logo

Apa Itu Ftur Private Share di HP Samsung? Ketahui Penjelasan, Kelebihan dan Cara Memakainya

Nardi98
Minggu 14 Januari 2024, 08:37 WIB
Ilustrasi privat share. (Sumber: Samsung)

Ilustrasi privat share. (Sumber: Samsung)

Indogamers.com - Dalam era digital, keamanan dan privasi data jadi hal penting. Samsung memahami kebutuhan tersebut dengan merilis fitur canggih bernama Private Share.

Apa itu fitur Private Share, kelebihannya, dan bagaimana cara pakainya? Mari kita bahas.

Apa Itu Private Share?

Ilustrasi privat share. (Sumber: Samsung)

Menurut keterangan di laman resmi Samsung, Private Share adalah fitur keamanan bikinan Samsung untuk melindungi privasi pengguna saat berbagi file.

Fitur tersebut mengandalkan teknologi enkripsi berbasis blockchain demi mengamankan konten sebelum dikirim ke penerima.

Tujuan utama dari Private Share adalah memberi kendali lebih kepada pengguna terkait akses file, serta memberi tahu kapan penerima bisa menerima atau membuka file tersebut.

Kelebihan Private Share

Ilustrasi privat share. (Sumber: Samsung)
  1. Enkripsi Blockchain: Mengandalkan teknologi enkripsi berbasis blockchain, Private Share menawarkan tingkat keamanan tinggi, menjaga kerahasiaan konten yang kamu bagikan.

  2. Kontrol Penuh: Kamu punya kendali penuh atas siapa yang dapat mengakses file.

  3. Pengaturan Batas Waktu (Expiry Date): Kamu bisa menetapkan batas waktu untuk akses file yang dibagikan. Setelah waktu yang ditentukan habis, file tidak dapat diakses lagi.

  4. Pencabutan Akses: Meski file sudah dibagikan, kamu masih dapat mencabut akses ke file tersebut. Alhasil, kamu punya kontrol penuh terhadap informasi yang dibagikan.

Baca Juga: Fakta-fakta Menarik Gauss, Generatif AI Pesaing ChatGPT dari Samsung

Baca Juga: 7 Fitur Baru Samsung OneUI 6 Android 14, Banyak yang Baru dan Keren Lho

Cara Menggunakan Private Share

Privat Share di HP Samsung. (Sumber: MeTime Tech)
  1. Buka menu "Settings" di perangkat HP Samsung.

  2. Pilih "Biometrics and Security."

  3. Klik "Private Share."

  4. Setujui persyaratan dan ikuti petunjuk di layar, beri izin yang diperlukan.

  5. Ketuk "Share files."

  6. Pilih jenis file yang ingin kamu bagikan.

  7. Pilih gambar atau file.

  8. Jika sudah, klik "Done."

  9. Pilih penerima dari daftar kontak kamu.

  10. Ketuk "Send."

Untuk menambah lapisan keamanan ekstra, kamu bisa menetapkan batas waktu pada file yang dibagikan, atau mencabut akses kapan saja melalui menu Private Share.

Dengan mengikuti langkah-langkah tadi, sekarang kamu bisa pakai fitur Private Share dan menikmati keamanan ekstra saat berbagi informasi.

INDOGAMERS MOBILE LEGENDS CHAMPIONSHIP x VAPORLAX
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

3 Kelebihan Monitor Gaming Samsung Odyssey G9 yang Super Melengkung

Senin 08 Januari 2024, 20:25 WIB
undefined
PC

3 Rekomendasi Monitor Gaming Samsung Termurah Beserta Harga dan Spesifikasinya

Senin 08 Januari 2024, 21:43 WIB
undefined
Reviews

Ingin Beli HP Terbaru Samsung Galaxy A25 5G? Ketahui Dulu Harga dan Spesifikasinya

Minggu 07 Januari 2024, 10:12 WIB
undefined
PC

Spesifikasi dan Harga Monitor Gaming Samsung Odyssey G9 Ukuran Jumbo dengan Layar Lengkung Terbaik

Senin 08 Januari 2024, 18:35 WIB
undefined
PC

Intip Spesifikasi SSD Samsung 990 Evo, Coba Tebak Kisaran Harganya?

Selasa 09 Januari 2024, 14:47 WIB
undefined
News Update
Mobile23 April 2025, 15:05 WIB

Tips Cepat Naik Rank di Valorant, Mudah Diikuti Langkah-langkahnya

Untuk mencapai rank terbaik di urutan rank Valorant.
Ilustrasi rank di Valorant. (FOTO: Riot Games)
Mobile23 April 2025, 14:30 WIB

5 Senjata yang Paling Ampuh Digunakan untuk Lawan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Enggak semua pertempuran di PUBG Mobile harus berakhir dengan baku tembak jarak dekat.
S12K.  (Sumber: PUBG)
Mobile23 April 2025, 13:56 WIB

Cara Menyembunyikan Level di Valorant

Selain bisa ditampilkan, para pemain Valorant juga bisa menyembunyikan level mereka dengan mudah melalui menu kustomisasi pemain.
Ilustrasi level akun Valorant. (FOTO: gamerant.com)
Mobile23 April 2025, 13:09 WIB

Harus Banyak Latihan, Ini 5 Tips Mengalahkan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Menyergap musuh dari kejauhan di PUBG Mobile bukan cuma soal punya scope gede atau senjata keren.
Sara PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Lifestyle22 April 2025, 19:38 WIB

Catat! Ini 5 Gangguan Kesehatan Paling Berat akibat Game Online

Meski game bisa jadi sarana hiburan dan interaksi sosial, penggunaan berlebihan tanpa kontrol dapat memicu gangguan kesehatan serius.
Potret ilustrasi bermain mobile game atau game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Console22 April 2025, 18:00 WIB

Kabar Trailer Kedua GTA 6 Masih Misterius, Ini Penjelasan Rockstar dan Take-Two

Kalau kamu ngerasa udah kelamaan nunggu trailer kedua GTA 6, kamu enggak sendiri guys.
GTA VI, salah satu dari lima game terbaik sepanjang masa. (Sumber: Rockstar)
Mobile22 April 2025, 15:04 WIB

25 Juta Pemain Daftar Pra-Registrasi, Delta Force Kini Tersedia di Mobile

Game FPS Tactical Shooter berskala besar ini siap menghadirkan gameplay memukau dengan pertempuran intensitas tinggi untuk pemain, kapan pun dan di mana pun.
Delta Force diluncurkan untuk versi mobile. (FOTO: Garena)
Mobile22 April 2025, 15:00 WIB

Buat yang Suka Close Combat, Ini 4 Tips Latihan Tarung Jarak Dekat di PUBG Mobile

Sering kalah di pertarungan jarak dekat di PUBG Mobile? Wah, sudah jelas nih saatnya kamu ubah cara latihan.
Game PUBG Mobile. (Sumber: Active Player)
E-Sport22 April 2025, 14:02 WIB

Predator Gaming Indonesia jadi Mitra Resmi VCT Pacific 2025

Sebagai salah satu rangkaian kompetisi esports paling bergengsi di dunia, VCT Pacific mempertemukan tim-tim terbaik dari berbagai negara di kawasan Asia Pasifik.
Predator Gaming mitra resmi VCT Pacific 2025. (FOTO: Dok. Predator Gaming)
E-Sport22 April 2025, 13:03 WIB

Bermitra dengan Level Infinite Filipina, GosuGamers Adakan Turnamen Komunitas Honor of Kings

Inisiatif ini bertujuan untuk menyoroti bakat komunitas terbaik, memberikan para pemain HoK di Filipina sebuah panggung kompetitif untuk menampilkan bakat dan keterampilan mereka.
GosuGamers adakan turnamen komunitas Honor of Kings. (FOTO: GosuGamers.)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.