logo

ONIC Kairi Tak Berhenti Main Mobile Legends Meski Kalah Lawan AP Bren

HimawariLee
Rabu 20 Desember 2023, 16:09 WIB
ONIC Kairi (FOTO: Instagram/kairirds)

ONIC Kairi (FOTO: Instagram/kairirds)

Indogamers.com - Gelaran turnamen Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) M5 World Championship 2023 resmi berakhir.

ONIC Esports sebagai wakil dari Indonesia kalah di partai puncak. Akibatnya, semua player ONIC merasa sangat kecewa karena gagal memutus dominasi Filipina di kompetisi internasional tersebut.

ONIC Kairi tak kuasa menahan air matanya, setelah berjuang sekuat tenaga namun berujung pada kegagalan.

Baca Juga: Buntut Kekalahan atas AP Bren, Player ONIC Esports Diserang Haters

Pada unggahan terakhir di akun Instagram-nya, ONIC Kairi meminta maaf jika usaha yang dilakukan di Grand Final masih belum cukup.

Tak hanya itu, dirinya berjanji tidak akan berhenti bermain Mobile Legends, meski dirinya kalah bersama ONIC di Grand Final M5.

"GG, guys! Nice run in this M5, and I’m sorry if my best wasn’t enough. I promise that I won’t stop playing this game until I get the M Series Trophy. I want to say that I’m really proud of you guys for doing everything we can. I love you, Onic! 💛," keterangan unggahan Kairi di akun Instagram-nya, pada Senin (18/12/2023).

Baca Juga: ONIC Esports Kalah dan Gagal Patahkan Dominasi Filipina di M Series, AP Bren Sabet Juara M5

(GG, teman-teman! laju yang baik di M5 ini, dan maaf jika usahaku tidak cukup. Saya berjanji tidak akan berhenti bermain game ini (Mobile Legends Bang Bang) sampai saya mendapatkan Piala Seri M. Saya ingin mengatakan bahwa saya sungguh bangga atas segala yang kita lakukan. Aku mencintai kalian, Onic! 💛)

Sebelumnya, Kairi mendapat komentar negatif, bahkan Kairi sengaja kalah karena Kairi bela negara asalnya yakni Flipina.

Hal ini diketahui dalam kolom komentar, di unggahan terakhir akun Instagram ONIC Kairi.

"Cair gak bro? Gak rela negara sendiri kalah ditangan Indo 👍👍👍👍," komentar netizen @gusmes19.

"JYJYKK A** SEGALA DRAMA PAKE NANGIS T****," komentar lain dari @hanxx20_

"KAIRI OUT AJA, UDAH NOOB, BEBAN TIM," komentar lain @sefgg636.

Seperti diketahui, Kairi masuk ke Tim Onic Indonesia bersama Coach Yeb pada tahun 2022. Pada bursa roster MLBB 2022, Kairi merupakan hasil penukaran dengan pemain Flipina lain yakni Wise dan OhMyV33NUS.

Cooming Soon Indogamers Mobile Legend Championship Sesion 1 2024 (IMC)
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

AP Bren Juara M5, Dominasi Filipina di M Series Masih Belum Terpatahkan

Senin 18 Desember 2023, 00:55 WIB
undefined
E-Sport

ONIC Esports Kalah dan Gagal Patahkan Dominasi Filipina di M Series, AP Bren Sabet Juara M5

Senin 18 Desember 2023, 00:14 WIB
undefined
Console

Heboh! Game Breakpoint Tampilkan Aksi TNI Lawan Musuh di Pedalaman Hutan Papua

Senin 18 Desember 2023, 08:12 WIB
undefined
E-Sport

Momen Nyesek Coach Yeb Tenangkan Kairi yang Menangis Usai Takluk dari AP Bren

Senin 18 Desember 2023, 09:08 WIB
undefined
E-Sport

Buntut Kekalahan atas AP Bren, Player ONIC Esports Diserang Haters

Senin 18 Desember 2023, 11:43 WIB
undefined
News Update
News15 April 2025, 20:04 WIB

Cara Memperbesar Joystick Roblox dengan Mudah di Smartphone dan PC

Roblox memberikan kemudahan bagi para pemainnya agar mereka bisa menyesuaikan ukuran joystick, seperti memperbesar ukurannya.
Ilustrasi memainkan game Roblox. (Sumber: World News Intel)
Gadget15 April 2025, 19:06 WIB

Resmi Debut di Indonesia, POCO F7 Series Hadirkan Dua Model dengan Slogan Fearless: Ultrapower Unleashed

POCO F7 Series resmi dirilis di Indonesia dengan model Ultra yang menjadi model pertama kalinya dari POCO F Series .
POCO F7 Series (FOTO: Xiaomi)
Mobile15 April 2025, 19:00 WIB

Enggak Cuma Adu Skill, Ini Format Turnamen IKL Spring 2025 yang Bikin Deg-degan Sejak Awal

Turnamen esports apa pun itu, enggak cuma soal menang kalah guys, sebagaimana format IKL Spring 2025.
IKL Spring Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
Mobile15 April 2025, 18:30 WIB

Push Rank di PUBG Mobile: Ini 5 Cara Cerdas Biar Cepat Naik Tier

Kamu para gamers lagi ngerasa stuck di rank yang itu-itu aja di PUBG Mobile? Mungkin kini saatnya buat ubah strategi.
Royale Pass A12 PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Mobile15 April 2025, 17:16 WIB

Siap-siap Naik Level! Ini 3 Peta Paling Cocok Buat Push Rank di PUBG Mobile

Lagi serius ngejar rank di PUBG Mobile? Pilihan peta yang tepat dan cocok bisa jadi penentu utama lho guys.
Peta Erangel PUBG (FOTO: PUBG)
Lifestyle15 April 2025, 17:01 WIB

2 Kasus Top Up Game Online yang Bikin Ngelus Dada, Tagihan sampai Rp 11 Juta

Sejumlah kasus ini terjadi di wilayah Indonesia dan sempat mengundang perhatian luas karena jumlah uangnya.
Ilustrasi bermain game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Console15 April 2025, 16:03 WIB

Harga PlayStation Plus juga Naik, Berapa di Indonesia dan Negara Asia Tenggara Lain?

Pelanggan saat ini tidak akan melihat harga yang lebih tinggi hingga tanggal penagihan berikutnya yang terjadi pada atau setelah 24 Juni.
PS Plus (FOTO: playstation.com)
Mobile15 April 2025, 15:03 WIB

Cara Main Truck Simulator Ultimate untuk Pemula

Untuk pemula yang ingin memainkan game TSU ini, bisa lihat beberapa panduan cara yang akan Indogamers.com berikan seperti berikut.
Simulator Truck Ultimate (FOTO: play.google.com)
E-Sport15 April 2025, 14:10 WIB

Dompet Tim Bakal Tebal! Ternyata Segini Prize Pool IKL Spring 2025 Honor of Kings

Turnamen terbesar HOK se-Indonesia ini enggak cuma jadi ajang pembuktian skill, tapi juga kesempatan buat rebut cuan gede-gedean!
IKL Spring 2025 Honor of Kings. (Sumber: IKL Spring)
PC15 April 2025, 13:55 WIB

Fitur Utama MEG Z890 ACE yang Jadi Andalan Para Gamers Dunia

Kamu lagi nyari motherboard yang bisa ngimbangin semangat multitasking dan gaming kamu? MEG Z890 ACE dari MSI bisa jadi jawaban yang pas guys.
MEG Z890 ACE. (Sumber: MSI)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.