logo

Profil Persis Solo Esport, Pernah Juara Snapdragon Pro Series 2022

Maverikf14
Selasa 16 April 2024, 18:11 WIB
Persis Esports. (FOTO: Instagram/persisesports)

Persis Esports. (FOTO: Instagram/persisesports)

Indogamers.com-Selain tim sepak bolanya yang bermain di kompetisi kasta tertinggi Indonesia, Liga 1, Persis Solo juga memiliki tim esport.

Memiliki nama sama seperti tim sepakbolanya, Persis Solo Esport, juga menjadi kebanggaan warga Solo.

Sebagai tim yang baru dibentuk pada Februari 2022, prestasi Persis Solo Esport bisa dikatakan lumayan oke.

Baca Juga: Profil dan Biodata Timothy Ronald, Ngaku Jago Main Mobile Legends dalam Waktu Singkat

Salah satunya saat mewakili Indonesia di ESL Snapdragon Pro Series 2022.

Persis Esports Tim League of Legend: Wild Rift mewakili Indonesia di kompetisi Internasional Asia Tenggara, ESL Snapdragon Pro Series 2022. Partisipasi Persis Esports di ajang tersebut setelah sebelumnya memenangkan turnamen Wild Rift Championship Southeast Asia (WCS) 2022 pada April 2022 lalu.

Instagram/persisesports

Profil singkat Persis Solo Esport

Berdiri pada Februari 2022, Persis Solo Esport memiliki tiga divisi esport. Masing-masing Free Fire, League of Legends Wild Rift, dan PES E-Football.

Khusus untuk E-Football,prestasi Persis Solo Esport tak bisa dipandang sebelah mata. Persis Esports menjadi juara 1 di ajang iFel Liga 2 2021. Persis Esports kembali meraih prestasi pada ajang FORNAS VI Sumatera Selatan 2022 dengan meraih medali emas pada kejuaraan tersebut.

Catatan menarik lainnya dari tim Persis Esport E-Football adalah saat tampil di kompetisi Nusapay iFeLeague 1 yang dimulai dari 3 September 2022-20 November 2022.

Persis Esports kembali diwakili oleh Puspamba Ibrahim sukses mengalahkan top player dunia pada match week 1. Melawan Rans Nusantara yang diwakili oleh Guifera, top player dunia yang pernah menjuarai 5x e-Liga Brazil, Persis Solo Esport berhasil meraih poin penuh dengan 2x kemenangan beruntun atas Rans Nusantara.

Pada game 1, Persis Esports berhasil menang dengan skor 3-2, lalu pada game 2 Persis Esports kembali menang dengan skor 3-1.

Baca Juga: 5 Hero Jungle Terbaik di Honor of Kings, Nomor 5 Butuh Skill OP Buat Memaksimalkan Potensinya!

Player roster (aktif)

1. Tufz (Taufik)
Posisi: Baron

2. JerL (Jericho Nathanael Lumangkun)
Posisi: Jungle

3. Techmaturgy (Tedy Prihanto)
Posisi: Mid

4. Dewa (Dewa Fabiab)
Posisi: Dragon

5. Tobu (Charles)
Posisi: Support

Persis Esports. Instagram/persisesports

E Football

1. Ibrahim 'PSO Baim'
2. Rizal 'PSO Rizal'

Prestasi

  • Juara: Champions Southeast Asia 2022-Indonesia

  • Peringkat 7-8: Champions Southeast Asia 2022-Finals

  • Juara: Snapdragon Pro Series 2022 - Indonesia Open Finals

  • Peringkat 6-8: Snapdragon Pro Series 2022 APAC

  • Kualifikasi: Wild Rift League Asia 2023 Season 1 - SEA Qualifier

  • Kualifikasi: Wild Rift League Asia 2023 Season 1 - Last Chance Qualifier

Persis Esport termasuk aktif mengadakan kegiatan bagi komunitasnya. Seperti kegiatan Persis Esports Ramadhan Series pada bulan puasa 2024.

Baca Juga: Penjualan Final Fantasy 7 Rebirth Dinilai Jeblok, Tidak Sesuai Ekspektasi

Persis Esports juga mengadakan buka bersama. Selain itu, mereka juga kerap mengadakan kegiatan offline seperti Sambernyawa Weekend Fest, yang berisi beragam kegiatan menarik.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Gim Mobile China Dikritik Karena Bikin Trailer yang Hampir Sama Persis dengan Trailer FF14 Shadowbringer

Selasa 05 Oktober 2021, 07:31 WIB
undefined
Console

Enggak Habis Pikir, 4 Gol Sepak Bola Ini yang Sama Persis dengan Dunia Game

Senin 15 Januari 2024, 09:02 WIB
undefined
News

Viral Kartu eFootball Paling Langka, Tampilkan Wajah Anies Baswedan

Selasa 27 Februari 2024, 16:33 WIB
undefined
E-Sport

Membedah 3 Calon Lawan Sakti Sulistyo di eFootball Mobile FC Barcelona Club Event, dari Motivasi hingga Kesehariannya

Jumat 09 Februari 2024, 11:05 WIB
undefined
Console

4 Hal Baru di eFootball 2024 dan Tips Bermain Bagi Pemula

Jumat 01 Maret 2024, 09:43 WIB
undefined
News Update
Mobile23 April 2025, 20:00 WIB

3 Skill Andalan Luban No. 7 di Honor of Kings yang Mengerikan

Luban No.7 adalah salah satu hero paling ikonik dan nyentrik di game Honor of Kings guys.
Hero Luban No 7 Honor of Kings (FOTO: Dok.HonorogKings)
Mobile23 April 2025, 19:00 WIB

Awas Guys! Simak Yuk 4 Hero Midlane Paling Gahar di Honor of Kings 2025

i tengah panasnya pertarungan di midlane Honor of Kings, empat hero ini jadi langganan pick karena kemampuan mereka yang luar biasa.
Heino (FOTO: Honor of Kings)
PC23 April 2025, 18:00 WIB

5 Monitor Gaming MSI Terbaik 2025: Visual Tajam, Respons Kilat, dan Siap Tempur

Buat kamu yang pengen upgrade pengalaman gaming ke level dewa, MSI punya deretan monitor yang enggak cuma keren di tampilan, tapi juga gahar di performa.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 16:05 WIB

Kode Crosshair Valorant Terbaik dari Pro-Player Dunia, Terbukti Efektif

Bagi kamu yang ingin memiliki kode Crosshair terbaik dari para pemain pro Valorant di dunia, kamu bisa pilih kode Crosshair berikut.
Ilustrasi penggunaan kode Crosshair Valorant dari pro-player dunia. (FOTO: pcgamesn.com)
PC23 April 2025, 16:00 WIB

Enggak Cuma Jago Teknologi, MSI Juga Serius Peduli Lingkungan

Di tengah dunia teknologi yang makin cepat berlari, MSI enggak cuma fokus bikin perangkat canggih, tapi juga mulai ngebut ke arah yang lebih hijau.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 15:05 WIB

Tips Cepat Naik Rank di Valorant, Mudah Diikuti Langkah-langkahnya

Untuk mencapai rank terbaik di urutan rank Valorant.
Ilustrasi rank di Valorant. (FOTO: Riot Games)
Mobile23 April 2025, 14:30 WIB

5 Senjata yang Paling Ampuh Digunakan untuk Lawan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Enggak semua pertempuran di PUBG Mobile harus berakhir dengan baku tembak jarak dekat.
S12K.  (Sumber: PUBG)
Mobile23 April 2025, 13:56 WIB

Cara Menyembunyikan Level di Valorant

Selain bisa ditampilkan, para pemain Valorant juga bisa menyembunyikan level mereka dengan mudah melalui menu kustomisasi pemain.
Ilustrasi level akun Valorant. (FOTO: gamerant.com)
Mobile23 April 2025, 13:09 WIB

Harus Banyak Latihan, Ini 5 Tips Mengalahkan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Menyergap musuh dari kejauhan di PUBG Mobile bukan cuma soal punya scope gede atau senjata keren.
Sara PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Lifestyle22 April 2025, 19:38 WIB

Catat! Ini 5 Gangguan Kesehatan Paling Berat akibat Game Online

Meski game bisa jadi sarana hiburan dan interaksi sosial, penggunaan berlebihan tanpa kontrol dapat memicu gangguan kesehatan serius.
Potret ilustrasi bermain mobile game atau game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.