logo

Lawan Amerika, Huawei Lebih Pilih Bikin Chip AI Ketimbang Produksi Mate 60

BMKidal
Kamis 08 Februari 2024, 17:10 WIB
Huawei dilaporkan akan menunda pengembangan chip Kirin dan memprioritaskan fokusnya membuat chip kecerdasan buatan (AI), Ascend 910B (FOTO: GSMArena)

Huawei dilaporkan akan menunda pengembangan chip Kirin dan memprioritaskan fokusnya membuat chip kecerdasan buatan (AI), Ascend 910B (FOTO: GSMArena)

Turnamen Mobile Legends Vaporlax – Indogamers (IMC) Season I 2024

INDOGAMERS.COM - Huawei pada 2023 menggemparkan dunia gadget setelah bangkit melawan sanksi Amerika Serikat. Pada kurun waktu 2019 hingga 2020, Huawei yang merupakan brand premium China, terkulai lemas karena sanksi AS pada teknologi chip yang dibutuhkan untuk keperluan 5G.

Sanksi ini praktis membatasi akses Huawei ke perangkat lunak seperti Google. Tapi, Huawei tak tinggal diam dengan mencari cara untuk comeback dengan peluncuran Huawei Mate 60 yang dilengkapi 5G. Ini menjadi pukulan telak bagi AS dan iPhone yang terkejut akan serangan balasan itu.

Baca Juga: Saat Pamor Apple Mulai Melemah Akibat Tackle Brutal Huawei, Samsung, Xiaomi Hingga Oppo

Tapi kini setelah berhasil mencuri perhatian dan mengejutkan pasar terutama China yang sudah bisa diajak kembali ke produk lokal yang sebelumnya sangat menyukai iPhone, Huawei merubah konsentrasinya.

Huawei dilaporkan akan menunda pengembangan chip Kirin dan memprioritaskan fokusnya membuat chip kecerdasan buatan (AI), Ascend 910B.

Sebagai konsekuensinya, produksi smartphone Huawei Mate 60 dikonrbankan terlebih dahulu. Itu karena Huawei memproduksi chip AI Ascend dan chip Kirin dalam satu pabrik yang sama.

Reuters melaporkan bahwa produksi Huawei Mate 60 di pabrik menurun lantaran mereka memprioritaskan chip AI. Pengalihan konsentrasi Huawei untuk membuat chip AI ini dirasa lebih penting ketimbang fokus memproduksi Huawei Mate 60.

Karena jika dulu China mengalami blokade untuk mendapatkan teknologi chip yang dibutuhkan untuk keperluan 5G, kini mereka mengalami pembatasan yang sama setelah Amerika melakukan pembatasan ekspor chip AI paling dicari seperti Nvidia H100.

Maka daripada menunggu tergilas dan mengharap belas kasihan Amerika, China kemudian memerintahkan Huawai untuk membuatnya sendiri sehingga chip Ascend 910B dari Huawei ini menjadi proyek yang sangat penting bagi negara.

Baca Juga: Update Daftar Harga iPhone Terbaru Semua Seri, iPhone 11 Masih Rp7 Jutaan

Sikap ini juga didasarkan pada pengalaman bahwa banyak perusahaan China telah masuk dalam siklus hype AI generative, tapi masih sulit melawan Amerika.

Baidu, misalnya, telah merilis model bahasa dan chatbot yang besar kepada publik, tapi mereka belum menemukan skala ChatGPT dari OpenAI atau Bard dari Google.

Maka kini, China menjadi negara pertama yang punya kebijakan AI. Negara bahkan mengharuskan perusahaan yang membuat produk AI untuk melewati proses persetujuan terlebih dahulu, sebelum mereka melepas produknya ke pasar.

Indogamers akhirnya resmi menghelat Turnamen Mobile Legends Terakbar, Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) Season I 2024 “Taste The Difference”
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Update Daftar Harga iPhone Terbaru Semua Seri, iPhone 11 Masih Rp7 Jutaan

Kamis 08 Februari 2024, 14:47 WIB
undefined
Gadget

Saat Pamor Apple Mulai Melemah Akibat Tackle Brutal Huawei, Samsung, Xiaomi Hingga Oppo

Kamis 08 Februari 2024, 15:38 WIB
undefined
News

Bocoran Kolaborasi Disney dan Epic Games, Bakal Ciptakan Dunia Baru di Fortnite

Kamis 08 Februari 2024, 16:09 WIB
undefined
News

Terungkap! Ini Alasan Disney dan Epic Games Menjalin Kolaborasi

Kamis 08 Februari 2024, 16:18 WIB
undefined
News

Konami Umumkan Divisi Baru Selain Game, Jajaki Dunia Film Animasi

Kamis 08 Februari 2024, 16:21 WIB
undefined
Infografis

16 Tim Esport bersaing Kembali di Babak 16 Besar Vaporlax IMC Season 1

Kamis 08 Februari 2024, 13:21 WIB
undefined
News Update
E-Sport05 November 2024, 09:17 WIB

Klarifikasi BTR Psychoo atas Tuduhan Kasus Kekerasan oleh Mantan Kekasih

Saat ini, kasus dugaan kekerasan yang melibatkan pro player Teguh "Psychoo" Imam Firdaus
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 09:05 WIB

Profil dan Biodata BTR Psychoo, Karier hingga Kasus Dugaan Kekerasan

Psychoo adalah seorang pro player Mobile Legends berbakat yang telah sukses
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 08:49 WIB

Buntut Dugaan Kekerasan terhadap Pacar, Psychoo Langsung Disanksi Bigetron

Kabar mengejutkan datang dari pro player Bigetron Esports, Psychoo yang diduga telah melakukan tindakan kekerasan.
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 08:02 WIB

5 Fakta Menarik IESF World Esports Championships 2024 (WEC24) Riyadh, Pertama Kali Edisi MLBB Women

Untuk kedua kalinya dalam setahun ini Riyadh menjadi tuan rumah kejuaraan dunia esports.
Trofi IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/iesf_official)
E-Sport05 November 2024, 08:01 WIB

Keren, 2 Caster asal Indonesia Tampil di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Kepastian penampilan keduanya diumumkan di IG resmi International Esports Federation (IESF) @iesf_official.
Dua caster Indonesia tampil di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/aeternaaaa)
E-Sport05 November 2024, 07:08 WIB

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia MLBB Women IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Lolos ke ajang IESF World Esports Championships 2024 Riyadh, timnas Indonesia MLBB Women berharap bisa berbicara banyak di ajang ini.
Momen timnas Indonesia MLBB Women meraih emas SEA Games 2023. Akankah prestasi manis terulang di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh? (FOTO: Instagram/viorelleval_)
E-Sport05 November 2024, 06:14 WIB

Tergabung di Grup A, Ini Jadwal Timnas Indonesia MLBB Men IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Diperkuat roster terbaik, timnas Indonesia berharap bisa membawa pulang trofi juara setelah pada 2023 puas sebagai runner-up.
Alberttt, salah satu roster Indonesia di MLBB Men. (FOTO: Instagram/albertttiskndr)
E-Sport05 November 2024, 05:44 WIB

Diikuti 16 Negara Termasuk Indonesia, Ini Jadwal PUBG Mobile IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Indonesia menjadi salah satu tim peserta kompetisi bergengsi PUBG mobile IESF World Esports Championships 2024 Riyadh.
Trofi IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/iesf_official)
Gadget05 November 2024, 05:22 WIB

5 Fitur Penting Gmail yang Bisa Kamu Gunakan

Gmail memilki beberapa fitur penting bisa kamu gunakan, tapi fitur penting tersebut justru masih jarang yang mengetahuinya.
Ilustrasi Gmail (FOTO: pinterest.com)
Gadget05 November 2024, 04:49 WIB

5 Penyebab Kuota Internet Cepat Habis yang Harus Kamu Tahu

Kuota internet yang cepat habis padahal belum genap sebulan bisa disebabkan oleh berbagai macam hal.
Ilustrasi pengguna HP yang kehabisan kuota internet (FOTO: unsplash.com/Jenny Ueberberg)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.