logo

Hasil dan Daftar Klasemen Grup MLBB Women IESF World Esports Championships 2024, Timnas Putri Indonesia Duduki Puncak

Maverikf14
Minggu 17 November 2024, 11:23 WIB
Potret Vivian dkk saat memenangi medali emas SEA Games 2023. Timnas MLBB putri Indonesia sedang kembali bertanding di nomor MLBB IESF World Esports Championships Riyadh 2024. (FOTO: Instagram/vivian.indrawaty)

Potret Vivian dkk saat memenangi medali emas SEA Games 2023. Timnas MLBB putri Indonesia sedang kembali bertanding di nomor MLBB IESF World Esports Championships Riyadh 2024. (FOTO: Instagram/vivian.indrawaty)

Indogamers.com-Berikut adalah hasil dan daftar klasemen penyisihan grup MLBB Women IESF World Esports Championships 2024, di mana timnas putri Indonesia menduduki puncak klasemen.

Timnas MLBB putri Indonesia meraih hasil gemilang pada dua laga penyisihan grup yang diadakan Sabtu, (16/11/2024).

Melawan Guatemala dan Uzbekistan, Indonesia sukses mengalahkan lawan-lawannya dalam sistem pertandingan Bo1. Skor kemenangan 1-0, 1-0.

Baca Juga: Aktris Ini Dikabarkan akan Perankan Lara Croft dalam Adaptasi Serial Tomb Raider, Siapa Dia?

Melalui kemenangan tersebut, timnas Indonesia pun berhak menduduki puncak klasemen Grup A, bersama dengan timnas Mesir. Indonesia dan Mesir sama-sama mengumpulkan dua kemenangan.

Peringkat ketiga sementara ditempati Guatemala.

Daftar klasemen penyisihan grup

Berikut adalah daftar klasemen penyisihan Grup A. Grup A terdiri dari, Mesir, Indonesia, Guatemala, Saudi Arabia, Uni Emirat Arab, dan Arab Saudi.

Instagram/iesf_official

Jadwal pertandingan, Minggu (17/11/2024)

Berikut adalah jadwal pertandingan timnas MLBB putri hari ini:

  • Pukul 16.00 wib: Indonesia vs Arab Saudi

  • Pukul 17.00 wib: Indonesia vs Uni Emirat Arab

  • Pukul 18.00 wib: Indonesia vs Mesir

Format babak penyisihan grup

Babak penyisihan grup menggunakan format:

-Single round-robin
-Dua grup terdiri masing-masing dua tim
-Seluruh pertandingan Bo1
-Dua tim teratas masing-masing grup lolos ke Upper bracket
-Tim peringkat tiga ke Lower Bracket
-Tim tiga terbawah tereliminasi

Baca Juga: Stalker 2 Bisa Dilarang di Rusia Gara-gara Hal Ini

Semoga saja, Indonesia bisa menduduki peringkat terbaik supaya bisa lolos ke playoff sebagai unggulan.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

Selamat, Timnas PUBG Mobile Turki Juara IESF World Esports Championship 2024

Kamis 14 November 2024, 07:38 WIB
undefined
E-Sport

Timnas PUBG Indonesia Urutan 5 IESF World Esports Championship 2024, Turki Juara

Kamis 14 November 2024, 06:58 WIB
undefined
E-Sport

Balas Kekalahan di Babak Grup, Timnas Mobile Legends Indonesia Raih Juara 3 Usai Tumbangkan Arab

Jumat 15 November 2024, 20:10 WIB
undefined
E-Sport

Jadwal Timnas MLBB Putri Indonesia di IESF World Esports Championships 2024 Hari Ini: Tiga Match Dijalani Srikandi Indonesia

Minggu 17 November 2024, 11:04 WIB
undefined
News Update
Gadget17 November 2024, 23:01 WIB

Penyebab Fitur Find My Device Tidak Berfungsi dan Cara Mengatasinya

Find My Device menjadi salah satu fitur penting bagi para pengguna smartphone.
Fitur Find My Device. (Sumber: Apple Support)
News17 November 2024, 22:03 WIB

Streamer Kai Cenat Rilis Game Horor Escaping Agent, Hasil Kerja Sama Bareng Sony, Rockstar & Microsoft

Game Escaping Agent bisa didownload secara gratis melalui situs resmi kaicenat.gg.
Kai Cenat Rilis Game Horor Escaping Agent. (Sumber: Youtube/Kai Cenat)
News17 November 2024, 21:02 WIB

5 Fakta Penting di Balik Perayaan 20 Tahun Half-Life 2, Ada Game Gratis dari Valve!

Sebagai bagian dari perayaan, Valve menggratiskan game Half-Life 2 di Steam hingga 19 November 2024.
Game Half-Life 2. (Sumber: Steam)
PC17 November 2024, 20:03 WIB

5 Game dengan Tokoh Utama Difabel yang Mengandung Pesan Inspiratif

Kisah mereka memberi pelajaran tentang keberanian, ketangguhan, dan optimisme.
Perception. (Sumber: Steam)
Gadget17 November 2024, 19:02 WIB

3 Produk MSI Menangi Penghargaan Gaming dan Esports di CES Innovation Awards 2025

Dari motherboard hingga desktop flagship.
Salah satu produk MSI yang menangi CES Innovation Awards 2025. (FOTO: Dok.MSI)
Gadget17 November 2024, 18:01 WIB

5 Penyebab HP Lemot Padahal Memori Masih Banyak

HP yang lemot padahal memorinya masih banyak bisa disebabkan oleh berbagai macam hal.
Ilustrasi HP yang lemot (FOTO: Freepik.com)
News17 November 2024, 17:48 WIB

Senator AS Desak Valve Tindak Konten Rasis di Steam Community

Tindakan tersebut dilakukan setelah laporan ADL memaparkan tingginya jumlah konten rasis dan kekerasan di Steam Community.
Senator AS Mark Warner. (Sumber: Yahoo)
News17 November 2024, 17:02 WIB

5 Game yang Dibikin dengan Waktu Singkat, Ada yang Hitungan Hari

Beberapa game berhasil dibuat dalam waktu sangat singkat tanpa mengorbankan kualitas.
GTA: Vice City, salah satu game yang dibuat dalam waktu singkat. (Sumber: Wallpaper Cave)
Gadget17 November 2024, 16:02 WIB

Bikin WhatsApp Milikmu Lebih Aman dengan Pasang Email Verifikasi, Begini Caranya

Pasang Email verifikasi di akun WhatsApp, akan membuatmu merasa lebih tenang dari cyber crime.
Ilustrasi cara pasang Email verifikasi WhatsApp (FOTO: youtube.com/WhatsApp)
PC17 November 2024, 15:02 WIB

Game PC Half-Life 2 Gratis Di Steam Sampai 19 November 2024, Segera Download!

Valve juga merilis update khusus khusus untuk merayakan 20 tahun game Half-Life 2 yang pertama kali dirilis pada 16 November 2004.
Game Half-Life 2. (Sumber: Steam)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.