logo

Daftar Kelebihan Cubot A10 yang Bikin Tergiur

PembasmiBocil
Rabu 19 Juni 2024, 21:03 WIB
Cubot A10 (FOTO: Cubot)

Cubot A10 (FOTO: Cubot)

Indogamers.com - Cubot, yang merupakan pabrikan smartphone asal China menghadirkan smartphone terbarunya yang bernama Cubot A10.

Smartphone terbaru yang dirilis Cubot ini dihadirkan untuk smartphone di kelas entry level.

Meskipun hadir di kelas entry level, Cubot A10 ini masih memiliki spesifikasi yang sangat mengagumkan.

Dengan banderol harga yang mulai dari Rp1,9 jutaan saja, kamu bisa mendapatkan berbagai kelebihan dari Cubot A10.

Baca Juga: HP Entry Level, Mid Range, High End dan Flagship, Handphone Kamu Masuk Kelas Mana?

Apa saja kelebihan yang dimiliki Cubot A10 ini? Langsung saja simak selengkapnya di bawah ini.

1. Hadir dengan desain yang menarik dan nyaman digunakan

Cubot A10 memiliki kelebihan yang pertama yaitu di sektor desainnya. Smartphone terbaru dari Cubot ini memiliki desain yang sangat menarik dan bentuknya cukup kompak sehingga nyaman digunakan.

Dimensi dari Cubot A10 sendiri cukup ideal dengan 165,6 x 75,5 x 10,4 mm. Selain itu, desain warnanya juga terbilang sangat cantik dengan varian warna classic black, vibrant blue, dan royal purple.

2. Layar IPS LCD dengan refresh rate 90Hz

Kelebihan selanjutnya dari Cubot A10 adalah memiliki layar seluas 6,56 inci yang menggunakan panel IPS LCD, dan refresh rate hingga 90Hz yang mampu menampilkan transisi layar yang cukup smooth.

Layar tersebut juga cukup nyaman digunakan karena memiliki persentase rasio 82,7 persen screen-to-body dengan kerapatan piksel 269 ppi.

3. Hadir dengan dapur pacu yang cukup tangguh dan hemat daya

Selain dua poin di atas, Cubot A10 juga memiliki kelebihan lainnya, yaitu memiliki dapur pacu yang cukup tangguh dan hemat daya. Di mana Cubot A10 dibekali dengan prosesor Unisoc T606 yang mendukung penggunaan memori dengan teknologi LPDDR4X dan dipadukan dengan GPU Mali-G57 MP1.

Prosesor tersebut, selain tangguh juga sangat hemat daya karena memiliki fabrikasi 12 nanometer.

Baca Juga: HP Entry Level, Mid Range, High End dan Flagship, Handphone Kamu Masuk Kelas Mana?

4. Baterai 5100 mAh yang tahan lama

Kelebihan terakhir dari Cubot A10 adalah memiliki baterai yang tahan lama. Baterai tersebut memiliki kapasitas 5100 mAh.

Cubot mengklaim baterai tersebut mampu menopang aktivitas menelpon selama 24 jam, memutar musik hingga 30 jam nonstop, memutar video selama 7 jam, dan mampu bertahan hingga 240 jam dalam keadaan stand-by.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

10 HP Gaming Samsung Kelas Entry Level - Mid Range Paling Direkomendasikan di 2024, Jajal Mobile Legend Jelas Aman

Jumat 05 April 2024, 14:42 WIB
undefined
Gadget

Spesifikasi Lengkap dan Harga Itel RS4, HP Gaming Mumpuni di Kelas Entry Level

Kamis 28 Maret 2024, 09:36 WIB
undefined
Gadget

Pasukan Lengkap Kelas Entry Level, 19 HP Gaming Infinix Ini Aman Banget Main Mobile Legends

Selasa 23 April 2024, 17:42 WIB
undefined
Gadget

HP Gaming Vivo Kelas Entry Level, 12 Nama Ini Bisa Dibeli dari Menabung Uang Ngopi

Rabu 24 April 2024, 16:57 WIB
undefined
News Update
E-Sport26 Januari 2026, 17:05 WIB

Dominasi Total! Aurora Gaming PH Bungkam Alter Ego 4-0 di Grand Final M7

Dominasi Filipina belum terpatahkan! Aurora Gaming PH resmi jadi juara M7 setelah melibas Alter Ego 4-0. Simak rekap hasil, perolehan hadiah, dan gelar MVP Light di sini!
Dominasi Total! Aurora Gaming PH Bungkam Alter Ego 4-0 di Grand Final M7(FOTO: Indogamers/Rozi)
News26 Januari 2026, 10:03 WIB

MYSTIC Esports Juara Indogamers Mobile Legends Championship 2026

MYSTIC Esports berhasil keluar sebagai juara Indogamers Mobile Legends Championship 2026 setelah melalui persaingan ketat sejak turnamen digelar pada 23 Januari 2026 dan resmi berakhir pada 25 Januari 2026.
Juara IMC 2026 Mystic Esports
E-Sport25 Januari 2026, 20:42 WIB

Babak Baru Sejarah, MLBB Jadi Game Pertama yang Dikonfirmasi untuk Esports Nations Cup 2026!

Kabar gembira! MLBB resmi jadi cabang pertama di Esports Nations Cup 2026 Riyadh. 32 tim nasional akan berebut medali emas pada November mendatang. Cek detailnya!
Babak Baru Sejarah, MLBB Jadi Game Pertama yang Dikonfirmasi untuk Esports Nations Cup 2026!(FOTO: MOONTON)
E-Sport25 Januari 2026, 20:39 WIB

M8 World Championship Resmi Digelar di Istanbul! Turki Jadi Tuan Rumah M-Series Pertama di Eropa

Kejutan besar di Grand Final M7! CEO MOONTON Games resmi mengumumkan Turki sebagai tuan rumah M8 World Championship. Simak pernyataan lengkap Cloud Zhang di sini!
M8 World Championship Resmi Digelar di Istanbul! Turki Jadi Tuan Rumah M-Series Pertama di Eropa(FOTO: Indogamers/Ica)
E-Sport25 Januari 2026, 19:00 WIB

Rekor Dunia Pecah! Duel Alter Ego vs SRG di M7 Tembus 5,5 Juta Penonton

Sejarah baru tercipta! Laga Alter Ego vs SRG di M7 resmi pecahkan rekor views terbanyak mobile esports dengan 5,5 juta penonton. Simak ulasannya!
Rekor Dunia Pecah! Duel Alter Ego vs SRG di M7 Tembus 5,5 Juta Penonton(FOTO: MOONTON)
E-Sport25 Januari 2026, 13:35 WIB

Sembilan Babak Menuju Keabadian, Maraton Ajaib Alter Ego di Sabtu Keramat di M7 World Championship

Keajaiban M7! Simak kisah Cinderella Story Alter Ego: Menumbangkan raksasa Liquid PH & SRG dalam sehari hingga pecahkan kutukan 7 tahun menuju Grand Final.
Sembilan Babak Menuju Keabadian, Maraton Ajaib Alter Ego di Sabtu Keramat di M7 World Championship(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport24 Januari 2026, 12:11 WIB

Alter Ego Kembali Bersinar di Panggung M7 Usai Taklukan Team Spirit: Yasuke Ungkap Rahasia Nya!

Alter Ego (AE) kembali menunjukkan kelasnya di panggung internasional M7 World Championship Mobile Legends, dengan kemanjuan yang signifikas Coach Xepher mejadi kunci kemenagan Alter Ego dipanggung Internasional tersebut.
Alter Ego (AE) di panggung internasional M7 World Championship Mobile Legends (FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport24 Januari 2026, 11:44 WIB

Sukses Gulung Team Spirit, Alter Ego Melaju ke Babak selanjutnya Lower Bracket M7, bertemu dengan Team Liquid PH

Alter Ego menjadi satu-satunya harapan Indonesia di M7 setelah melibas Team Spirit 3-1. Simak rekap pertandingan dan pandangan jujur Kidbomba soal peluang juara El Familia!
Sukses Gulung Team Spirit, Alter Ego Melaju ke Babak selanjutnya Lower Bracket M7, bertemu dengan Team Liquid PH(FOTO: Indogamers/Rozi)
News24 Januari 2026, 11:44 WIB

Indogamers Mobile Legends Championship 2026 Resmi Dimulai, 256 Tim Bertarung hingga 25 Januari

Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) 2026 resmi dibuka hari ini, menandai dimulainya rangkaian pertandingan yang mempertemukan 256 tim Mobile Legends dari berbagai daerah di Indonesia.
Indogamers Mobile Legends Championship 2026
Mobile24 Januari 2026, 08:28 WIB

Gak Perlu Kuota! Ini 6 Game Offline Baru Rilis di Android 2026 yang Paling Gacor!

Lagi irit kuota atau terjebak tanpa sinyal? Cek daftar 6 game offline Android terbaru 2026 yang baru saja rilis. Dari aksi Maneater hingga horor mencekam The Exit!
Gak Perlu Kuota! Ini 6 Game Offline Baru Rilis di Android 2026 yang Paling Gacor!(FOTO: Daftar Game ID)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.