logo

Meski Banjir Fitur Menarik, Poco X6 Pro 5G Juga Punya Beberapa Kekurangan

Icaa
Senin 05 Februari 2024, 19:59 WIB
Poco X6 Pro 5G (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Poco X6 Pro 5G (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Turnamen Mobile Legends Vaporlax – Indogamers (IMC) Season I 2024

Indogamers.com - Kehadiran Poco X6 Pro 5G berhasil mencuri perhatian masyarakat Indonesia karena menawarkan fitur menarik dengan harga Rp4 jutaan saja.

Poco memiliki spesifikasi yang cukup mumpuni untuk memenuhi berbagai kebutuhan sehari-hari, termasuk hiburan dan bermain game. Untuk lebih mengenalnya, berikut spesifikasi Poco X6 Pro 5G.

Baca Juga: Selamat! Poco X6 Series Ludes Terjual Cuma dalam 5 Jam

Spesifikasi  Poco X6 Pro 5G

  • Poco X6 Pro 5G dilengkapi dengan fitur NFC yang berguna untuk memudahkan penggunanya untuk transaksi, kartu akses, sampai dengan transfer data. 

  • Poco X6 Pro 5G dibekali Chipset MediaTek Dimensity 8300 Ultra untuk dapur pacunya yang diklaim mampu memberikan performa powerful, dengan kinerja yang cepat.

  • Dibekali dengan pilihan RAM 8 GB atau 12 GB dan ROM 256 GB atau 512 GB, Poco X6 Pro 5G menawarkan konfigurasi memori besar yang dapat menyimpan lebih banyak aplikasi, foto, dan video tanpa khawatir kehabisan ruang.

  • Poco X6 Pro 5G menjadi ponsel yang kekinian karena menggunakan HyperOS yang mampu memberikan pengalaman antarmuka yang intuitif dan estetis meningkatkan pengalaman pengguna secara keseluruhan.

  • Menggunakan layar AMOLED 6.67 inci tentu saja membuat kualitas layar berkualitas bagus, jenis dengan kontras yang tajam dan warna yang hidup. 

  • Poco X6 Pro 5G dibekali dengan kamera yang canggih, yaitu camera 64 MP (wide), 8 MP (ultrawide), dan 2 MP (macro) yang tentu saja memiliki konfigurasi tajam dan jernih dalam berbagai situasi.

  • Poco X6 Pro 5G mengusung pengisian cepat dengan 67 Watt. Kamu hanya perlu waktu 45 menit untuk mengisi daya 100%.Selain pengisiannya yang cepat, daya tahan baterai POCO X6 Pro diklaim mampu bertahan dengan waktu yang lama bahkan bisa sampai 19 jam untuk menonton video.

Baca Juga: Poco M6 Pro Bawa Fitur Anti Shake dan Anti Buram yang Menakjubkan

Meski dibekali dengan spesifikasi mumpuni, tapi Poco X6 Pro juga memiliki beberapa kekurangan yang perlu kamu tahu agar kamu bisa mengantisipasi kekurangan ini. Berikut ini Indogamers.com sebutkan beberapa kecurangan Poco  X6 Pro 5G:

Belum menggunakan ByPass Charging

Meski diklaim cocok untuk gaming karena memiliki performa kencang, tapi Poco X6 Pro 5G belum menggunakan ByPass Charging yang dimana teknologi tersebut cocok untuk ponsel gaming.

Terdapat Iklan

Poco X6 Pro 5G memang menjadi ponsel pertama di dunia yang menggunakan HyperOS. Akan tetapi, sangat disayangkan ponsel ini masih memiliki iklan dan bloatware yang dapat mengganggu kenyamanan kamu sebagai penggunanya. 

Baca Juga: Kelebihan Poco X6 Pro 5G, Cocok Buat Ngonten dan Main Game

Video kurang focus

Poco X6 Pro 5G memang dibekali kamera yang canggih, namun ternyata terdapat catatan untuk rekaman videonya. Dimana ketika merekam menggunakan kamera, focus video masih kurang maksimal.

Nah sobat gamers, itu dia beberapa kekurangan yang dimiliki ponsel Poco X6 5G. Namun meski demikian, baik kelebihan maupun kekurangan bisa kamu sesuaikan dengan kebutuhan kamu. Semoga bermanfaat ya gaes!

Indogamers akhirnya resmi menghelat Turnamen Mobile Legends Terakbar, Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) Season I 2024 “Taste The Difference”
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

6 Kelebihan Oppo A79 5G, Daya Tahan dan Kecepatan Isi Baterainya Menonjol

Minggu 04 Februari 2024, 19:31 WIB
undefined
News

Komunitas Esports Kampus Masih Dipandang Sebelah Mata?

Senin 05 Februari 2024, 01:30 WIB
undefined
Gadget

Poco M6 Pro Bawa Fitur Anti Shake dan Anti Buram yang Menakjubkan

Senin 05 Februari 2024, 02:18 WIB
undefined
Gadget

Selamat! Poco X6 Series Ludes Terjual Cuma dalam 5 Jam

Senin 05 Februari 2024, 15:54 WIB
undefined
Console

Kartu Pikachu yang Langka akan Dicetak Secara Massal oleh The Pokemon Company

Senin 05 Februari 2024, 17:07 WIB
undefined
News Update
Guides07 Mei 2025, 23:31 WIB

Kelelahan Mental Saat Main Game? Kenali Tanda dan Cara Mengatasinya!

Terlalu lama bermain atau terlalu banyak tekanan dalam hidup sehari-hari bisa menyebabkan kelelahan mental.
Ilustrasi - bermain game (FOTO: Istockphoto.com)
Mobile07 Mei 2025, 17:06 WIB

Pemula Auto Jago, Begini Trik Main di Map Bermuda Free Fire

Bag para pemain Free Fire yang masih pemula sangat disarankan untuk menguasai map bermuda, karena map ini merupakan map utama di Free Fire.
Map Bermuda Free Fire (FOTO: Garena)
Mobile07 Mei 2025, 16:30 WIB

4 Game Seru yang Terinspirasi dari Film, Bikin Kamu Ketagihan

Kalau kamu suka film dan pengin ngerasain serunya langsung di genggaman, ada beberapa game mobile keren yang terinspirasi dari layar lebar.
Squid Game. (Sumber: PlayStore)
News07 Mei 2025, 16:02 WIB

Mantan Bos Sony Ungkap Harga Game Bakal Naik, Kenapa?

Menurutnya, segala sesuatu dalam video game saat ini lebih maju dan lebih menuntut teknologi daripada sebelumnya, dan karena itu membutuhkan lebih banyak sumber daya.
Ilustrasi game. (FOTO: via vgchartz.com)
Mobile07 Mei 2025, 16:01 WIB

Pengaturan Sensitivitas Free Fire Terbaik untuk Auto Headshot 2025

Pengaturan sensitivitas Free Fire menjadi salah satu hal wajib yang harus diperhatikan karena bisa menunjang untuk memenangkan pertempuran.
Ilustrasi pengaturan sensitivitas Free Fire. (FOTO: Garena)
E-Sport07 Mei 2025, 15:57 WIB

Kolaborasi Epic Honda dan Team Liquid ID, Hadirkan Kegiatan Menarik Untuk Dukung Esports Indonesia

Team Liquid Indonesia dan Honda, jalin kolaborasi epic untuk terus dapat bersinergi bagi generasi muda melalui dunia gaming dan esports.
Kolaborasi Liquid ID dan Honda (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Lifestyle07 Mei 2025, 15:51 WIB

5 Rekomendasi Anime Keren Mirip Solo Leveling, MC Overpowered & Fight Epik!

Baru selesai nonton Solo Leveling dan bingung mau nonton apa lagi? Cek 5 anime keren ini yang punya vibe seru mirip Solo Leveling: MC kuat, fight edan, dan plot seru! Cocok buat para gamers dan pecinta aksi!
5 Rekomendasi Anime Keren Mirip Solo Leveling, MC Overpowered & Fight Epik!(FOTO: Ryuk realm)
Lifestyle07 Mei 2025, 15:47 WIB

3 Rekomendasi Anime Keren Mirip Lookism, Transformasi, Balas Dendam, dan Glow-Up!

Suka nonton Lookism karena cerita transformasi dan underdog-nya? Cek 3 anime seru dengan konsep mirip: dari jadi korban bully sampai jadi jagoan! Cocok buat pecinta aksi dan drama kehidupan.
3 Rekomendasi Anime Keren Mirip Lookism, Transformasi, Balas Dendam, dan Glow-Up!(FOTO: Ryuk realm)
Lifestyle07 Mei 2025, 15:39 WIB

5 Anime Terbaik 2025 yang Wajib Ditonton, Jangan Sampai Ketinggalan!

Tahun 2025 menghadirkan deretan anime keren yang sayang banget kalau dilewatkan! Dari petualangan epik di bulan sampai kisah heroik penuh misteri, simak rekomendasi anime terbaik yang masih underrated tapi bakal bikin kamu ketagihan.
5 Anime Terbaik 2025 yang Wajib Ditonton, Jangan Sampai Ketinggalan!(FOTO: Ryuk realm)
Lifestyle07 Mei 2025, 15:34 WIB

10 Isekai Underrated dengan MC Overpowered yang Wajib Ditonton!

Suka anime isekai tapi bosan dengan alur yang itu-itu saja? Cek rekomendasi 10 isekai underrated dengan MC overpowered tapi punya cerita unik dan seru! Dari petualangan sampai komedi gelap, ada di sini!
10 Isekai Underrated dengan MC Overpowered yang Wajib Ditonton!(FOTO: Ryuk realm)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

redaksi@indogamers.com

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.