logo

Tak Punya Fitur Bawaan, Ketahui 3 Cara Merekam Panggilan WhatsApp di HP Android dan iPhone

RA_Majid
Selasa 13 Februari 2024, 10:15 WIB
Ilustrasi merekam panggilan WhatsApp. (Sumber: pexels.com/Anton)

Ilustrasi merekam panggilan WhatsApp. (Sumber: pexels.com/Anton)

Indogamers.com - Bagaimana cara rekam panggilan WhatsApp (WA) di Android atau iOS?

Seperti diketahui, WA tak punya fitur bawaan untuk merekam panggilan. Padahal, ada kalanya kamu butuh melakukan tindakan tersebut.

Oleh karena itu, langsung saja simak cara rekam panggilan WA berikut yang disarikan dari Digital Trends.

1. Pakai Aplikasi Perekam Suara

Metode ini paling sederhana. Caranya, manfaatkan aplikasi perekam suara di HP.

Ikuti langkah-langkah di bawah ini.

  • Mulai panggilan WhatsApp.

  • Jika HP mendukung multitasking, tutup aplikasi WA tanpa mengakhiri panggilan.

  • Buka aplikasi perekam suara yang ada di HP, lalu mulai merekam.

  • Pastikan HP kamu ada dalam mode handsfree untuk merekam kedua sisi panggilan.

Kendati bukan solusi elegan, opsi ini cukup mudah dan efektif buat merekam panggilan di WhatsApp.

Baca Juga: Benarkah Bisa Dipakai untuk Selingkuh? Mari Membedah Fitur Secret Code WhatsApp dan Cara Mengaktifkannya

Cube Call Recorder. (Sumber: AppStore)

2. Pakai Aplikasi Pihak Ketiga

Alternatif lainnya, gunakan aplikasi pihak ketiga yang tersedia di Play Store atau AppStore.

Salah satu aplikasi yang direkomendasikan yakni Cube Call Recorder.

Aplikasi tersebut menawarkan fitur rekaman otomatis untuk panggilan masuk. Selain itu, ada dukungan rekam panggilan di berbagai aplikasi, termasuk WhatsApp.

Dengan fitur-fitur tambahan seperti "shake-to-mark" dan cadangan cloud, aplikasi ini menawarkan solusi lengkap.

3. Pakai Perangkat Eksternal

Jika kamu menggunakan iPhone, atau jika metode sebelumnya tidak cocok, gunakan perangkat eksternal seperti perekam suara yang bisa dihubungkan melalui jack audio 3,5mm pada ponsel Andake HP.

Cara ini cukup ribet, tetapi biasanya lebih efektif, mengingat merekam panggilan sering kali dianggap tindakan ilegal.

Baca Juga: Malas Dikepoin Orang, Begini 2 Cara Mudah Tidak Terlihat Online di WhatsApp

Itulah beberapa cara merekam panggilan WhatsApp di Android dan iOS.

Cara ini bisa berguna untuk beberapa situasi, seperti merekam percakapan bisnis atau menyimpan kenangan penting.

grup X terdiri dari Goji Satoru melawan West Java Pride
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Nggak Usah Khawatir Dikepoin, Begini Cara Mudah Sembunyikan Chat WhatsApp dengan Kode Rahasia

Kamis 14 Desember 2023, 14:31 WIB
undefined
Guides

Cara Mudah Bikin Stiker WhatsApp di iPhone Tanpa Aplikasi

Rabu 13 Desember 2023, 21:15 WIB
undefined
News

Apa Itu WhatsApp Channel? Ketahui Fungsi dan Fitur-fitur Terbarunya

Senin 22 Januari 2024, 19:58 WIB
undefined
News

5 Fitur Terbaru WhatsApp yang Bakal Hadir di 2024, Nggak Sabar Menggunakannya Nih!

Kamis 08 Februari 2024, 12:15 WIB
undefined
Guides

Nggak Penting Lagi Obrolannya, Begini 2 Cara Hapus Grup WhatsApp yang Menumpuk di HP dan PC

Selasa 30 Januari 2024, 21:20 WIB
undefined
News Update
Mobile19 April 2025, 10:03 WIB

Hadiah Spesial Paskah, ini Kode Redeem FC Mobile untuk 18 April 2018 yang Siap Diklaim

Dengan kode redeem yang dibagikan oleh EA Sport FC Mobile ini, para pemain FC Mobile bisa mendapatkan item yang berisi berbagai hadiah menarik.
kode Redeem FC Mobile. (FOTO: ea.com)
E-Sport19 April 2025, 06:32 WIB

Jadwal Pertandingan MPL ID Season 15 Hari Ini Sabtu, 19 April 2025: Misi RRQ Teruskan Tren Kemenangan

Sudah 5 kemenangan beruntun didapatkan tim berjuluk 'Raja dari Segala Raja' ini
Penampilan RRQ Hoshi saat di turnamen ESL Snapdragon Pro Series. (FOTO: Instagram/teamrrq)
E-Sport19 April 2025, 06:15 WIB

Hasil MPL ID Season 15: Alami 7 Kekalahan Beruntun, NAVI Hanya Bisa Pasrah

Pada match ini, Navi sebenarnya sudah berusaha fight. Tapi memang, kemenangan masih menjauhi mereka.
Navi masih dijauhi oleh kemenangan di MPL ID Season 15. (FOTO: Instagram/navi_mlbb))
Gadget19 April 2025, 05:53 WIB

Cara Download FF Beta Testing 2025 dengan Aman

FF Beta Testing juga memungkinkan para pemain FF tertentu bisa mengakses dan merasakan fitur terbaru yang dibuat Garena.
Ilustrasi Free Fire Beta Testing. (Sumber: garena.com)
Mobile18 April 2025, 17:00 WIB

Cara Mendapatkan Kode Redeem FF 2025 yang Bisa Diklaim Gamer

Kode redeem di Free Fire memiliki limit waktu dan kuota penggunaan, sehingga penukaran tak bisa dilakukan jika kode redeem telah melewati waktu yang ditentukan.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Mobile18 April 2025, 16:30 WIB

Main Game Aman Buat Anak? Ini 5 Rekomendasi yang Enggak Bikin Waswas

Zaman sekarang, nyari game yang aman buat anak itu kayak nyari jarum di tumpukan notifikasi. Agak-agak susah gimana gitu guys.
Ilustrasi bermain game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
E-Sport18 April 2025, 15:36 WIB

Dukung Performa Timnas, EA SPORTS FC Mobile Gelar Turnamen Grassroots FC Mobile Training Ground

EA SPORTS FC Mobile mengumumkan peluncuran FC Mobile Training Ground, sebuah turnamen tingkat pemula (grassroots) yang menjadi salah satu yang terbesar di Indonesia untuk gim EA SPORTS FC Mobile.
EA SPORTS FC Mobile Hadirkan Turnamen Pemula Terbesar di Indonesia: FC Mobile Training Ground (FOTO: Dok. fcmobile)
Mobile18 April 2025, 14:16 WIB

Kenalan Sama Shouyue Honor of Kings, Hero Marksman Penembak Jitu

Ini dalah tentang Shouyue di Honor of Kings (HoK). Shouyue, atau lebih lengkapnya Baili Shouyue, adalah salah satu hero Marksman dalam game tersebut
Hero Shouyue Honor of Kings (FOTO: Fandom.com)
Mobile18 April 2025, 14:00 WIB

Cara Membuat Akun FF Server Luar, Ikuti Langkah-langkah Mudahnya

Selain bermain dengan akun server Indonesia, ternyata kamu juga bisa bermain game FF dengan akun server luar dengan cara seperti berikut.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Mobile18 April 2025, 09:26 WIB

Wajib Simak Guys! Ini Build Item Tersakit Nakoruru yang Bikin Lawan Ketar-ketir

Pengen bikin Nakoruru di Honor of Kings jadi mesin pembunuh yang bisa nge-burst lawan dalam sekejap?
Nakoruru, Honor of Kings (FOTO: Youtube malika Gaming 2.0) (FOTO: Youtube malika Gaming 2.0)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.