logo

Ini Dia! Rumor Desain Terbaru Kamera iPhone 16

Molsky
Senin 19 Februari 2024, 09:23 WIB
Desain kamera iPhone 16. (Sumber: Mac Rumors)

Desain kamera iPhone 16. (Sumber: Mac Rumors)

Indogamers.com - Ponsel pintar terbitan Apple, iPhone 16 dikabarkan bakal segera rilis setelah versi sebelumnya dinyatakan cukup sukses di pasaran. Bagi penggemar perangkat yang satu ini, daya tarik utama biasanya terletak pada kamera.

Baik secara desain dan kualitas gambar yang dihasilkan, kamera iPhone sudah tidak perlu diragukan lagi.

Nah, berbicara tentang desainnya, kali ini Indogamers.com akan spill tipis-tipis rumor mengenai tampilan kamera iPhone 16 yang akan segera dirilis.

Baca Juga: Profil Caramel, Jungler Andalan GPX Basreng

Dikutip dari Mac Rumors pada Senin, 19 Februari 2024, Apple dilaporkan telah menguji beberapa desain untuk model iPhone 16 yang standar. Akan tetapi, pada akhirnya perusahaan memilih pada sistem kamera yang disejajarkan secara vertikal dengan tonjolan kamera berbentuk pil.

Desain ini berbeda dengan versi sebelumnya di mana iPhone menggunakan tonjolan kamera berbentuk persegi untuk mengakomodasi lensa diagonal, atau yang lebih beken dikenal dengan istilah boba.

Hanya saka, Apple mampu memperkecil tonjolan kamera dengan susunan lensa baru. Untuk iPhone 16 yang baru, benjolan berbentuk pil diklaim bisa menampung lensa Wide dan Ultrawide yang terpisah.

Baca Juga: Fakta-fakta Mengejutkan Game Stellar Blade yang Dapat Rating Dewasa di Korea Selatan

Kemudian mikrofon ponsel tersebut akan berada di sebelah lensa, sedangkan lampu kilat kamera akan ditempatkan di bagian belakang perangkat di luar tonjolan.

Pada bagian kiri perangkat, Apple kabarnya berencana mengganti tombol mute dengan tombol Action, dan model iPhone 16 akan mengadopsi tombol yang sama yang diperkenalkan pada model iPhone 15 Pro.

Sementara itu, untuk tombol volume akan diletakkan pada bagian bawah tombol Action. Selanjutnya di sisi kanan, iPhone akan menampilkan Tombol Tangkap baru, yang terletak di tempat antena mmWave berada pada model iPhone sebelumnya di AS.

Baca Juga: Terungkap! Ini Artis Korea yang Lekuk Tubuhnya Jadi Dasar Karakter Utama Eve di Stellar Blade

Letaknya di tempat yang memudahkan penekanan saat iPhone dalam keadaan lanskap, orientasi. Kemudian, Apple juga berencana akan memindahkan antena mmWave ke sisi kiri bawah iPhone 16.

Selain susunan lensa vertikal baru dan Tombol Tangkap, desain iPhone 16 kabarnya akan memiliki desain umum yang sama dengan model iPhone 15 tanpa perubahan mencolok pada bentuk atau ukuran bodi.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Alasan di Balik Desain Karakter Eve di Stellar Blade Fokus Tubuh Bagian Belakang

Minggu 18 Februari 2024, 19:19 WIB
undefined
PC

Spesifikasi Lengkap dan Harga Asus ROG Strix G16 2024, Laptop Gaming yang Super Mumpuni

Minggu 18 Februari 2024, 17:15 WIB
undefined
News

Mengapa Kostum Tokoh Utama Eve di Stellar Blade Jadi Sorotan?

Minggu 18 Februari 2024, 18:12 WIB
undefined
News Update
News12 Mei 2025, 15:18 WIB

KINGS OF CHILL: Kolaborasi Ai-CHA x Honor of Kings Hadirkan Minuman Heroik dan Turnamen Offline di 5 Kota

Brand minuman Ai-CHA resmi bekerja sama dengan Honor of Kings (HoK) dalam kampanye bertajuk “KINGS OF CHILL”, menghadirkan dua varian minuman spesial bertema hero dan serangkaian turnamen offline di lima kota besar Indonesia.
KINGS OF CHILL (FOTO: Istimewa)
Console12 Mei 2025, 15:00 WIB

10 Metroidvania Baru yang Bisa Mengalahkan Hollow Knight!

Cari pengganti Hollow Knight? Simak 10 game Metroidvania terbaru yang siap menghadirkan petualangan lebih seru, tantangan lebih berat, dan cerita lebih dalam! Dari eksplorasi waktu hingga pertarungan sengit, ini rekomendasi terbaik untuk kamu.
10 Metroidvania Baru yang Bisa Mengalahkan Hollow Knight!(FOTO: Game Launch Central)
Mobile12 Mei 2025, 15:00 WIB

5 Game Asyik yang Pas Buat Temenin Kamu saat Lagi di Toilet

Enggak perlu game berat, cukup yang bisa dicolek sebentar dan bikin waktu “me time” kamu makin asyik.
Game 2048. (Sumber: PlayStore)
Mobile12 Mei 2025, 14:30 WIB

15 Game Mobile Terbaik Mei 2025 yang Wajib Kamu Coba!

Bingung cari game seru di Play Store? Tenang, kami sudah pilihkan 15 game terbaik Mei 2025, dari RPG epik sampai survival zombie! Ada yang grafisnya wow, ada juga yang gameplay-nya bikin ketagihan. Yuk, simak rekomendasinya!
15 Game Mobile Terbaik Mei 2025 yang Wajib Kamu Coba!(FOTO: Down to Top)
Mobile12 Mei 2025, 13:46 WIB

5 Game Mobile yang Cocok Buat Santai Sebelum Tidur

Kalau kamu sering susah tidur gara-gara pikiran enggak bisa berhenti muter, coba deh mainin game yang bisa bikin rileks.
Dream Walker. (Sumber: PlayStore)
Console12 Mei 2025, 13:03 WIB

20 Game PS4 Terbaik yang Wajib Dimainkan, Kamu Nggak Bakalan Nyesel!

PS4 telah memberikan banyak game legendaris yang masih relevan hingga sekarang. Dari petualangan epik hingga cerita emosional, inilah 20 game PS4 terbaik yang wajib kamu mainkan!
20 Game PS4 Terbaik yang Wajib Dimainkan, Kamu Nggak Bakalan Nyesel!(FOTO: Play Hunters)
Mobile12 Mei 2025, 13:02 WIB

Cara Mendapatkan Commander Gratis di Magic Chess: Go Go

Untuk mendapatkan Commander gratis di MCGG juga cukup mudah dilakukan, kamu bisa ikuti beberapa cara seperti berikut.
Magic Chess: Go Go. (Sumber: Moonton)
Console12 Mei 2025, 12:51 WIB

10 Game PS4 Terbaik Sepanjang Masa, Ada yang Belum Kamu Mainkan?

Cari rekomendasi game PS4 terbaik? Simak daftar 10 game PS4 teratas versi gamer sejati! Dari aksi epik sampai cerita mendalam, ini game wajib main sebelum ganti ke PS5.
10 Game PS4 Terbaik Sepanjang Masa, Ada yang Belum Kamu Mainkan?(FOTO: HappyConsoleGamer)
News12 Mei 2025, 12:23 WIB

Nintendo Bantah Penggunaan AI di Mario Kart World, Ini Faktanya!

Nintendo membantah dugaan penggunaan gambar AI di Mario Kart World setelah pemain curiga dengan billboard aneh di trailer. Baca penjelasan lengkapnya di sini!
Nintendo Bantah Penggunaan AI di Mario Kart World, Ini Faktanya!(FOTO: Nintendo)
News12 Mei 2025, 12:14 WIB

Hideki Kamiya Ingin Remake Devil May Cry Pertama: "Saya Akan Buat dari Nol!"

Hideki Kamiya, kreator seri Devil May Cry, mengungkapkan keinginannya untuk membuat remake game pertama DMC. Ia akui desain game lawas itu sudah terasa ketinggalan zaman. Simak detailnya di sini!
Hideki Kamiya Ingin Remake Devil May Cry Pertama: Saya Akan Buat dari Nol!(FOTO: Capcom)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.