logo

Cara Mengembalikan Pesan yang Terhapus di iPhone, Cermati Langkah-langkah Mudahnya

PembasmiBocil
Selasa 21 Mei 2024, 22:05 WIB
Ilustrasi memulihkan pesan yang  terhapus di iPhone (FOTO: support.apple.com)

Ilustrasi memulihkan pesan yang terhapus di iPhone (FOTO: support.apple.com)

Indogamers.com - Tak sedikit para pengguna smartphone khususnya iPhone yang mengalami pesan yang terdapat pada aplikasi mereka terhapus secara tidak sengaja.

Saat hal in terjadi, pengguna pasti akan merasa panik, terlebih saat pesan tersebut merupakan pesan penting yang belum sempat terbaca.

Padahal, pesan yang terhapus di iPhone ini masih bisa dipulihkan kembali dengan mudah.

Sebab, Apple selaku pemilik produk iPhone telah membangun fitur yang memungkinkan para pengguna iPhone untuk memulihkan kembali file yang dihapus, baik pesan, pesan suara, foto, atau file iCloud Drive.

Baca Juga: 5 Tips Mudah Pulihkan Kontak WhatsApp yang Hilang

Pesan yang terhapus tersebut masih dapat dipulihkan dengan catatan pesan yang terhapus masuk dalam folder sampah.

Di folder sampah tersebut, pesan yang dihapus akan bertahan selama 30 hari sebelum akhirnya sistem menghapusnya secara otomatis.

Dalam jangka waktu tersebut, para pengguna masih bisa memulihkan lagi data apapun yang sebenarnya tidak ingin mereka hapus.

Nah, untuk memulihkan pesan yang terhapus di iPhone ini, kamu bisa ikuti langkah-langkah seperti berikut yang dikutip dari laman resmi Support Apple.

Memulihkan pesan yang dihapus di iPhone

Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, pesan yang terhapus di iPhone ini masih bisa dipulihkan lagi dalam jangka waktu 30 hari sebelum pesan dihapus secara permanen oleh sistem.

Untuk memulihkan pesan ini bisa kamu lakukan dengan langkah berikut.

Baca Juga: 2 Cara Termudah Clear Cache untuk iPhone, Bikin Performanya Ngebut

  • Buka aplikasi Pesan di iPhone yang kamu gunakan

  • Kemudian, di daftar percakapan Pesan, lakukan salah satu hal berikut:

  1. Ketuk Edit di pojok kiri atas, lalu ketuk Tampilkan Baru Dihapus

  2. Ketuk Filter di pojok kiri atas, lalu ketuk Baru Dihapus

  • Jika kamu berada di percakapan, kamu bisa ketuk tombol Kembali terlebih dahulu untuk kembali ke daftar percakapan.

  • Setelah itu, pilih percakapan yang pesannya ingin dipulihkan, lalu ketuk Pulihkan dan ketuk Pulihkan Pesan.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Cara Mudah Mengatur Durasi Layar dan Aplikasi di iPhone, Bikin Ingat Batasan Waktu Main Gadget

Rabu 01 Mei 2024, 18:22 WIB
undefined
Guides

Kamu Kesulitan! Begini Cara Mematikan Suara Kamera iPhone dengan Mudah

Sabtu 11 Mei 2024, 15:05 WIB
undefined
Guides

Panduan Lengkap Cara Melacak iPhone dari Android

Jumat 17 Mei 2024, 01:00 WIB
undefined
News Update
Community21 Juni 2024, 22:03 WIB

Turnamen Tekken dan eFootball Bikin Pengunjung INACON 2024 Lupa Pulang

Banyak peserta dari berbagai kalangan, mulai dari remaja hingga dewasa yang ingin menguji kemampuan mereka.
Gaming zone UniPin (FOTO: Dok.UniPin)
Community21 Juni 2024, 21:07 WIB

Intip Keseruan GACC 2024 di Booth Free Fire, Banyak Hadiah Menarik Lho!

GoPay Arena Community Championship (GACC) 2024 resmi diselenggarakan di mall taman Anggrek Jakarta Barat.
Booth Free Fire (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
E-Sport21 Juni 2024, 19:02 WIB

Windah Basudara : 'Honor of Kings Seru Banget!'

Youtuber Windah Basudara punya pendapat mengenai Honor of Kings paska fun match Honor of Kings di Mall Taman Anggrek, 21 - 23 Juni 2024.
Windah Basudara : Honor of Kings Seru Banget! (FOTO: Indogamers/Rozi)
News21 Juni 2024, 18:29 WIB

8 Game Lokal yang Dianggap Beri Dampak Sosial Positif, Apa Saja?

Seiring perkembangan zaman, video gim yang awalnya hanya berfungsi sebagai hiburan dan pengisi waktu luang kini telah berkembang pesat.
A Space for the Unbound, salah satu game lokal yang banyak mendapatkan pujian. (FOTO: steampowered.com)
News21 Juni 2024, 16:41 WIB

Naraka: Bladepoint Kolaborasi dengan Desainer Mecha Legendaris Kunio Okawara

Karya desainer yang sudah terkenal di industri anime tersebut kini telah tersedia di dalam game.
Naraka: Bladepoint kolaborasi dengan desainer mecha legendaris Kunio Okawara. (FOTO: Dok.Bladepoint)
News21 Juni 2024, 16:03 WIB

Elden Ring Shadow of the Erdtree Diklaim Semakin Sulit Ditaklukkan

Elden Ring Shadow of the Erdtree resmi rilis di berbagai platform pada hari ini, 21 Juni 2024.
Elden Ring Shadow of the Erdtree. (Sumber: FromSoftware)
News21 Juni 2024, 15:32 WIB

Festival Gamechanger 2024 Digelar 29 Juni, Kupas Game Lokal yang Beri Dampak Sosial Positif

Festival ini menyoroti potensi gim untuk menyampaikan pesan sosial sekaligus menjadi sumber hiburan.
Ilustrasi bermain game. (FOTO: unsplash.com/@everywheresean)
News21 Juni 2024, 15:20 WIB

Lagi Demo di Steam Next Fest, Ini Gameplay My Lovely Empress dan Panduan Mainnya untuk Pemula

GameChanger, studio game indie asal Indonesia, baru saja mengumumkan bahwa demo dari judul terbaru mereka My Lovely Empress kini tersedia di Steam Next Fest Juni 2024.
My Lovely Empress. (Sumber: Steam)
News21 Juni 2024, 14:49 WIB

Sambut Ulang Tahun ke-11, GameChanger Studio Merilis My Lovely Daughter: ReBorn DLC dan My Lovely Wife versi Bahasa Indonesia

My Lovely Daughter: Reborn dan My Lovely Wife Bahasa Indonesia akan dirilis Senin, 24 Juni, tepat tengah malam wib atau Minggu, 23 Juni.
My Lovely Daughter: ReBorn (FOTO: Dok. GameChanger Studio)
News21 Juni 2024, 14:07 WIB

Kode Redeem FF yang Masih Aktif Hari Ini dan Cara Klaimnya, Jumat, 21 Juni 2024

Kode Redeem FF 2024 hari ini, Jumat, 21 Juni 2024, yang masih aktif ada yang menarik nih guys.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.