logo

Jadwal MPL ID Season 14 Week 8, Sabtu, 28 September 2024: Momentum Alter Ego Amankan Play-off

Maverikf14
Sabtu 28 September 2024, 07:11 WIB
Alter Ego berjuang mengamankan tiket play-off. (FOTO: Instagram/alteregoesports)

Alter Ego berjuang mengamankan tiket play-off. (FOTO: Instagram/alteregoesports)

Indogamers.com-Jadwal MPL ID Season 14 week 8 pada Sabtu (28/9/2024) menjadi momentum Alter Ego mengamankan tiket play-off.

Ya, jika ingin mengamankan tiket play-off, Alter Ego harus bisa memenangi pertandingan hari ini.

Sayang, lawan yang akan dihadapi adalah pemuncak klasemen saat ini, RRQ. Selain sebagai pemuncak klasemen, RRQ adalah tim dengan jumlah kekalahan paling minim sejauh ini. Baru mengalami dua kekalahan.

Alter Ego tentu harus berjuang keras agar bisa memenangkan laga. Jika tidak, posisi mereka di peringkat 6 klasemen rawan tergusur tim di bawahnya, Dewa United Esports.

Baca Juga: Pengguna PC Wajib Waspada, Ini 20 Virus Berbahaya untuk PC

Jadwal MPL ID Season 14 Week 8, Sabtu, 28 September 2024

Selain laga seru dan penting yang akan dijalani Alter Ego, jadwal pertandingan pada Sabtu ini juga mempertandingkan match penting lain:

  • Pukul 14.30 wib: Evos vs Rebellion

  • Pukul 17.30 wib: Alter Ego vs RRQ

  • Pukul 20.30: Bigetron vs Fnoc

Laga Evos vs Rebellion juga menarik, karena menjadi pertandingan penghuni klasemen 8 dan 9. Salah satu dari mereka tentu akan berjuang tidak menjadi penghuni dasar klasemen di regular season.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Fakta Menarik dari Nnael, Gabung Alter Ego Gantikan Tazz di MPL ID S14

Rabu 31 Juli 2024, 17:07 WIB
undefined
E-Sport

Profil dan Prestasi REKT, Sang Legend yang Jadi Coach Alter Ego

Rabu 31 Juli 2024, 11:31 WIB
undefined
News

Profil dan Fakta Menarik Tazz Alter Ego X, Masuk Pro Player Karena REKT?

Rabu 31 Juli 2024, 11:21 WIB
undefined
E-Sport

Roster Resmi Alter Ego di MPL ID Season 14, Datangkan Coach REKT

Rabu 31 Juli 2024, 11:34 WIB
undefined
E-Sport

Kalahkan Alter Ego, Coach Age Sudah Siapkan Evos Glory Strategi Khusus Untuk Semua Tim yang ada dI panggung MPL ID Season 14

Senin 26 Agustus 2024, 16:47 WIB
undefined
News Update
Lifestyle12 Maret 2025, 10:08 WIB

10 Anime dengan Karakter Utama Jenius yang Bakal Bikin Kamu Terpukau!

Dari detektif cerdas hingga gamer berbakat, inilah 10 anime terbaru dengan karakter utama jenius yang bikin kamu terpukau! Yuk, cek daftar lengkapnya!
10 Anime dengan Karakter Utama Jenius yang Bakal Bikin Kamu Terpukau!(FOTO: Youtube Anime Town)
Console12 Maret 2025, 09:58 WIB

10 JRPG Terbaik 2023, Masih Seru Buat Kamu Mainkan Sekarang!

Tahun 2023 jadi tahun yang luar biasa buat para penggemar JRPG! Dari One Piece Odyssey hingga Octopath Traveler 2, simak daftar 10 JRPG terbaik tahun ini yang gak boleh kamu lewatkan.
10 JRPG Terbaik 2023, Masih Seru Buat Kamu Mainkan Sekarang!(FOTO: Youtube Slam Zany)
Console12 Maret 2025, 09:45 WIB

10 JRPG Klasik yang Masih Seru Dimainkan Sampai Sekarang!

Cari JRPG klasik yang masih seru dimainkan sampai sekarang? Yuk, simak rekomendasi 10 game JRPG lawas yang grafis, cerita, dan gameplay-nya masih oke banget buat dimainkan di era modern ini. Dari Earthbound sampai Final Fantasy X, ini dia daftarnya!
10 JRPG Klasik yang Masih Seru Dimainkan Sampai Sekarang!(FOTO: Youtube Slam Zany)
PC12 Maret 2025, 09:25 WIB

Bikin Gamers Terpukau, Ini 4 Motherboard MSI dengan chipset X870 dan X870E

MSI telah merilis jajaran motherboard dengan chipset X870 dan X870E, dirancang untuk memaksimalkan kinerja prosesor AMD Ryzen 9000 Series.
Motherboard MSI. (Sumber: MSI)
PC12 Maret 2025, 09:05 WIB

Wajib Masuk Wishlist! Ini Keistimewaan MSI MPG X870E CARBON WIFI

Kalau kamu lagi cari motherboard yang enggak cuma kuat tapi juga elegan, MPG X870E CARBON WIFI dari MSI jawabannya.
Motherboard MSI. (Sumber: MSI)
PC12 Maret 2025, 08:03 WIB

Harga Slay the Spire, Panduan Main, dan Spesifikasi PC untuk Memainkannya

Saat main Slay the Spire, hindari mengambil semua kartu kuat, pilih sesuai strategi deck. Jika memakai Ironclad, utamakan kartu serangan dan pertahanan dengan efek Strength.
Slay the Spire (FOTO: Steam)
Mobile11 Maret 2025, 21:00 WIB

4 Fakta Menarik Map Karakin di PUBG yang Wajib Kamu Tahu

Siapa yang enggak kenal Karakin? Map unik di PUBG ini menawarkan pengalaman bermain yang berbeda dari map lainnya.
Map Karakin. (Sumber: PUBG)
Mobile11 Maret 2025, 20:00 WIB

5 Fakta yang Wajib Kamu Tahu tentang Famas, Senjata Jitu di Game PUBG

FAMAS adalah senjata jenis Assault Rifle (AR) di game PUBG (PlayerUnknown's Battlegrounds)
FAMAS. (Sumber: PUBG)
PC11 Maret 2025, 19:21 WIB

5 Daya Tarik Slay the Spire, Game Roguelike yang Memesona Developer Balatro

Seperti game roguelike, kamu harus bertahan hidup di setiap level, menghadapi musuh acak, dan beradaptasi dengan sumber daya yang ada.
Slay the Spire. (Sumber: Steam)
Mobile11 Maret 2025, 18:00 WIB

Kenalan Lebih Dekat dengan Princess Frost, Hero Honor of Kings yang Mematikan

Princess Frost adalah hero mage di Honor of Kings yang dikenal karena kemampuan crowd control dan damage area (AoE) yang mematikan.
Princess Frost (FOTO: Honor of Kings)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.