logo

Yuk Miliki Nintendo Sound Clock: Alarmo, Jam Beker Canggih yang Mati Sendiri jika Pemilik Bangun

PembasmiBocil
Senin 14 Oktober 2024, 16:01 WIB
Nintendo Soound Clock: Alarmo (FOTO: Nintendo)

Nintendo Soound Clock: Alarmo (FOTO: Nintendo)

Indogamers.com - Selain menghadirkan perangkat gaming, Nintendo juga baru saja resmi mengumumkan perangkat terbarunya, namun bukan Nintendo Switch 2 yang sudah ditunggu sejak lama, melainkan Nintendo Sound Clock: Alarmo.

Ini adalah jam alarm interaktif yang mendeteksi gerakan pengguna saat bangun dan memutar musik dan efek suara dengan akurat.

Nintendo Sound Clock: Alarmo ini akan menampilkan karakter, suara, dan musik dari lima game, yaitu Super Mario Odyssey, Pikmin 4, Splatoon 3, The Legend of Zelda: Breath of the Wild dan Ring Fit Adventure.

Selain beberapa karakter tersebut, Nintendo Sound Clock: Alarmo juga akan memiliki konten dari lebih banyak game di masa mendatang sebagai pembaruan gratis untuk perangkat, termasuk Mario Kart 8: Deluxe dan Animal Crossing: New Horizons.

Baca Juga: Arab Saudi Siap Kuasai Lebih Banyak Saham Nintendo

Nintendo Sound Clock: Alarmo memiliki layar seluas 2,8 inci menggunakan panel LCD dan tombol besar di atasnya.

Tombol tersebut juga berguna untuk memutar musik dengan suasana Nintendo setiap am dan suara suara mengantuk di malam hari agar pengguna rileks (sedikit seperti aplikasi Pokémon Sleep) dan melacak catatan pola tidur pengguna.

Cara kerja Nintendo Sound Clock: Alarmo dalam membangunkan penggunanya adalah memanfaatkan kombinasi musik dan efek suara.

Jika pengguna menggerakkan tubuh saat bangun, maka perangkat akan memutar suara, seperti mendapatkan koin.

Sedangkan saat pengguna berhasil bangun dan gerakannya dideteksi oleh perangkat, maka perangkat akan memainkan sedikit keriuhan kemenangan.

Jika pengguna cukup malas untuk bangun, maka suara alarm akan meningkatkan intensitasnya hingga pengguna memulai hari seperti biasanya.

Untuk waktu yang terbatas, Nintendo Sound Clock Alarmo tersedia untuk dibeli di US Nintendo Store, dengan harga 99,99 dolar AS atau setara dengan Rp1,5 jutaan dan hanya untuk pengguna Nintendo Switch Online berbayar, sebelum tersedia untuk masyarakat umum pada tanggal yang tidak ditentukan..***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Nintendo Umumkan Uji Coba Misterius untuk Fitur Baru di Switch Online

Jumat 11 Oktober 2024, 09:55 WIB
undefined
News

Ternyata Ini Alasan Negara Islam Arab Saudi Ingin Miliki Saham di Nintendo

Senin 07 Oktober 2024, 09:49 WIB
undefined
Accessories

Nintendo Rilis Jam Alarm Seharga Rp1,5 Juta, Harganya Dianggap Overprice

Kamis 10 Oktober 2024, 11:03 WIB
undefined
News Update
Gadget17 Maret 2025, 19:01 WIB

Rekomendasi 4 Laptop Dual Screen Terbaik untuk Multitasking Lebih Lancar

Laptop dual screen hadir sebagai jawaban para pengguna yang membutuhkan perangkat dengan performa tinggi, seperti untuk editing video, foto, dan masih banyak lagi.
Asus Zenbook Duo (UX8406), salah satu laptop dual screen terbaik. (FOTO: Asus)
Mobile17 Maret 2025, 19:00 WIB

Apa Saja Senjata AR di PUBG? Ini 3 Senjata Assault Rifle Terbaik yang Wajib Dicoba

Bagi banyak gamers mungkin ada yang bertanya apa saja senjata AR di PUBG?
Senapan Serbu M416 di Game PUBG Mobile (Foto: YouTube/Zendex)
News17 Maret 2025, 18:05 WIB

5 Cara Dapat Perfect Ending di Suikoden II

Kalau kamu penggemar berat game Suikoden II, pasti sudah tahu bahwa mendapatkan perfect ending bukan perkara mudah.
Game Suikoden II. (Sumber: Konami)
Mobile17 Maret 2025, 18:00 WIB

Biar Chicken Dinner, Ini 5 Senjata Terkuat di PUBG yang Wajib Kamu Coba

Pertanyaan apa senjata terkuat di PUBG mungkin jadi satu hal yang menarik untuk ditelusuri.
senjata PUBG. (Sumber: PUBG)
Lifestyle17 Maret 2025, 17:02 WIB

9 Efek Negatif Bermain Game, Kehilangan Kesempatan Pendidikan, sampai Karier

Dikutip dari harvard.edu, bermain game juga dikaitkan dengan masalah psikologis.
Ilustrasi bermain game (FOTO: via harvard.edu)
Accessories17 Maret 2025, 16:05 WIB

Rekomendasi 3 Headphone dengan Fitur Spatial Audio

Headphone dengan fitur spatial audio membawa pengguna mendapatkan sensasi terbaik dalam mendengarkan musik atau menonton film.
Ilustrasi menggunakan headphone terbaik yang  memiliki fitur spatial audio. (FOTO: instagram.com/bose)
Mobile17 Maret 2025, 15:00 WIB

Skill Lian Po: Sang Tank Tangguh dan Memukau di Honor of Kings

Siapa sih yang enggak kenal Lian Po? Di jagat Honor of Kings, dia adalah tank yang enggak cuma tahan banting
Lian Po Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
News17 Maret 2025, 14:34 WIB

Ini Penjelasan Epic Games Respons Gugatan Fitur Item Shop Fortnite Dinilai Manipulatif

Epic Games menegaskan bahwa gugatan terhadap fitur Item Shop di game Fortnite mengandung kesalahan fakta.
Game Fortnite (FOTO: Epic Games) (FOTO: Epic Games)
PC17 Maret 2025, 14:01 WIB

Rekomendasi 5 Game PC dengan Ukuran di Bawah 100 MB

Zaman sekarang, banyak game yang ukurannya bikin storage nangis karena mencapai ratusan GB. Namun, ternyata masih ada juga game PC ringan dengan ukuran di bawah 100 MB.
SteamWorld Dig. (Sumber: Steam)
Console17 Maret 2025, 13:03 WIB

5 Game Menarik yang Hanya Tersedia di Xbox 360

Di era persaingan konsol yang panas antara Xbox 360 dan PlayStation 3, Microsoft pernah punya strategi jitu dengan cara merilis game eksklusif.
Fable 2. (Sumber: Xbox)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.