logo

Link Download, Harga dan Spesifikasi PC untuk Main PowerWash Simulator

RA_Majid
Sabtu 27 April 2024, 19:43 WIB
PowerWash Simulator. (Sumber: Steam)

PowerWash Simulator. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Apakah kamu mencari cara menghilangkan stress dengan main game sederhana? Cobalah game bersih-bersih PowerWash Simulator dari FuturLab.

Game ini mengajak kamu membersihkan setiap titik kotoran dan debu berbekal semprotan pembersih.

Biar lebih jelas, berikut kami sajikan info harga, link download, dan spesifikasi PC untuk main PowerWash Simulator.

Baca Juga: Tak Disangka-sangka, Game PowerWash Simulator Tembus 12 Juta Pemain

Harga dan Link Download PowerWash Simulator

PowerWash Simulator. (Sumber: FuturLabs)

PowerWash Simulator dapat dibeli di Steam dengan harga Rp349.000.

Untuk informasi pembelian dan download, silakan kunjungi laman resminya dengan klik tautan berikut:
[PowerWash Simulator - Steam]

Secara keseluruhan, di Steam PowerWash Simulator telah mendapat 97% ulasan positif dari 38,574 ulasan pengguna.

Adapun dalam 30 hari terakhir, 97% dari 475 ulasan pengguna juga memberikan penilaian positif.

Baca Juga: Yuk Bongkar Penyebab PowerWash Simulator Disukai 12 Juta Pemain

Spesifikasi PC Minimum

PowerWash Simulator. (Sumber: FuturLabs)

Untuk memainkan PowerWash Simulator dengan lancar, pastikan PC kamu memenuhi spesifikasi minimum berikut:

  • OS:
    Windows 10 (64-bit)

  • Prosesor:
    Intel i5-760 (4*2800), AMD Phenom II atau yang setara

  • RAM:
    4 GB

  • GPU:
    GeForce GTX 760, AMD R7-260X atau yang setara

  • DirectX: Versi 11

  • Sisa Ruang: 6 GB

Siapkan power washer kamu dan segera bersihkan hal-hal kotor dalam game ini.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

Mengenal Pasangan Lucia di GTA VI saat Adegan Perampokan

Sabtu 27 April 2024, 13:06 WIB
undefined
Console

Bocoran Alur Cerita Resident Evil 9, Lengkap dengan Karakter yang Bisa Dimainkan

Sabtu 27 April 2024, 15:05 WIB
undefined
Console

Xbox Dilaporkan Ingin Bikin Game Fallout 5 Datang Lebih Cepat

Sabtu 27 April 2024, 16:06 WIB
undefined
Infografis

Build Nathan ala RRQ Hoshi Skylar di MPL ID Season 13, Sukses Bawa RRQ Keluar dari Zona Bawah

Sabtu 27 April 2024, 14:17 WIB
undefined
News

Harvest Moon: One World Siap Rilis di Nintendo, Ini Waktu dan Masa Pre-ordernya

Sabtu 27 April 2024, 16:04 WIB
undefined
News Update
Mobile21 Januari 2026, 22:17 WIB

Main Sendirian Lebih Asyik! 6 Game Single Player Terbaik Android dan iOS 2026 Pilihan Kami!

Daftar 6 game single player terbaik 2026 untuk Android dan iOS yang menawarkan pengalaman setara konsol. Dari horor Forgotten Memories hingga aksi cepat I Am Your Beast!
Main Sendirian Lebih Asyik! 6 Game Single Player Terbaik Android dan iOS 2026 Pilihan Kami!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:59 WIB

Bebas Lag! Ini 10 Game Offline Terbaik Android dan iOS di Tahun 2026 yang Wajib Kamu Coba!

Bosan dengan koneksi internet tidak stabil? Cek daftar 10 game offline terbaik 2026 untuk Android dan iOS. Mulai dari Grand Mountain Adventure 2 hingga Monument Valley 2!
Bebas Lag! Ini 10 Game Offline Terbaik Android & iOS di Tahun 2026 yang Wajib Kamu Coba! (FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:47 WIB

Masa Depan di Genggaman! 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Paling Ditunggu (Android & iOS)

Cek daftar game mobile terbaru 2026 dengan kualitas AAA dan dunia terbuka (open world). Dari aksi epik Assassin’s Creed Jade hingga kehadiran Arknights: Endfield, temukan game Android & iOS paling memukau tahun ini!
Masa Depan di Genggaman! 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Paling Ditunggu (Android & iOS)(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:39 WIB

Waktunya Main! 10 Game Action Mobile Terbaik 2026 dengan Kualitas AAA (Android & iOS)

Masuki era baru mobile gaming dengan daftar 10 game action AAA terbaik 2026. Dari aksi cepat Warframe Mobile hingga tantangan Devil May Cry, temukan game Android & iOS dengan grafis konsol di sini!
Waktunya Main! 10 Game Action Mobile Terbaik 2026 dengan Kualitas AAA (Android & iOS) (FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:35 WIB

Ngebut Tanpa Batas! Ini 6 Game Balap Mobil Terbaru 2026 dengan Grafis AAA Paling Realistis!

Temukan daftar 6 game balap mobil terbaik 2026 untuk Android dan iOS. Mulai dari simulasi Racing Master hingga aksi jalanan CarX Street. Rasakan sensasi berkendara kualitas konsol di genggamanmu!
Ngebut Tanpa Batas! Ini 6 Game Balap Mobil Terbaru 2026 dengan Grafis AAA Paling Realistis!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:24 WIB

Bebas Kuota! Ini 6 Game Offline Terbaik 2026 untuk Android & iOS yang Wajib Kamu Instal!

Cek daftar game offline terbaik 2026 untuk Android dan iOS yang menawarkan kualitas konsol tanpa butuh koneksi internet. Mulai dari petualangan magis Infinity Nikki hingga horor mencekam Dredge!
Bebas Kuota! Ini 6 Game Offline Terbaik 2026 untuk Android & iOS yang Wajib Kamu Instal!(FOTO: GamePulse Network)
PC21 Januari 2026, 21:18 WIB

Gak Ada Lawan! Ini 6 Game FPS PC Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan Sekarang!

Cek daftar game FPS PC terbaik yang menawarkan aksi tembak-menembak paling intens, mulai dari tactical shooter hingga pertempuran multiplayer masif. Siapkan PC kamu sekarang!
Gak Ada Lawan! Ini 6 Game FPS PC Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan Sekarang!(FOTO: GamePulse Network)
E-Sport21 Januari 2026, 16:29 WIB

Siap-Siap! PBNC XVI Segera Digelar di Mall Taman Anggrek: Delapan Tim Terbaik Siap Adu Headshot!

Puncak skena kompetitif Point Blank Indonesia, PBNC XVI, akan segera digelar di Mall Taman Anggrek. Simak daftar 8 tim terbaik yang siap memperebutkan tiket menuju PBIC 2026!
Siap-Siap! PBNC XVI Segera Digelar di Mall Taman Anggrek: Delapan Tim Terbaik Siap Adu Headshot!(FOTO: Zepetto)
E-Sport21 Januari 2026, 16:05 WIB

Kalahkan GFS Ultimate HFS, UNIX Paradise Juara PBNC XVI dan Wakili Indonesia di PBIC 2026!

UNIX Paradise resmi menjadi juara PBNC XVI 2026 setelah mengalahkan GFS Ultimate HFS dengan skor telak. Siap wakili Indonesia di ajang PBIC 2026 Korea Selatan!
Kalahkan GFS Ultimate HFS, UNIX Paradise Juara PBNC XVI dan Wakili Indonesia di PBIC 2026!
News21 Januari 2026, 12:43 WIB

Com2uS Rilis Video Teaser Kolaborasi Summoners War dengan The Lord of the Rings

Com2uS mengumumkan update kolaborasi antara ‘Summoners War’ dan ‘The Lord of the Rings’ yang akan hadir pada 30 Januari
Summoners War
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.