logo

Final Fantasy 16 Segera Hadir di Xbox? Ini Bocorannya Guys!

Molsky
Jumat 17 Januari 2025, 15:13 WIB
Final Fantasy 16 Xbox. (Sumber: Tech 4 Gamers)

Final Fantasy 16 Xbox. (Sumber: Tech 4 Gamers)

Indogamers.com - Buat kamu gamer Xbox yang sudah lama nunggu kabar Final Fantasy 16, bersiaplah!

Rumor terbaru menyebutkan game ini akan diumumkan sebagai salah satu kejutan di Xbox Developer Direct pada 23 Januari 2025.

Bocoran ini datang dari insider ternama, Lunatic Ignus, yang dikenal sering memberikan info akurat tentang dunia gaming.

Baca Juga: Ghost of Tsushima: Kisah di Balik Keberanian yang Hampir Gagal Terwujud

Square Enix, pengembang di balik seri Final Fantasy, sebelumnya sudah mengisyaratkan keinginan mereka untuk membawa franchise ini ke lebih banyak platform, termasuk Xbox.

Disadur dari Tech 4 Gamers pada Jumat, 17 Januari 2025, setelah Final Fantasy 16 diluncurkan sebagai eksklusif PS5 pada Juni 2023 dan hadir di PC pada September 2024, harapan gamer Xbox semakin besar.

Di bulan Oktober 2024, produser legendaris Naoki Yoshida (alias Yoshi-P) bahkan terang-terangan bilang kalau dia ingin melihat FF16 hadir di Xbox.

Baca Juga: Kabar Buruk Awal 2025, Microsoft PHK Karyawan di Banyak Divisi Siber & Gaming

Ditambah lagi, kesepakatan eksklusivitas Square Enix dengan PlayStation dikabarkan hanya bersifat sementara, jadi langkah ini cukup masuk akal.

Lunatic Ignus mengatakan bahwa FF16 akan menjadi "pengumuman kelima" di showcase Xbox mendatang, yang dirumorkan akan menjadi acara besar Microsoft tahun ini.

Bahkan, insider lain percaya Xbox Developer Direct kali ini bakal lebih megah dari yang diduga banyak orang.

Baca Juga: eFootball 2025 Hadirkan Pembaruan dan Kampanye Tahun Baru Imlek, Ada Edisi Spesial Man Utd dan Legenda Milan

Meski begitu, masih ada pertanyaan soal bagaimana FF16 akan diterima di Xbox. Ketika dirilis di PC, game ini hanya terjual 286 ribu unit, angka yang cukup mengecewakan.

Tapi siapa tahu, dengan dukungan gamer Xbox yang antusias, game ini bisa dapat sambutan lebih hangat.

Jadi, tandai kalendermu untuk 23 Januari, ya. Siapa tahu, ini saatnya FF16 resmi mendarat di konsol favoritmu!***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

Sutradara Final Fantasy VII Rebirth Punya Ambisi yang Mengejutkan, Apa Itu?

Rabu 04 Desember 2024, 13:00 WIB
undefined
PC

10 Game Final Fantasy Terbaik yang Seru dan Gak Bikin Bosan

Selasa 10 Desember 2024, 22:01 WIB
undefined
Console

Ini Dia, Syarat Sistem PC untuk Final Fantasy VII Rebirth Resmi Dirilis

Selasa 07 Januari 2025, 18:00 WIB
undefined
News Update
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Guides21 April 2025, 12:46 WIB

Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!

Bingung cari Juice Jems di Crashlands 2? Simak panduan lengkapnya di sini! Temukan lokasi tersembunyi, cara buat Popcorn Docks, dan tips upgrade Infinis Suit dengan mudah. Jangan sampai kelewatan!
Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!(FOTO: AlphaZin Gaming)
Console21 April 2025, 12:25 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch!
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Mobile21 April 2025, 12:20 WIB

10 Game RTS Mobile Terbaik di 2025 untuk Penggemar Strategi & Bangun Basis

Cari game RTS terbaik di Android & iOS tahun 2025? Simak rekomendasi kami, dari Age of Empires Mobile hingga Viking Rise. Grafis keren, gameplay seru, dan cocok buat pemula atau pro! Daftar lengkapnya di sini!
10 Game RTS Mobile Terbaik di 2025 untuk Penggemar Strategi & Bangun Basis(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Mobile21 April 2025, 12:14 WIB

10 Game Mobile dengan Grafis Gila di 2025, Kualitas PC di Genggaman Tangan!

Tahun 2025 menghadirkan game mobile dengan grafis luar biasa yang setara PC! Dari aksi perang epik hingga balapan super realistis, simak deretan game yang bakal bikin kamu terpukau.
10 Game Mobile dengan Grafis Gila di 2025, Kualitas PC di Genggaman Tangan!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Guides21 April 2025, 12:05 WIB

Cara Memenangkan Balap Kuda di Harvest Moon Back to Nature

Agar balap kuda yang kamu ikuti di game Harvest Moon Back to Nature bisa dimenangkan, ternyata ada beberapa cara yang harus diterapkan.
Ilustrasi balap kuda di game Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 11:00 WIB

5 Game Harvest Moon yang Cocok untuk Pemula

Bagi para pemula yang baru akan memulai memainkannya, langkah pertama yang perlu kamu lakukan adalah memilih platform permainan sesuai dengan yang kamu miliki.
Harvest Moon masih tetap asyik dimainkan sampai hari ini. (FOTO: dok.Nintendo DS)
E-Sport21 April 2025, 09:47 WIB

Mode Rame Bigetron Alpha Sukses Tumbangkan RRQ Hoshi, Apa itu Mode Rame?

Tim Robot Merah akhirnya berhasil menjadi counter winstreak-nya RRQ Hoshi setelah memenangi laga dengan skor 2-0, Minggu (20/4/2025).
Bigetron Alpha dengan rambut warna merahnya. (FOTO: Instagram/bigetronesports)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.