2024, 08:45 WIB
PlayStation 5 Pro. (Sumber: Playstation Blog)

PlayStation 5 Pro. (Sumber: Playstation Blog)

Indogamers.com - Sony saat ini sedang menawarkan konsol PlayStation 5 (PS5) rekondisi melalui toko online resminya, PlayStation Direct. Buat yang belum tahu, konsol rekondisi ini adalah perangkat yang pernah digunakan sebelumnya dan dikembalikan ke perusahaan karena berbagai alasan, sebelum dijual kembali dengan harga yang lebih terjangkau.

PS5 rekondisi mungkin dikembalikan karena adanya kerusakan ringan atau hanya karena pembeli pertama membuka kotaknya dan memutuskan untuk mengembalikan produk.

Walaupun enggak bisa lagi dijual sebagai barang baru, Sony memastikan kualitas produk ini dengan melakukan pembersihan dan pengujian menyeluruh. Setiap unit juga dilengkapi dengan garansi pabrik selama 12 bulan. Sony menyebut konsol rekondisi tersebut tetap saja sebagus yang baru.

Baca Juga: Fakta Game Arknights: Game Tower Defense Terpopuler Dengan Cerita yang Mendalam

Saat ini, model PS5 rekondisi yang tersedia adalah versi peluncuran asli, bukan model terbaru PS5 Slim. Di Amerika Serikat, PS5 rekondisi dengan drive disk dijual seharga 399,99 dollar atau sekitar Rp6 jutaan, sedangkan Edisi Digital dibanderol 349,99.dollar atau sekitar Rp5,5 juta.

Sony menyatakan bahwa pembeli bisa menghemat hingga 100 dollar atau sekitar Rp1,6 juta dibandingkan dengan harga PS5 Slim baru, yang dibanderol 499,99 dollar atau sekitar Rp7,8 juta.

Namun, penting untuk dicatat bahwa saat ini ada diskon sebesar 50 dollar atau sekitar Rp700 ribu untuk PS5 Slim yang berlaku hingga awal pekan depan.

Baca Juga: Game Beat Saber, Cara Baru Bakar Kalori Sambil Dengerin Musik

Ke depan, Sony juga bersiap untuk merilis PS5 Pro, konsol yang lebih bertenaga, pada November mendatang dengan harga kurang lebih 699,99 dollar atau sekitar Rp10 juta.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Sony Diam-diam Naikkan Harga Horizon Zero Dawn Versi Original hingga Dua Kali Lipat di PS4 dan PC

Senin 30 September 2024, 11:00 WIB
undefined
News

Sony Hapus Horizon Zero Dawn dari Epic Games Store Setelah Pengumuman Remaster

Jumat 04 Oktober 2024, 13:34 WIB
undefined
Console

Sony Klarifikasi Soal Iklan yang Mengganggu di Dasbor PlayStation 5

Rabu 02 Oktober 2024, 19:48 WIB
undefined
News Update
Mobile07 Mei 2025, 17:06 WIB

Pemula Auto Jago, Begini Trik Main di Map Bermuda Free Fire

Bag para pemain Free Fire yang masih pemula sangat disarankan untuk menguasai map bermuda, karena map ini merupakan map utama di Free Fire.
Map Bermuda Free Fire (FOTO: Garena)
Mobile07 Mei 2025, 16:30 WIB

4 Game Seru yang Terinspirasi dari Film, Bikin Kamu Ketagihan

Kalau kamu suka film dan pengin ngerasain serunya langsung di genggaman, ada beberapa game mobile keren yang terinspirasi dari layar lebar.
Squid Game. (Sumber: PlayStore)
News07 Mei 2025, 16:02 WIB

Mantan Bos Sony Ungkap Harga Game Bakal Naik, Kenapa?

Menurutnya, segala sesuatu dalam video game saat ini lebih maju dan lebih menuntut teknologi daripada sebelumnya, dan karena itu membutuhkan lebih banyak sumber daya.
Ilustrasi game. (FOTO: via vgchartz.com)
Mobile07 Mei 2025, 16:01 WIB

Pengaturan Sensitivitas Free Fire Terbaik untuk Auto Headshot 2025

Pengaturan sensitivitas Free Fire menjadi salah satu hal wajib yang harus diperhatikan karena bisa menunjang untuk memenangkan pertempuran.
Ilustrasi pengaturan sensitivitas Free Fire. (FOTO: Garena)
E-Sport07 Mei 2025, 15:57 WIB

Kolaborasi Epic Honda dan Team Liquid ID, Hadirkan Kegiatan Menarik Untuk Dukung Esports Indonesia

Team Liquid Indonesia dan Honda, jalin kolaborasi epic untuk terus dapat bersinergi bagi generasi muda melalui dunia gaming dan esports.
Kolaborasi Liquid ID dan Honda (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Lifestyle07 Mei 2025, 15:51 WIB

5 Rekomendasi Anime Keren Mirip Solo Leveling, MC Overpowered & Fight Epik!

Baru selesai nonton Solo Leveling dan bingung mau nonton apa lagi? Cek 5 anime keren ini yang punya vibe seru mirip Solo Leveling: MC kuat, fight edan, dan plot seru! Cocok buat para gamers dan pecinta aksi!
5 Rekomendasi Anime Keren Mirip Solo Leveling, MC Overpowered & Fight Epik!(FOTO: Ryuk realm)
Lifestyle07 Mei 2025, 15:47 WIB

3 Rekomendasi Anime Keren Mirip Lookism, Transformasi, Balas Dendam, dan Glow-Up!

Suka nonton Lookism karena cerita transformasi dan underdog-nya? Cek 3 anime seru dengan konsep mirip: dari jadi korban bully sampai jadi jagoan! Cocok buat pecinta aksi dan drama kehidupan.
3 Rekomendasi Anime Keren Mirip Lookism, Transformasi, Balas Dendam, dan Glow-Up!(FOTO: Ryuk realm)
Lifestyle07 Mei 2025, 15:39 WIB

5 Anime Terbaik 2025 yang Wajib Ditonton, Jangan Sampai Ketinggalan!

Tahun 2025 menghadirkan deretan anime keren yang sayang banget kalau dilewatkan! Dari petualangan epik di bulan sampai kisah heroik penuh misteri, simak rekomendasi anime terbaik yang masih underrated tapi bakal bikin kamu ketagihan.
5 Anime Terbaik 2025 yang Wajib Ditonton, Jangan Sampai Ketinggalan!(FOTO: Ryuk realm)
Lifestyle07 Mei 2025, 15:34 WIB

10 Isekai Underrated dengan MC Overpowered yang Wajib Ditonton!

Suka anime isekai tapi bosan dengan alur yang itu-itu saja? Cek rekomendasi 10 isekai underrated dengan MC overpowered tapi punya cerita unik dan seru! Dari petualangan sampai komedi gelap, ada di sini!
10 Isekai Underrated dengan MC Overpowered yang Wajib Ditonton!(FOTO: Ryuk realm)
Lifestyle07 Mei 2025, 15:31 WIB

10 Isekai dan Fantasy Anime Paling Dinantikan di 2025, Ada MC Overpowered!

Tahun 2025 bakal penuh dengan anime isekai dan fantasy yang epik! Dari MC overpowered sampai dunia gelap penuh misteri, simak deretan anime terbaik yang wajib masuk watchlist kamu.
10 Isekai dan Fantasy Anime Paling Dinantikan di 2025, Ada MC Overpowered!(FOTO: Ryuk realm)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.