logo

Mengulik Kinerja Chipset Samsung Galaxy Tab A9 dan A9 Plus Kids Edition

PembasmiBocil
Minggu 10 Desember 2023, 15:20 WIB
Samsung Galaxy Tab A9 Series Kids Edition (FOTO: Samsung)

Samsung Galaxy Tab A9 Series Kids Edition (FOTO: Samsung)

Indogamers.com - Penggunaan gadget dan internet pada anak usia 5-12 tahun saat ini bisa dikatakan cukup tinggi. Bahkan berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS), penggunaan gadget dan internet pada anak mencapai 12,43 persen.

Teknologi juga sangat bermanfaat untuk membantu anak mempelajari hal-hal baru, berkreasi, dan meningkatkan keterampilan kognitif. Akan tetapi, tanpa pantauan orang tua dan pembatasan, penggunaan gadget yang berlebihan membuat anak-anak akan berhadapan dengan risiko kesehatan, gangguan tumbuh kembang, relasi dengan lingkungan, dan sebagainya.

Karena hal-hal tersebut dan peduli dengan gaya hidup digital yang lebih sehat dan aman untuk anak, Samsung Electronics Indonesia memperkenalkan Galaxy Tab A9 Series Kids Edition. Tablet ini hadir dengan fitur-fitur yang aman dan nyaman untuk anak, diperkuat dengan puffy case anti benturan dan crayon stylus yang menunjang penggunaan tablet pada harga yang terjangkau.

Samsung Galaxy Tab A9 Series Kids Edition menyediakan pilihan layar 8,7 inci (Tab A9) dan 11 inci (Tab A9 Plus) untuk pengalaman visual yang lebih luas dan cerah. Bahkan saat berada di outdoor, anak maupun anggota keluarga yang lain bisa menikmati konten-konten favorit mereka dengan jelas. Layar ini sudah dibekali refresh rate hingga 90Hz untuk transisi scene demi scene maupun scrolling layar yang lebih smooth saat membaca e-book.

Untuk mendukung kinerja dari Galaxy Tab A9 Series Kids Edition, Samsung membekalinya dengan prosesor octa-core Helio G99 yang disokong memori RAM hingga 8GB, dan tak kalah penting baterai hingga 7.040mAh untuk penggunaan yang lebih lama. Untuk penyimpananya sendiri, tersedia internal storage 128GB yang bisa diperluas hingga 1TB dengan eksternal MicroSD.

Chipset Helio G99 tersebut memiliki GPU: Mali-G57 MP2 dengan 8 inti dan kecepatan 2200MHz. Untuk ukurannya sendiri, Helio G99 ada di enam nanometer.

Karena itu, Samsung Galaxy Tab A9 Series ini yang dibekali chipset Helio G99 memiliki performa gaming hebat sepanjang hari, ditambah kamera besar, tampilan cepat, streaming lancar, dan konektivitas global yang andal.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

HP Samsung Galaxy A54 5G Turun Harga Jauh, Mending Beli Sebelum Duitmu Habis!

Jumat 08 Desember 2023, 12:13 WIB
undefined
Gadget

Samsung Galaxy A55 Series, Sehebat Apa Sih?

Selasa 05 Desember 2023, 23:37 WIB
undefined
Gadget

Samsung Galaxy Z Fold 6 Bakal Lebih Ringan, Kapan Launching?

Minggu 10 Desember 2023, 10:53 WIB
undefined
Gadget

Lebih Pilih Pakai Sensor Kamera Sony, Galaxy S25 Tinggalkan Sensor Samsung

Rabu 06 Desember 2023, 17:37 WIB
undefined
News Update
PC22 April 2025, 11:30 WIB

MAG B860 TOMAHAWK WIFI: Motherboard Masa Depan yang Siap Tempur

lagi cari motherboard yang bisa diajak ngebut bareng prosesor Intel Core Ultra terbaru, MAG B860 TOMAHAWK WIFI dari MSI ini bisa jadi pilihan kece.
MAG B860 TOMAHAWK WIFI. (Sumber: MSI)
E-Sport22 April 2025, 09:13 WIB

IKL Spring HoK 2025: RRQ Bikin AE Tersandung Lagi, Padahal Kemenangan Sudah di Depan Mata

Begitulah nasib Alter Ego (AE) waktu ketemu RRQ di pekan kedua IKL Spring 2025. Di laga lanjutan Week 2 Day 3 Match 3, AE harus kembali rela kehilangan kemenangan
IKL Spring 2025 Honor of Kings. (Sumber: IKL Spring)
Mobile22 April 2025, 08:37 WIB

Yaria, Sang Penjaga Hutan yang Bikin Musuh Frustrasi di Honor of Kings

Kamu suka main support tapi enggak mau jadi sekadar "pengantar minion", Yaria bisa jadi pilihan yang tepat di Honor of Kings.
Yaria Honor of Kings (FOTO: Yaria Honor of Kings)
E-Sport21 April 2025, 19:21 WIB

FFWS SEA 2025 Spring: Jadwal, Tim Peserta, Wakil Indonesia, Pembagian Grup, Prizepool, dan Info Terbaru Penting Lainnya

Turnamen ini akan mempertemukan 18 tim terbaik dari kawasan Asia Tenggara, termasuk di antaranya lima tim terkuat dari Indonesia dengan total hadiah USD 375.000.
FFWS SEA 2025 Spring. (FOTO: Garena)
Gadget21 April 2025, 18:04 WIB

Lolos TKDN, Motorola Edge 60 Fusion Segera Hadir di Indonesia?

Smartphone terbaru dari Motorola lolos sertifikasi TKDN, Motorola Edge 60 Fusion segera hadir untuk pasar Indonesia.
Motorola Edge 60 Fusion. (FOTO: India Today)
Gadget21 April 2025, 17:02 WIB

Aspire 7 Pro, Laptop Gaming Acer yang Dibekali Sistem Pendingin Kipas Ganda

Acer Aspire 7 Pro menawarkan sistem pendingin yang cukup optimal menggunakan kipas ganda yang mampu menjaga suhu tetap stabil saat digunakan dalam intensitas tinggi.
Acer Aspire 7 Pro, laptop gaming terbaru dari Acer. (FOTO: Acer)
Gadget21 April 2025, 16:33 WIB

Daftar 3 HP Termurah dengan Kamera 200 MP

HP dengan kamera 200 MP termurah menjadi pilihan terbaik saat kamu membutuhkan HP murah yang mampu menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Redmi Note 13 Pro 5G (FOTO: Xiaomi)
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.