logo

Mana Paling Menonjol? Ini Ulasan Kualitas Kamera, Kinerja Dapur Pacu dan Kemampuan Baterai Samsung Galaxy Xcover7

RA_Majid
Minggu 11 Februari 2024, 13:44 WIB
Samsung Galaxy Xcover7. (Sumber: Samsung)

Samsung Galaxy Xcover7. (Sumber: Samsung)

Indogamers.com - Bagaimana kinerja chipset, kamera, dan baterai Galaxy Xcover7, ponsel tangguh terbaru dari Samsung rilisan Januari 2024?

Apabila kamu penasaran dengan HP rugged ini, simak ulasan berikut yang disarikan dari laman resmi Samsung.

1. Kamera

Samsung Galaxy Xcover7 dibekali konfigurasi kamera tunggal 50MP aperture f/1.8, dan kamera depan 5MP aperture f/2.0.

Kamera belakang bisa mengambil foto detail dan tajam pada kondisi pencahayaan terang, tetapi juga dilengkapi lampu flash dual-LED buat antisipasi kondisi gelap. Kamera ini mendukung mode HDR, panorama, serta perekaman video 1080p.

Di sisi depan, kamera-nya lumayan buat selfie atau video call, tetapi tidak ada yang "wah" dari spesifiksi bawaan.

Kinerja kamera Samsung Galaxy Xcover7 tidak buruk, tetapi bukan poin utama dalam penjualan ponsel ini.

2. Chipset

Galaxy Xcover7 ditenagai oleh MediaTek Dimensity 6100 Plus, prosesor octa-core 6nm dengan kecepatan clock hingga 2.4GHz.

Chip ini mendukung jaringan 4G dan 5G, Wi-Fi 6, Bluetooth 5.3, NFC, dan GPS.

Kinerja chipset Galaxy Xcover7 mengesankan, karena bisa menangani multitasking, gaming, dan tugas AI secara lancar dan efisien.

Sebagai informasi, MediaTek Dimensity 6100 Plus adalah salah satu prosesor mid-range terbaik di pasar, menawarkan keseimbangan kinerja dan konsumsi daya.

Baca Juga: Apa HP Terlaris Sepanjang Masa di Dunia? Pemuncaknya Mengejutkan

Samsung Galaxy Xcover7. (Sumber: Samsung)

3. Baterai

Galaxy Xcover7 dibekali baterai 4050mAh yang bisa dilepas, salah satu fitur langka untuk smartphone modern.

Baterai ini menunjang penggunaan moderat sepanjang hari, serta mendukung pengisian cepat 15W melalui port USB Type-C.

Terdapat pin konektor charger pada bagian belakang, bisa dipakai untuk menyambung paket baterai eksternal atau aksesori.

4. Fitur Lainnnya

Galaxy Xcover7 punya fitur pemindai sidik jari yang cepat dan akurat, jack headphone 3,5 mm, loudspeaker, dan tombol push-to-talk.

HP ini berjalan pada Android 14 dengan One UI 6, interface bawaan dari Samsung.

Dengan rating IP68, artinya HP ini tahan debu dan air hingga 1,5 meter selama 35 menit.

Terakhir, adanya sertifikasi MIL-STD-810H, menandakan kalau HP tahan terhadap suhu ekstrem, benturan, guncangan, dan getaran, serta kondisi ekstrem lainnya.

Baca Juga: Spesifikasi Utama Samsung Galaxy S24, Galaxy S24 Plus, dan Galaxy S24 Ultra yang Menggiurkan

Secara keseluruhan, Samsung Galaxy Xcover7 adalah ponsel tangguh dengan spesifikasi dan fitur kokoh.

16 Tim Esport Peserta Babak 16 Besar Vaporlax IMC Season 1
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Ogah Kalah dari Samsung Galaxy Z Flip, Apple Sedang Kembangkan iPhone Lipat

Sabtu 10 Februari 2024, 09:28 WIB
undefined
Gadget

Samsung Galaxy A15 5G Punya Cara Khusus Bikin IG Story Estetik

Jumat 02 Februari 2024, 14:06 WIB
undefined
Gadget

Tok! Samsung Galaxy A35 dan Galaxy A55 Pasti Rilis di Indonesia

Senin 05 Februari 2024, 18:29 WIB
undefined
Gadget

Saat Pamor Apple Mulai Melemah Akibat Tackle Brutal Huawei, Samsung, Xiaomi Hingga Oppo

Kamis 08 Februari 2024, 15:38 WIB
undefined
Gadget

iPhone Bakal Babak Belur Dihajar Samsung dan Huawei

Kamis 01 Februari 2024, 01:36 WIB
undefined
News Update
Console20 Januari 2026, 23:50 WIB

Gak Ada Matinya! 7 Game RPG Isometrik Masterpiece yang Bisa Kamu Mainkan 100+ Jam!

Ingin petualangan yang tidak ada habisnya? Inilah 7 rekomendasi game RPG Isometrik terbaik yang menawarkan konten melimpah hingga ratusan jam. Dari narasi epik Baldur's Gate 3 hingga kegelapan Diablo II!
Gak Ada Matinya! 7 Game RPG Isometrik Masterpiece yang Bisa Kamu Mainkan 100+ Jam!(FOTO: Joel RPG)
Mobile20 Januari 2026, 23:45 WIB

Gak Ada Obat! 10 Game Mobile Terbaik 2026: Dari Kualitas Konsol hingga Mahakarya Gratis!

Tahun 2026 adalah tahun emas buat gamer mobile! Inilah 10 rekomendasi game Android & iOS terbaik tahun 2026 yang menawarkan grafik gahar dan gameplay inovatif. Dari Subnautica hingga mahakarya Where Winds Meet!
Gak Ada Obat! 10 Game Mobile Terbaik 2026: Dari Kualitas Konsol hingga Mahakarya Gratis!(FOTO: Android Tools)
Console20 Januari 2026, 23:28 WIB

Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Horor PS5 Paling Underrated yang Wajib Kamu Mainkan untuk Pengalaman Mencekam yang Luar Biasa

Bosan dengan judul mainstream? Inilah 7 rekomendasi game horor PS5 paling underrated yang menawarkan kengerian murni. Dari estetika retro PS1 hingga teror psikologis yang mendalam!
Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Horor PS5 Paling Underrated yang Wajib Kamu Mainkan untuk Pengalaman Mencekam yang Luar Biasa(FOTO: NextGenGamers)
Mobile20 Januari 2026, 23:17 WIB

Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Metroidvania Offline Terbaik 2026 di Android dan iOS untuk Petualangan Tanpa Batas

Ingin petualangan yang menantang tanpa perlu kuota internet? Inilah 7 rekomendasi game Metroidvania terbaik di mobile tahun 2026 yang menawarkan eksplorasi luas dan aksi gahar. Dari Prince of Persia hingga Blasphemous!
Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Metroidvania Offline Terbaik 2026 di Android dan iOS untuk Petualangan Tanpa Batas(FOTO: GamePulse Network)
Mobile20 Januari 2026, 23:13 WIB

Bikin Nagih! 7 Rekomendasi Game Offline Android dan iOS Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan di Mana Saja Tanpa Kuota

Lagi irit kuota atau sedang di tempat tanpa sinyal? Inilah 7 rekomendasi game offline Android dan iOS terbaik yang menawarkan grafis gahar dan gameplay adiktif. Dari Hitman hingga Limbo!
Bikin Nagih! 7 Rekomendasi Game Offline Android dan iOS Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan di Mana Saja Tanpa Kuota(FOTO: GamePulse Network)
Console20 Januari 2026, 22:23 WIB

Siap-Siap! 10 Game Nintendo Switch dan Switch 2 Paling Dinantikan di Tahun 2026

Tahun 2026 akan menjadi tahun emas bagi pengguna Nintendo! Inilah 10 rekomendasi game paling dinantikan untuk Switch dan Switch 2, mulai dari aksi roguelike unik hingga simulator yang menenangkan.
Siap-Siap! 10 Game Nintendo Switch dan Switch 2 Paling Dinantikan di Tahun 2026(FOTO: SwitchSide)
Console20 Januari 2026, 22:18 WIB

Nostalgia Konsol Biru! 10 Game PS3 Legendaris Terbaik Sepanjang Masa yang Tak Tergantikan

Ingat masa kejayaan konsol PlayStation 3? Inilah 10 rekomendasi game PS3 terbaik dan paling legendaris sepanjang masa. Dari petualangan Nathan Drake hingga kisah Joel dan Ellie!
Ingat masa kejayaan konsol PlayStation 3? Inilah 10 rekomendasi game PS3 terbaik dan paling legendaris sepanjang masa. Dari petualangan Nathan Drake hingga kisah Joel dan Ellie!(FOTO: Systaseis Games)
Console20 Januari 2026, 22:14 WIB

Gak Boleh Skip! 12 Game Pixel-Art Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Petualangan Emosional hingga RPG Kompleks!

Seni pixel-art tidak pernah mati! Inilah 12 rekomendasi game pixel-art terbaik yang menawarkan visual menawan dan gameplay adiktif. Dari atmosfer misterius Planet of Lana hingga Siralim Ultimate, temukan game favoritmu!
Gak Boleh Skip! 12 Game Pixel-Art Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Petualangan Emosional hingga RPG Kompleks!(FOTO: Renkai Games)
Console20 Januari 2026, 22:10 WIB

PS5 Auto-Gahar! 10 Game Eksklusif 2026 yang Bakal Menghancurkan Kehidupan Sosialmu

Lupakan rencana akhir pekan! Inilah 10 game eksklusif PS5 paling dinantikan tahun 2026. Dari kebrutalan Marvel's Wolverine hingga aksi Kung Fu Phantom Blade Zero, siapkan dirimu untuk pengalaman gaming yang bikin lupa dunia luar!
null (FOTO: Game Launch Central)
Mobile20 Januari 2026, 22:05 WIB

Gak Ada Obat! 10 Game Mobile Terbaru 2026 yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Grafis Konsol hingga MMO Anime!

Siapkan storage HP-mu! Inilah 10 rekomendasi game mobile terbaru tahun 2026 dengan grafis gahar dan gameplay inovatif. Mulai dari mahakarya Where Winds Meet hingga aksi brutal Maneater!
null (FOTO: GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.