logo

HP Gaming Prosesor Snapdragon Terbaik 2024, 16 Merek Ini Gak Ada Lawannya

BMKidal
Senin 08 April 2024, 12:14 WIB
Manteman, ini rekomendasi Indogamers tentang 16 HP gaming dengan prosesor Snapdragon terbaik 2024, yang rasanya sulit ditandingi HP gaming lain (FOTO: qualcomm.com)

Manteman, ini rekomendasi Indogamers tentang 16 HP gaming dengan prosesor Snapdragon terbaik 2024, yang rasanya sulit ditandingi HP gaming lain (FOTO: qualcomm.com)

INDOGAMERS.COM – Kamu tepat memilih artikel ini jika sedang mencari HP gaming prosesor Snapdragon terbaik 2024. Wajar karena game mobile begitu saat ini begitu digandrungi sejak beberapa tahun belakangan.

Secara industri, game mobile memang begitu memanjakan penggunanya. Disampingt sekedar mengisi waktu luang, kehadiran game mobile juga menciptakan geliat industry yang begitu menjanjikan.

Gak heran juga saat ini banyak yang menjadi orang kaya hanya dengan bermain game, atau menjadi pro player game.

Latar belakang inilah, kemudian mendorong para pemain smartphone untuk menciptakan HP gaming yang memuaskan, dari kelas pemula hingga kelas flagship.

Kunci penunjang pengalaman bermain game yang memuaskan adalah hp dengan prosesor ngebut dan bandel. Dan, Snapdragon saat ini menduduki kasta tertingginya.

Snapdragon adalah merek prosesor sistem-satu-sirkuit (SoC) yang dikembangkan oleh Qualcomm Technologies, Inc, yang telah teruji kehadandalan dan reputasinya yang kokoh dalam industri smartphone saat ini. Snapdragon sudah menjadi pilihan utama banyak pengguna yang ingin memiliki ponsel dengan kinerja paling maksimal saat bermain game online.

Baca Juga: Bikin Pengalaman Ngegame Makin Imersif! Bedah Sisi Performa Prosesor, Kualitas Kartu Grafis dan Sistem Pendingin ASUS ROG Zephyrus G16

Itu karena Snapdragon membuat HP gaming memiliki kinerja unggul dan sangat efisien dalam mengeksekusi tugas-tugas berat dalam game.

Manteman, Indogamers kami ini merekomendasikan 16 HP gaming dengan prosesor Snapdragon terbaik 2024, yang rasanya sulit ditandingi HP gaming lain yang beredar saat ini.

1. Oppo Find X3 Pro

Nama ini bukan HP gaming murni. Tapi, Oppo Find X3 Pro membawa Snapdragon 888 di dalamnya, yang secara otomatis memberikan pengalaman gaming yang menjanjikan.

Punya layar AMOLED 6,7 inci dengan refresh rate adaptif hingga 120Hz, membuat ponsel ini masuk dalam daftar HP gaming paling dicari di Indonesia.

2. OnePlus 9 Pro

OnePlus 9 Pro merupakan HP gaming premium yang dilengkapi Snapdragon 888 di dalamnya. Ini menghasilkan performa gaming yang luar biasa. Apalagi, ponsel ini memiliki layar Fluid AMOLED 6,7 inci yang memberi visual sangat halus dan begitu realistis. Makin lengkap lagi, karena ponsel gaming ini menawarkan kamera berkualitas tinggi dan desain sangat elegan. Ini salah satu kandidat paling keren loh!

3. Nubia Red Magic 6

Dibekali Snapdragon 888, Nubia Red Magic 6 merupakan ponsel gaming yang layak dipertimbangkan. HP ini menawarkan performa gaming yang begitu baik, karena memiliki layer dengan refresh rate 165Hz. HP ini juga diklaim memiliki responsivitas yang luar biasa.

4. LG Velvet

Meski tidak dikampanyekan sebagai HP gaming, tapi LG Velvet sebenarnya adalah HP gaming murni, dengan Snapdragon 765G di dalamnya. HP ini menawarkan kinerja gaming terbaik karena ditopang layar OLED 6,8 inci dengan refresh rate 60Hz. Ini membuatnya menjadi salah satu pilihan hebat untuk kamu yang mencari HP gaming jempolan.

5. ASUS Zenfone 8

Pilihan lain yang layak dipertimbangkan sebagai HP gaming adalah ASUS Zenfone 8. Dengan Snapdragon 888 yang dibawanya, ponsel ini menawarkan kinerja gaming yang luar biasa. Memiliki layar AMOLED 5,9 inci dengan refresh rate 120Hz, menjadi perpaduan yang sempurna.

6. Xiaomi Mi 11

Kamu harus mempertimbangkan Xiaomi Mi 11 jika mencari HP gaming. Membawa Snapdragon 888, ponsel ini menawarkan kinerja gaming yang begitu luar biasa. Ditambah layar AMOLED 6,81 inci dengan refresh rate 120Hz, kamu gak perlu bertanya lagi soal kehandalan gamingnya.

Baca Juga: Cari HP Gaming 1 Jutaan - 2,9 Juta? Gak Ada yang Lebih Baik Lagi dari 25 Nama Dalam Daftar Pilihan Indogamers Ini

7. Poco F3

Dari beberapa list diatas, Poco F3 menjadi pilihan yang lebih terjangkau dari sisi harga. Membawa Snapdragon 870, HP ini menawarkan kinerja gaming yang luar biasa, berbekal layarnya AMOLED 6,67 inci dengan refresh rate 120Hz yang dimilikinya. Paduan ini membuatnya begitu layak menjadi HP gaming.

8. Motorola Edge+

Dengan Snapdragon 865 di dalamnya, Motorola Edge+ adalah pilihan yang layak dipertimbangkan untuk gaming. Ponsel ini menawarkan kinerja gaming yang luar biasa, apalagi memiliki layarnya OLED 6,7 inci dengan refresh rate 90Hz. Ini sudah gaming banget!

9. Vivo iQOO 7

Smartphone lain yang menawarkan kinerja gaming yang sangat baik adalah Vivo iQOO 7. Dengan Snapdragon 888 yang dibawanya, HP ini sangat bandel menjalankan game-game berat tanpa hambatan. HP ini juga memiliki layar AMOLED 6,62 inci dengan refresh rate 120Hz, yang membuatnya lengkap masuk kategori HP gaming.

10. Sony Xperia 1 III

Meski bukan murni HP gaming, Sony Xperia 1 III mengantongi chip Snapdragon 888 yang mampu memberikan pengalaman gaming begitu memukau. Memiliki layer OLED 6,5 inci dengan refresh rate 120Hz, HP ini layak kamu miliki untuk menjajal deretan game berat.

11. Lenovo Legion Phone Duel 2

Jika kamu ingin mencari petualangan gaming yang sebenarnya, Lenovo Legion Phone Duel 2 merupakan pilihan yang sangat layak. Berbekal prosesor Snapdragon 888+ dengan layar 144Hz dan tombol shoulder trigger yang bisa diprogram, HP ini memang dirancang khusus untuk bermain game dengan bebas.

Baca Juga: Head to Head HP Gaming Xiaomi VS Samsung A Series di Rentang Harga 1 Juta - 2 Jutaan, Siapa yang Terbaik?

12. Realme GT 5G

Dari Realme, Realme GT 5G merupakan ponsel yang menawarkan kinerja gaming begitu baik. Mengantongi Snapdragon 888 di dalamnya, HP ini mampu menjalankan game-game berat dengan sangat lancar. Ditambah memiliki layar AMOLED 6,43 inci dengan refresh rate 120Hz, ponsel ini gak bias ditawar lagi menjadi kandidat HP gaming yang wajib kamu miliki.

13. Xiaomi Black Shark 4

Untuk para gamer mobile, Xiaomi Black Shark 4 adalah pilihan yang sangat baik. Berbekal chip Snapdragon 870, HP ini menawarkan kinerja yang sangat baik dengan harga yang lebih ramah. Kamu juga bisa mendapatkan pengalaman visual yang menakjubkan saat bermain game, dari layer AMOLED 6,67 inci dengan refresh rate 144Hz yang dimilikinya.

14. OnePlus 9

Satu lagi nama yang juga sebenarnya bukan ponsel gaming murni. Tapi, OnePlus 9 wajib masuk dalam daftar ini karena Snapdragon 888 yang ada di dalamnya. Ditambah layar Fluid AMOLED 6,55 inci dengan refresh rate 120Hz, membuatnya sangat layak masuk list ini karena mampu memberikan pengalaman gaming terbaik yang kamu cari.

15. Samsung Galaxy S21 Ultra

Samsung Galaxy S21 Ultra dengan Snapdragon 888 juga menawarkan kinerja luar biasa saat bermain game. Layar Dynamic AMOLED 6,8 inci yang lebar membawa pengalaman bermain game yang luar biasa. Kamu juga bisa merekam momen bermain game dengan begitu baik karena kamera ponsel ini memang berkualitas tinggi.

Baca Juga: 10 HP Gaming Samsung Kelas Entry Level - Mid Range Paling Direkomendasikan di 2024, Jajal Mobile Legend Jelas Aman

16. Asus ROG Phone 5

Manteman, Indogamers sengaja menaruh ponsel ini di bagian paling terakhir, karena ini adalah rajanya. Asus ROG Phone 5 adalah salah satu HP gaming berprosesor Snapdragon terbaik. Yap, Snapdragon 888 membawa performa luar biasa yang dapat menghadirkan pengalaman gaming sangat responsif dan mulus. Punya layar AMOLED 6,78 inci dengan refresh rate 144Hz, menghasilkan visualiasasi yang jernih dan sangat halus.

Manteman, itulah rekomendasi Indogamers mengenai 16 HP gaming dengan prosesor Snapdragon terbaik 2024, yang rasanya sulit ditandingi HP gaming lain yang beredar saat ini. Pilihlah!

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Daftar HP Gaming Samsung Terbaik Harga 1-2 Jutaan 2024, Kualitas dan Perfotma di Atas Brand Lain di Harga Setara

Jumat 05 April 2024, 14:12 WIB
undefined
Gadget

10 HP Gaming Samsung Kelas Entry Level - Mid Range Paling Direkomendasikan di 2024, Jajal Mobile Legend Jelas Aman

Jumat 05 April 2024, 14:42 WIB
undefined
Gadget

Silahkan Pilih 15 HP Gaming Murah Terbaik Ini Jika Kamu Mencari Smartphone Harga 1 Juta - 2 Jutaan

Jumat 05 April 2024, 16:28 WIB
undefined
Gadget

Head to Head HP Gaming Xiaomi VS Samsung A Series di Rentang Harga 1 Juta - 2 Jutaan, Siapa yang Terbaik?

Jumat 05 April 2024, 17:21 WIB
undefined
Gadget

Cari HP Gaming 1 Jutaan - 2,9 Juta? Gak Ada yang Lebih Baik Lagi dari 25 Nama Dalam Daftar Pilihan Indogamers Ini

Jumat 05 April 2024, 19:15 WIB
undefined
Gadget

Harga Sejutaan Doang, HP Gaming Itel RS4 NFC Banyak Dicari Gamers di Google

Kamis 04 April 2024, 14:08 WIB
undefined
News Update
Gadget21 April 2025, 18:04 WIB

Lolos TKDN, Motorola Edge 60 Fusion Segera Hadir di Indonesia?

Smartphone terbaru dari Motorola lolos sertifikasi TKDN, Motorola Edge 60 Fusion segera hadir untuk pasar Indonesia.
Motorola Edge 60 Fusion. (FOTO: India Today)
Gadget21 April 2025, 17:02 WIB

Aspire 7 Pro, Laptop Gaming Acer yang Dibekali Sistem Pendingin Kipas Ganda

Acer Aspire 7 Pro menawarkan sistem pendingin yang cukup optimal menggunakan kipas ganda yang mampu menjaga suhu tetap stabil saat digunakan dalam intensitas tinggi.
Acer Aspire 7 Pro, laptop gaming terbaru dari Acer. (FOTO: Acer)
Gadget21 April 2025, 16:33 WIB

Daftar 3 HP Termurah dengan Kamera 200 MP

HP dengan kamera 200 MP termurah menjadi pilihan terbaik saat kamu membutuhkan HP murah yang mampu menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Redmi Note 13 Pro 5G (FOTO: Xiaomi)
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Guides21 April 2025, 12:46 WIB

Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!

Bingung cari Juice Jems di Crashlands 2? Simak panduan lengkapnya di sini! Temukan lokasi tersembunyi, cara buat Popcorn Docks, dan tips upgrade Infinis Suit dengan mudah. Jangan sampai kelewatan!
Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!(FOTO: AlphaZin Gaming)
Console21 April 2025, 12:25 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch!
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.