Indogamers.com - Layar HP yang sering berkedip merupakan masalah umum yang dialami oleh pengguna Android dan iPhone.
Gangguan layar HP berkedip ini bisa diatasi dengan mudah setelah penyebabnya diketahui.
Layar HP yang sering berkedip umumnya disebabkan oleh beberapa faktor berikut.
Baca Juga: Lupa Password Gmail? Begini Langkah Mudah Memulihkan Sandi Gmail Kamu
Penyebab Layar HP Berkedip
1. Masalah Perangkat Lunak
Gangguan aplikasi
Bug pada perangkat lunak.
2. Masalah Perangkat Keras
Koneksi internal layar yang longgar
Kerusakan pada layar
Kerusakan pada flexible (salah satu komponen HP)
Masalah kelistrikan atau kabel pengisi daya
Kerusakan fisik seperti HP terjatuh atau terkena air.
Baca Juga: Sempat Error, Aplikasi Hamster Kombat Jelaskan Masalah yang Dihadapi
3. Kesalahan Pengaturan Layar
Pengaturan default yang tidak sesuai dengan kebutuhan HP.
Jika layar HP berkedip, kamu dapat mulai melakukan penyisiran pada 3 kemungkinan penyebab di atas.
Setelah diketahui penyebabnya, kamu bisa mulai melakukan pengaturan untuk menghilangkan layar yang berkedip.
Beberapa kasus mungkin memerlukan penanganan dari ahlinya.***