logo

Jelang MPL ID S14, RRQ Hoshi Rombak Pemain hingga Coach

Ucy Sugiarti
Jumat 28 Juni 2024, 14:00 WIB
RRQ Hoshi jadi tim terakhir yang lolos ke playoff MPL ID Season 13. (FOTO: Moonton)

RRQ Hoshi jadi tim terakhir yang lolos ke playoff MPL ID Season 13. (FOTO: Moonton)

Indogamers.com - Setelah gagal di babak playoff MPL ID Season 13, RRQ Hoshi akan melakukan perombakan secara besar-besaran mulai dari pemain hingga coach menjelang MPL ID Season 14 mendatang.

Kabarnya MPL ID Season 14 akan diadakan di Bandung, namun hingga saat ini belum ada jadwal resmi untuk acara tersebut.

Direktur Utama Team RRQ, Andrian Pauline Husen (Pak AP) mengakui akan adanya perombakan tim divisi MLBB secara besar-besaran di season mendatang.

Baca Juga: Inilah Rencana Para Roster Kalau Jadi Juara MSC, Kiboy dan Claw Sangat Mulia

Pada season 13, banyak penonton dan para pendukung kecewa atas hasil yang ditorehkan oleh RRQ Hoshi.

RRQ Hoshi pulang lebih awal di playoff MPL ID S13 karena kemenangan GEEK FAM.

Namun, tak disangka terdapat kabar mengejutkan yakni Coach Vren dan roamer Brusko pamit dari RRQ Hoshi.

Baca Juga: Timnas Indonesia Men dan Women MLBB Siap Rebut Tiket IESF WEC 2024!

Pemain hingga Coach Farewell dari RRQ Hoshi

Berawal dari, Coach Vren secara resmi meninggalkan tim pada 13 Juni 2024 serta memiliki catatan kurang baik Bersama RRQ Hoshi.

Kemudian, dilanjutkan Brusko yang hengkang meski belum bisa membawa timnya meraih gelar juara, tetapi sering membuat tim lawan kesulitan.

Tak lama dari itu, Coach Zaya ikut melakukan perpisahan dengan tim RRQ Hoshi.

Baca Juga: 5 Hero Farm Lane dengan Winrate Terbaik di Honor of Kings, Cocok Digunakan Oleh Pemula!

Hingga saat ini, belum ada informasi mengenai kemungkinan adanya pelatih baru untuk tim RRQ Hoshi setelah kepergian kedua pelatihnya.

Maka dari itu, kita tunggu perombakan roster dan coach RRQ Hoshi di MPL ID Season 14.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

Geek Fam Sukses Pulangkan RRQ Hoshi di Hari Pertama Playoff MPL ID Season 13

Rabu 05 Juni 2024, 17:20 WIB
undefined
E-Sport

Skylar Sembuh RRQ Hoshi Bangkit, Bukti Bisa Gendong Tim?

Selasa 30 April 2024, 16:57 WIB
undefined
E-Sport

Profil Super Kenn Jungler Bigetron Alpha, Pernah Dirumorkan Bergabung RRQ Hoshi

Kamis 02 Mei 2024, 15:48 WIB
undefined
E-Sport

Mengejutkan! Coach Zaya Resmi Pamit dari RRQ Hoshi

Senin 24 Juni 2024, 17:05 WIB
undefined
News

Terungkap! Ternyata Ini Alasan Coach Zaya Hengkang dari RRQ Hoshi

Senin 24 Juni 2024, 19:06 WIB
undefined
News Update
Mobile11 Mei 2025, 23:08 WIB

10 Rekomendasi MMORPG Mobile Ukuran Kecil Terbaik untuk HP Low-End

Cari MMORPG seru tapi ukurannya kecil dan ringan di HP low-end? Simak 10 rekomendasi game MMORPG terbaik dengan ukuran di bawah 1 GB yang grafisnya tetap oke dan gameplaynya seru!
10 Rekomendasi MMORPG Mobile Ukuran Kecil Terbaik untuk HP Low-End (Android & iOS)(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Console11 Mei 2025, 23:04 WIB

10 Game Seru yang Bisa Mengobati Rindu Kamu Menunggu GTA 6!

Nunggu GTA 6 keluar bikin gelisah? Tenang, ada 10 game keren yang bisa mengisi waktu sambil menunggu rilisnya. Dari Cyberpunk 2077 sampai Red Dead Redemption 2, simak rekomendasi game open-world seru yang bakal bikin kamu lupa sama GTA 6 untuk sementara!
10 Game Seru yang Bisa Mengobati Rindu Kamu Menunggu GTA 6!(FOTO: Game Launch Central)
Lifestyle11 Mei 2025, 23:01 WIB

6 Anime Underrated yang Wajib Ditonton Para Gamer!

Kamu bosan dengan anime mainstream yang itu-itu saja? Yuk, cek deretan anime underrated ini! Mulai dari aksi super kocak sampai petualangan gelap penuh filosofi, rekomendasi ini bakal bikin list-mu makin seru.
6 Anime Underrated yang Wajib Ditonton Para Gamer!(FOTO: Desiotaku)
Mobile11 Mei 2025, 22:22 WIB

10 Game Android Offline Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan!

Cari game Android keren yang bisa dimainkan tanpa internet? Simak rekomendasi 10 game offline terbaik, dari petualangan seru hingga cerita mengharukan. Cocok buat main di mana saja!
10 Game Android Offline Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan!(FOTO: GamePulse Mobile)
Console11 Mei 2025, 22:15 WIB

10 JRPG Terbaik di Nintendo Switch yang Wajib Kamu Mainkan!

Cari JRPG keren buat dimainin di Nintendo Switch? Simak rekomendasi 10 game JRPG terbaik sepanjang masa! Dari cerita gelap sampai petualangan penuh warna, semua ada di sini. Yuk, cek daftarnya sekarang!
10 JRPG Terbaik di Nintendo Switch yang Wajib Kamu Mainkan!(FOTO: Nintendo Club)
Mobile11 Mei 2025, 19:33 WIB

10 Game Offline Terbaik untuk Android & iOS di 2025, Wajib Coba!

Cari game offline seru buat dimainkan kapan saja? Simak rekomendasi 10 game offline terbaik di 2025 untuk Android & iOS!
10 Game Offline Terbaik untuk Android & iOS di 2025, Wajib Coba!(FOTO: Tekkan)
Mobile11 Mei 2025, 19:26 WIB

10 Game Roguelike Terbaik untuk Android dan iOS di 2025, Wajib Coba!

Cari game roguelike seru buat dimainin di HP tahun 2025? Simak rekomendasi 10 game terbaik mulai dari aksi RPG, bullet hell, sampai deck builder dengan gameplay unik dan gak bosenin!
10 Game Roguelike Terbaik untuk Android dan iOS di 2025, Wajib Coba!(FOTO: WM Tube)
Mobile11 Mei 2025, 19:18 WIB

15 Game MMORPG Android & iOS Terbaik di 2025 yang Wajib Kamu Mainkan!

Cari game MMORPG seru buat dimainin di HP tahun 2025? Dari PVP epik sampai dunia open world menakjubkan, ini daftar 15 rekomendasi terbaik buat para gamer mobile!
15 Game MMORPG Android & iOS Terbaik di 2025 yang Wajib Kamu Mainkan!(FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile11 Mei 2025, 19:10 WIB

10 Game Mobile Terbaik 2025 untuk Android & iOS, Grafis Keren & Gameplay Seru!

Cari game baru yang bakal rilis di 2025? Simak daftar 10 game mobile terbaik dengan grafis AAA, gameplay seru, dan fitur keren! Ada RPG, FPS, survival, hingga game santai. Baca sekarang!
10 Game Mobile Terbaik 2025 untuk Android & iOS, Grafis Keren & Gameplay Seru!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Mobile11 Mei 2025, 19:05 WIB

10 Game Pedang Terbaik di Android & iOS untuk Pecinta Aksi Samurai dan RPG

Cari game pedang terbaik untuk dimainkan di HP? Simak rekomendasi 10 game aksi berbasis pedang dengan grafis keren dan gameplay seru! Dari samurai hingga dark fantasy, semua ada di sini.
10 Game Pedang Terbaik di Android dan iOS untuk Pecinta Aksi Samurai dan RPG(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.