logo

Trik Jago Main PES di PlayStation bagi Pemula, Biar Dikira Suhu

Maverikf14
Rabu 18 Desember 2024, 12:02 WIB
Ilustrasi game PES. (FOTO: via acer)

Ilustrasi game PES. (FOTO: via acer)

Indogamers.com-Bagi para pemula, bermain PES di PlayStation mungkin masih agak susah. Terutama menguasai trik-trik tertentu.

Supaya bisa naik level dan dikira suhu, ada baiknya kamu perlu mempelajari beberapa tik sederhana yang akan Indogamers ulas.

Trik tersebut meliputi tendangan roket, shoot datar, chip shoot, dan rainbow flick. Menguasai empat trik itu saja permainanmu akan meningkat drastis dan bisa dikira sudah suhu.

Baca Juga: 5 Potret Mesra Pendiri Onic Rob Cardinal Clinton dengan Chelsea Islan, Mabar Bareng

4 trik bagi pemula

Tanpa berlama-lama, mari bahas 4 trik bagi pemula berikut ini:

1. Tendangan roket

Untuk melakukan rocket shoot atau tendangan roket triknya adalah menekan R2 + kotak. Caranya tekan R2 dulu baru kemudian kotaknya.

2. Shoot datar

Untuk tendangan mendatar atau shoot datar, triknya juga mudah. Cukup dua tombokl saja, kotak + R2. Caranya adalah tekan secara bersamaan saat akan melakukan tendangan.

3. Chip Shoot

Chip shoot biasa dilakukan untuk mengelabui kiper pada posisi one-on-one ruang sempit. Atau saat kiper lawan maju ke depan menutup pergerakan.

Caranya adalah dengan memencet L1+kotak. Pencet L1 ke tiang jauh.

Baca Juga: 20 Game Nintendo Switch Terbaru yang Wajib Ditunggu di Tahun 2025

4. Rainbow click

Nah untuk rainbow flick, kamu hanya cukup memakai satu tombol, yakni R3. Pencet R3 dua kali untuk melakukannya.

Demikian, trik untuk pemula. Semoga bermanfaat.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

8 Tips dan Trik Combat di Dragon Ball Sparking! Zero

Selasa 15 Oktober 2024, 11:08 WIB
undefined
News

Game Roblox Dituduh Manipulasi Metrik Pengguna, Ini Detail Laporannya

Rabu 09 Oktober 2024, 09:25 WIB
undefined
Guides

Trik Jago Main PES di PlayStation 3, Dijamin Menang dan Jadi Juara

Sabtu 19 Oktober 2024, 21:03 WIB
undefined
Guides

5 Trik untuk Meningkatkan Pengalaman Bermain Nintendo Switch, Jangan Sampai Kelewatan!

Senin 02 Desember 2024, 11:30 WIB
undefined
Guides

10 Tips dan Trik Nintendo Switch yang Mungkin Belum Kamu Tahu

Senin 02 Desember 2024, 13:48 WIB
undefined
News Update
Guides04 Juli 2025, 17:01 WIB

Penting! Berikut Tips Merakit PC Gaming Untuk Hasil yang Maksimal

tips praktis agar proses merakit PC gaming yang bisa kamu perhatikan agar merakit PC gaming kamu berjalan dengan sukses
tips praktis agar proses merakit PC gaming  (FOTO: Notebookcheck)
Guides04 Juli 2025, 17:00 WIB

Tips Memilih PC Gaming Siap Pakai, Jangan Asal Biar Main Game Bisa Maksimal

tips memilih PC gaming siap pakai untuk bermain game lancar tanpa penyesalan.
tips memilih PC gaming siap pakai untuk bermain game lancar tanpa penyesalan (FOTO: Shutterstock)
PC04 Juli 2025, 17:00 WIB

5 Rekomendasi PC Gaming Siap Pakai Terbaik di tahun 2025

lima rekomendasi PC gaming siap pakai terbaik yang bisa jadi pilihan sobat gamers tahun ini
rekomendasi PC gaming siap pakai(FOTO: Notebookcheck)
Guides04 Juli 2025, 17:00 WIB

Cara Merakit PC Gaming Lengkap untuk Sobat Gamers yang Masih Pemula

berikut cara merakit PC gaming dengan panduan lengkap untuk kamu sebagai pemula agar lebih mudah paham.
cara merakit PC gaming dengan panduan lengkap untuk kamu sebagai pemula agar lebih mudah paham  (FOTO: ASUS)
Console04 Juli 2025, 11:31 WIB

15 Game Terlaris di eShop Switch 2 Saat Ini, Sebulan Setelah Perilisan

Nintendo Switch 2 baru dirilis sebulan lalu dan langsung mencetak sejarah. Inilah daftar 15 game eShop terlaris di konsol terbaru Nintendo per awal Juli 2025, berdasarkan pendapatan dalam tiga hari terakhir.
15 Game Terlaris di eShop Switch 2 Saat Ini, Sebulan Setelah Perilisan (FOTO: Mario Kart World)
News04 Juli 2025, 11:00 WIB

Lisa BLACKPINK Main PS5! Ini 7 Hal Menarik dari Video Kolaborasi Lisa dan Sony PlayStation

Lisa BLACKPINK tampil di video terbaru PlayStation sebagai ikon PlayStation Playmakers. Intip 7 hal menarik dari kolaborasi ini, mulai dari game yang dimainkan hingga tujuannya!
Lisa BLACKPINK (FOTO: Playstation)
E-Sport04 Juli 2025, 10:36 WIB

Bigetron by Vitality Punya 3 Divisi ke Esports World Cup (EWC) 2025, Berikut Daftarnya

Bigetron by Vitality kirim tiga tim untuk bisa tampil di EWC 2025 dari divisi yang berbeda berikut daftarnya.
Bigetron by Vitality kirim tiga tim untuk bisa tampil di EWC 2025 (Tengah) Memberikan Instruksi kepada Para Pemain di Ronde Terakhir FF (FOTO: Dok.FreeFire)
Gadget04 Juli 2025, 10:36 WIB

Bekerja Nyaman dan Hidup Bebas Bareng Modern AM242 Series dari MSI

Cari PC All-in-One yang stylish dan multifungsi? MSI Modern AM242 Series hadir dengan fitur backup wireless, webcam Full HD, keamanan privasi canggih, dan desain hemat tempat. Cocok untuk content creator, pebisnis online, hingga pelajar!
Bekerja Nyaman dan Hidup Bebas Bareng Modern AM242 Series dari MSI (FOTO: MSI)
E-Sport03 Juli 2025, 16:50 WIB

Daftar Divisi EVOS yang Siap Tanding di EWC 2025, Tanpa Divisi MLBB

EVOS Esports berhasil mengamankan tiket ke EWC 2025 dengan empat divisi andalannya yaitu EVOS Divine, EVOS TFT, EVOS CoD: Warzone, dan EVOS Apex Legends.
EVOS Esports berhasil mengamankan tiket ke EWC 2025  (FOTO: Garena)
E-Sport03 Juli 2025, 16:50 WIB

Dunia Games Laga 2025: Jadwal, Format, Pendaftaran, dan Hadiah Turnamen Komunitas MLBB Terbesar

Dunia Games kembali menghadirkan turnamen komunitas Mobile Legends terbesar di Indonesia, yaitu Dunia Games Laga 2025 (DGL 2025).
Turnamen DG Laga 2025 (FOTO: Dok.DG)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.