logo

Tetap Tenang dan Berpikir Jernih, Kenali Tanda-tanda Facebook Dibajak dan 3 Cara Ampuh Memulihkannya

PembasmiBocil
Selasa 23 Januari 2024, 16:25 WIB
Ilustrasi memulihkan akun Facbook yang diretas (FOTO: Famoid)

Ilustrasi memulihkan akun Facbook yang diretas (FOTO: Famoid)

Indogamers.com - Tak sedikit pengguna Facebook yang mengeluhkan jika akun Facebook yang mereka miliki dibajak atau dihack oleh orang yang tidak bertanggung jawab. Akun Facebook yang dihack ini cukup berbahaya, sebab pelaku dapat menggunakannya untuk melakukan penipuan ataupun pencemaran nama baik.

Karena itu, pengguna Facebook harus hati-hati dan mengetahui tanda-tanda akun Facebook dibajak dan cara untuk memulihkannya.

Berikut ini kamu bisa simak tanda-tanda akun Facebook dibajak dan cara untuk memulihkannya.

Tanda-tanda akun Facebook dibajak

Dilansir dari laman Famoid, ada beberapa tanda-tanda yang umumnya terjadi saat akun Facebook dibajak oleh orang yang tidak bertanggung jawabjawab sebagai berikut.

  1. Perubahan kata sandi yang tidak terduga.

  2. Masuk dari perangkat dan lokasi yang mencurigakan.

  3. Pesan spam yang tidak diinginkan.

  4. Aktivitas tidak biasa di profil Anda.

  5. Perubahan informasi profil Anda seperti nama, alamat, tanggal lahir, dll.

  6. Postingan dan cerita spam yang belum Anda unggah.

Jika kamu mendapatkan salah satu dari beberapa tanda-tanda seperti di atas, berarti ada kemungkinan akun Facebook yang kamu milik telah berhasil diretas oleh orang yang tidak bertanggung jawab.

Kamu berada dalam mode peringatan ekstra dan harus mengubah kredensial akun untuk mengamankannya sesegera mungkin.

Cara memulihkan akun Facebook yang dibajak

Saat akun Facebook berhasil diretas, pengguna sudah tidak bisa lagi mengakses akun Facebook miliknya. Karena itu, kamu harus mencoba untuk memulihkan akun Facebook tersebut dengan beberapa cara seperti di bawah ini.

1. Atur ulang dan ubah kata sandi

Dari beberapa cara yang bisa dilakukan untuk memulihkan akun Facebook yang diretas, satu cara yang paling mudah dilakukan adalah mengatur ulang dan ubah kata sandi.

Untuk mengatur ulang dan mengubah kata sandi Facebook, kamu bisa ikuti langkah berikut.

  • Buka halaman login Facebook dan klik “Lupa kata sandi?”.

  • Masukkan nomor ponsel atau alamat email yang terkait dengan akun dan tekan “cari.

  • Ikuti petunjuk yang tertera untuk mengatur ulang kata sandi akun yang dibajak.

  • Umumnya, diperlukan waktu tidak lebih dari beberapa menit untuk mendapatkan kembali akun yang dibajakdibajak.

Namun jika peretas sudah mengubah alamat email dan nomor telepon yang terkait dengan akun, kamu sudah tidak bisa lagi menggunakan cara ini.

2. Logout dari perangkat lain

Jika dengan cara di atas akun Facebook milikmu masih belum dapat teratasi, maka kamu harus segera logout akun Facebook dari perangkat lain. Hal ini berguna agar orang yang tidak bertanggung jawab (peretas) tidak mendapatkan akses ke akun Facebook milikmu lagi.

Untuk logout dari perangkat lain, kamu bisa ikuti langkah berikut.

  • Buka “Pengaturan & Privasi” dan klik lagi “Pengaturan.”

  • Klik “Keamanan & login” dari sidebar kiri.

  • Sekarang, di bagian “Di mana Anda masuk”, kamu dapat melihat siapa yang masuk ke akun dan dari mana akun tersebut diakses.

Untuk keamanan yang lebih baik, logout dari semua perangkat, bahkan dari perangkat yang sedang Anda gunakan. Klik pada "Keluar dari semua sesi".

3. Laporkan ke Facebook

Jika akun Facebook milikmu berhasil dikembalikan setelah diretas, maka langkah selanjutnya yang bisa kamu lakukan adalah melaporkan peretasan akun milikmu ke pihak Facebook.

Berikut langkah-langkahnya.

Jika metode lain yang disebutkan di atas tidak berhasil dan peretas telah mengubah email dan nomor telepon yang digunakan pada akun Facebook milikmu, maka kamu bahkan dapat membuka tautan ini untuk melaporkan kejadian tersebut ke Facebook.

Dan setelah verifikasi yang benar, Facebook akan kembali mengizinkan kamu untuk mengakses akun yang telah diretas.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Kode Rahasia Ini Bisa Menangkal Serangan Hacker di Facebook?

Sabtu 02 September 2017, 00:00 WIB
undefined
Guides

Cara Mengaktifkan FB Pro untuk Dapat Cuan dari Facebook, Ikuti Langkah-langkahnya

Jumat 19 Januari 2024, 17:35 WIB
undefined
News

Jumlah Pengguna Facebook Sekarang Akan Membuat Anda Tercengang

Kamis 02 Februari 2017, 00:00 WIB
undefined
News

Fitur Baru Facebook Bisa Mendeteksi Pengguna Yang Ingin Bunuh Diri

Jumat 03 Maret 2017, 00:00 WIB
undefined
News Update
E-Sport25 Januari 2026, 13:35 WIB

Sembilan Babak Menuju Keabadian, Maraton Ajaib Alter Ego di Sabtu Keramat di M7 World Championship

Keajaiban M7! Simak kisah Cinderella Story Alter Ego: Menumbangkan raksasa Liquid PH & SRG dalam sehari hingga pecahkan kutukan 7 tahun menuju Grand Final.
Sembilan Babak Menuju Keabadian, Maraton Ajaib Alter Ego di Sabtu Keramat di M7 World Championship(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport24 Januari 2026, 12:11 WIB

Alter Ego Kembali Bersinar di Panggung M7 Usai Taklukan Team Spirit: Yasuke Ungkap Rahasia Nya!

Alter Ego (AE) kembali menunjukkan kelasnya di panggung internasional M7 World Championship Mobile Legends, dengan kemanjuan yang signifikas Coach Xepher mejadi kunci kemenagan Alter Ego dipanggung Internasional tersebut.
Alter Ego (AE) di panggung internasional M7 World Championship Mobile Legends (FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport24 Januari 2026, 11:44 WIB

Sukses Gulung Team Spirit, Alter Ego Melaju ke Babak selanjutnya Lower Bracket M7, bertemu dengan Team Liquid PH

Alter Ego menjadi satu-satunya harapan Indonesia di M7 setelah melibas Team Spirit 3-1. Simak rekap pertandingan dan pandangan jujur Kidbomba soal peluang juara El Familia!
Sukses Gulung Team Spirit, Alter Ego Melaju ke Babak selanjutnya Lower Bracket M7, bertemu dengan Team Liquid PH(FOTO: Indogamers/Rozi)
News24 Januari 2026, 11:44 WIB

Indogamers Mobile Legends Championship 2026 Resmi Dimulai, 256 Tim Bertarung hingga 25 Januari

Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) 2026 resmi dibuka hari ini, menandai dimulainya rangkaian pertandingan yang mempertemukan 256 tim Mobile Legends dari berbagai daerah di Indonesia.
Indogamers Mobile Legends Championship 2026
Mobile24 Januari 2026, 08:28 WIB

Gak Perlu Kuota! Ini 6 Game Offline Baru Rilis di Android 2026 yang Paling Gacor!

Lagi irit kuota atau terjebak tanpa sinyal? Cek daftar 6 game offline Android terbaru 2026 yang baru saja rilis. Dari aksi Maneater hingga horor mencekam The Exit!
Gak Perlu Kuota! Ini 6 Game Offline Baru Rilis di Android 2026 yang Paling Gacor!(FOTO: Daftar Game ID)
Mobile24 Januari 2026, 08:22 WIB

Bertahan Hidup atau Mati! Ini 6 Game Survival Mobile Terbaik 2026 yang Bikin Lupa Waktu!

Sedang cari tantangan bertahan hidup di ponsel? Intip daftar game survival Android & iOS terbaik 2026 mulai dari kedalaman laut Subnautica hingga keganasan Rust Mobile!
Bertahan Hidup atau Mati! Ini 6 Game Survival Mobile Terbaik 2026 yang Bikin Lupa Waktu!(FOTO: Tekkan)
Mobile23 Januari 2026, 21:24 WIB

Wajib Coba! 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Bakal Booming, Jadilah yang Pertama Main!

Ingin curi start sebelum game lain viral? Cek 6 rekomendasi game mobile terbaru 2026 pilihan kami, mulai dari aksi gelap Ghoul Siege hingga petualangan estetik Lost Twins 2!
Wajib Coba! 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Bakal Booming, Jadilah yang Pertama Main!(FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile23 Januari 2026, 21:16 WIB

Tembak Terus! 6 Game FPS Offline Android Terbaik 2026 Paling Gacor Tanpa Kuota!

Bosan kena lag karena sinyal jelek? Cek daftar 6 game FPS offline Android terbaik 2026 dengan grafis dewa. Dari aksi sniper hingga kualitas game AAA di ponsel!
Tembak Terus! 6 Game FPS Offline Android Terbaik 2026 Paling Gacor Tanpa Kuota! (FOTO: Daftar Game ID)
Mobile23 Januari 2026, 21:12 WIB

Dunia Luas Tanpa Kuota! Ini 6 Game Open World Offline Android Terbaik 2026 yang Wajib Kamu Instal!

Ingin menjelajah dunia luas tanpa khawatir koneksi internet? Cek 6 rekomendasi game open world offline Android 2026 terbaik, mulai dari koboi RDR hingga simulasi hiu Maneater!
Dunia Luas Tanpa Kuota! Ini 6 Game Open World Offline Android Terbaik 2026 yang Wajib Kamu Instal!(FOTO: Daftar Game ID)
Mobile23 Januari 2026, 19:20 WIB

Hemat Kuota! Ini 6 Game Offline Mobile Terbaik 2026 yang Wajib Anda Mainkan!

Sedang mencari hiburan berkualitas tanpa perlu koneksi internet? Cek daftar 6 game offline mobile terbaik 2026 pilihan kami, dari aksi roguelike hingga simulasi perang konyol!
Hemat Kuota! Ini 6 Game Offline Mobile Terbaik 2026 yang Wajib Anda Mainkan!(FOTO: GamePulse Network)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.