logo

Selamat! RRQ Kazu Juara 2 Free Fire World Series 2024 di Brasil

RA_Majid
Selasa 26 November 2024, 10:07 WIB
Tim tuan rumah Brasil, Fluxo, juara FFWS 2024 usai mengalahkan RRQ Kazu. (Sumber: FFWS)

Tim tuan rumah Brasil, Fluxo, juara FFWS 2024 usai mengalahkan RRQ Kazu. (Sumber: FFWS)

Indogamers.com - Tim esports Indonesia, RRQ Kazu, meraih posisi runner-up di ajang Free Fire World Series (FFWS) 2024 Global Finals.

Turnamen tersebut digelar di Carioca Arena, Rio de Janeiro, Brasil, Senin (25/11/2024).

Merujuk catatan hasil pertandingan dari Garena, RRQ Kazu sempat memimpin klasemen sampai ronde kelima dengan 73 poin.

Namun, tim tuan rumah Fluxo menyalip di ronde terakhir usai mencatatkan 17 poin eliminasi dan meraih Booyah.

Tambahan 29 poin tersebut mengantarkan Fluxo ke puncak klasemen dengan total 86 poin, unggul tiga poin dari RRQ Kazu.

Baca Juga: 5 Fakta Blades of Mirage, Game Karya Developer Bandung yang Digarap Bareng Perusahaan UEA

RRQ Kazu meraih posisi runner-up FFWS 2024. (Sumber: FFWS)

Fluxo menorehkan sejarah dengan menjadi juara FFWS Global Finals selama dua tahun berturut-turut.

Tim yang dipimpin Tiago "BOPS" Carvalho itu sebelumnya meraih gelar serupa di Bangkok, Thailand, pada 2023.

Baca Juga: Jadwal M6 MLBB 2024: Kapan Team Liquid ID dan RRQ Hoshi Tanding? Cek Di Sini

Sebagai juara, Fluxo membawa pulang hadiah senilai 300.000 dolar AS (Rp4,7 miliar) bersama tiket otomatis ke Esports World Cup: Free Fire 2024.

Performa apik mereka di laga terakhir jadi kunci kemenangan, sekaligus memupus upaya RRQ Kazu mempertahankan posisi puncak.

Sebagai runner-up, RRQ Kazu membawa hadiah 150.000 dolar AS (Rp2,3 miliar).

Ajang FFWS Global Finals 2024 Brasil jadi penutup kalender kompetisi esports Free Fire tahun ini.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Pemain FC Mobile Indonesia Siap Berlaga di Korea Selatan pada FC Pro Festival 2024

Senin 25 November 2024, 16:40 WIB
undefined
News

5 Fakta Penting Dragon Quest III HD-2D Remake Raih Game Terlaris 2024 di Jepang

Senin 25 November 2024, 23:04 WIB
undefined
Guides

Pengen Main Game Berat Tapi PC Masih Kelas Menengah? Begini Caranya

Senin 25 November 2024, 19:07 WIB
undefined
Gadget

Kenali Perbedaan Layar IPS dan AMOLED di HP, Jangan Sampai Salah Pilih

Senin 25 November 2024, 22:03 WIB
undefined
Gadget

Tecno Pop 9 4G Dirilis, Kameranya Mirip iPhone 15

Senin 25 November 2024, 20:32 WIB
undefined
News Update
Gadget27 April 2025, 13:57 WIB

Infinix XBook B15, Laptop Murah dengan Spesifikasi Tangguh

Laptop terbaru dari Infinix ini dibanderol dengan harga yang relatif murah di kelasnya. Meskipun murah, Infinix XBook B15 telah memiliki spesifikasi yang tanggung, serta desain yang premium.
Infinix XBook B15. (FOTO: Infinix.)
Gadget27 April 2025, 10:05 WIB

Redmi Turbo 4 Pro, Harga dan Spesifikasi Gahar HP Pertama dengan Snapdragon 8s Gen 4

Redmi Turbo 4 Pro yang baru dirilis oleh Xiaomi untuk pasar China ini hadir sebagai HP pertama dengan chip Snapdragon 8s Gen 4.
Redmi Turbo 4 Pro (FOTO: Xiaomi)
Mobile26 April 2025, 20:00 WIB

Pilih Mobil Jangan Asal, Ini Kendaraan yang Paling Cocok di PUBG Mobile

Dalam dunia PUBG Mobile, urusan pilih kendaraan itu bukan cuma soal gaya doang, bro.
Monster truck PUBG MOBILE. (Sumber: pubg.com)
E-Sport26 April 2025, 19:45 WIB

FFWS SEA 2025 Spring Resmi Diselenggarakan! 5 Tim Terbaik Indonesia Siap Berikan Yang Terbaik

ree Fire World Series Southeast Asia (FFWS SEA) 2025 Spring resmi dimulai pada Jumat, 25 April 2025 5 tim terbaik Indonesia siap berikan yang terbaik.
FFWS SEA 2025 Spring resmi dimulai (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Community26 April 2025, 19:45 WIB

Seri Ikatan Takdir Resmi Meluncur, Hadirkan Mekanisme Baru dan Keseruan di Dunia Pokemon Kartu Koleksi

AKG Entertainment, sebagai Master Licensee dan distributor resmi Pokemon Game Kartu Koleksi di Indonesia.
peluncuran kartu Pokemon Ikatan Takdir (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
E-Sport26 April 2025, 19:44 WIB

Visa dan EA SPORTS FC Hadirkan Kompetisi Sepak Bola Mobile Terbesar di Asia, Simak Ragam Keseruannya!

Vida dan EA SPORTS hadirkan FC Mobile Festival di Bangkok pada 14–15 Juni di BCC Hall Central Ladprao.
FC Mobile Festival di Bangkok pada 14–15 Juni di BCC Hall Central Ladprao (FOTO: Dok.EA SOPRTS)
Mobile26 April 2025, 19:00 WIB

Cara Mendapatkan Malus Majesty di PUBG Mobile, Cuma Sebulan Guys!

Malus Majesty adalah skin Ultimate terbaru di PUBG Mobile yang dirilis pada 25 April 2025 sebagai bagian dari seri Gilt Set.
Malus Majesty. (Sumber: PUBG MOBILE)
Mobile26 April 2025, 18:00 WIB

5 Hero dengan Mobilitas Tinggi yang Cocok Buat Lawan Lian Po Honor of Kings

Buat ngelawan Lian Po di Honor of Kings yang terkenal keras kayak batu dan susah banget dibunuh, kamu butuh hero-hero yang punya mobilitas tinggi.
Lian Po (FOTO: Honor of Kings) (FOTO: Honor of Kings)
Mobile26 April 2025, 14:10 WIB

Lian Po di Honor of Kings: Si Tank Tangguh yang Siap Bikin Musuh Kocar-Kacir

Buat kamu yang suka jadi garda terdepan dan tahan banting, Lian Po di Honor of Kings bisa jadi pilihan tepat
Lian Po Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
E-Sport26 April 2025, 10:00 WIB

Enggak Sekadar Nonton Game, di LCP Arena Kamu Bisa Lihat Dapur Pacu Canggih dari MSI

Yap, itu yang terjadi di LCP Arena Taipei. MSI, brand legendaris di dunia teknologi dan gaming, resmi jadi partner PC & monitor buat League of Legends Championship Pacific (LCP).
MSI x LCP. (Sumber: MSI)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.