logo

Mengenal Fungsi Smooth Stone di Minecraft dan Cara Membuatnya

RA_Majid
Senin 24 Juni 2024, 21:02 WIB
Smooth stone di game Minecraft. (Sumber: Softonic)

Smooth stone di game Minecraft. (Sumber: Softonic)

Indogamers.com - Dalam game Minecraft terdapat berbagai jenis material yang bisa dipakai untuk berbagai keperluan.

Salah satu material tersebut yakni Smooth Stone.

Apa sebenarnya fungsi Smooth Stone di game Minecraft dan bagaimana cara membuatnya? Mari kita bahas lebih dalam.

Fungsi Smooth Stone di Game Minecraft

Smooth Stone Minecraft. (Sumber: Planet Minecraft)

Smooth Stone merupakan varian batu dengan tampilan lebih halus dan rapi dibanding batu biasa.

Karena perbedaan tersebut, Smooth Stone jadi pilihan populer untuk material dan bahan dekorasi struktur di game Minecraft.

Berikut beberapa fungsi utama dari Smooth Stone yang perlu kamu tahu.

  • Bahan Bangunan

    Dengan tekstur halus dan warna netral, Smooth Stone sering digunakan sebagai bahan dasar untuk lantai atau dinding, memberi tampilan bersih dan modern.

  • Crafting Ingredient

    Smooth Stone digunakan dalam resep crafting untuk membuat Blast Furnace atau versi upgrade dari furnace biasa dengan kemampuan melebur ore dua kali lebih cepat.

  • Smooth Stone Slab

    Kamu bisa bikin Smooth Stone Slab untuk bahan dekorasi dan tangga dengan memotong Smooth Stone di Stonecutter.

Baca Juga: Cara Mendapatkan Minecraft Anniversary Cape dan Panduan Menggunakannya

Cara Membuat Smooth Stone

Proses membuat Smooth Stone di game Minecraft. (Sumber: Minecraft Fandom)

Untuk membuat Smooth Stone, silakan ikuti beberapa langkah sederhana berikut:

  • Mendapatkan Cobblestone

    Pertama, tnambang Cobblestone menggunakan pickaxe.

  • Membuat Stone

    Cobblestone kemudian dimasukkan ke furnace dengan bahan bakar seperti batu bara atau kayu untuk diubah jadi Stone.

  • Membuat Smooth Stone

    Jika sudah, stone yang sudah dibuat kemudian dimasukkan kembali ke dalam furnace untuk diubah menjadi Smooth Stone.

Baca Juga: Mengenal Item Langka Beacon di Minecraft dan Cara Membuatnya

Proses pembuatan Smooth Stone memang butuh waktu dan tenaga, tapi hasil akhirnya sangat berharga untuk upgrade estetika dan fungsionalitas dalam game Minecraft.

Sekarang, setelah memahami cara membuat dan menggunakan Smooth Stone, kamu bisa berkreasi dengan lebih efisien.

Selamat mencoba!***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Spesifikasi Minimun dan Spesifikasi yang di Rekomendasikan Untuk Bermain Minecraft

Rabu 19 Juni 2024, 19:27 WIB
undefined
Guides

Minecraft Bedrock vs Minecraft Java Edition Apa Saja Perbedaannya

Rabu 19 Juni 2024, 19:27 WIB
undefined
News

Mojang Rilis Patch 1.21 Game Minecraft, Apa Saja Peningkatannya?

Kamis 20 Juni 2024, 22:05 WIB
undefined
Guides

Cara Download Minecraft Java, Ikuti Langkah Berikut ini

Rabu 19 Juni 2024, 19:27 WIB
undefined
Guides

Cara Download Minecraft 1.21 untuk HP dan PC dengan Mudah

Senin 24 Juni 2024, 08:05 WIB
undefined
News Update
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Guides21 April 2025, 12:46 WIB

Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!

Bingung cari Juice Jems di Crashlands 2? Simak panduan lengkapnya di sini! Temukan lokasi tersembunyi, cara buat Popcorn Docks, dan tips upgrade Infinis Suit dengan mudah. Jangan sampai kelewatan!
Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!(FOTO: AlphaZin Gaming)
Console21 April 2025, 12:25 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch!
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Mobile21 April 2025, 12:20 WIB

10 Game RTS Mobile Terbaik di 2025 untuk Penggemar Strategi & Bangun Basis

Cari game RTS terbaik di Android & iOS tahun 2025? Simak rekomendasi kami, dari Age of Empires Mobile hingga Viking Rise. Grafis keren, gameplay seru, dan cocok buat pemula atau pro! Daftar lengkapnya di sini!
10 Game RTS Mobile Terbaik di 2025 untuk Penggemar Strategi & Bangun Basis(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Mobile21 April 2025, 12:14 WIB

10 Game Mobile dengan Grafis Gila di 2025, Kualitas PC di Genggaman Tangan!

Tahun 2025 menghadirkan game mobile dengan grafis luar biasa yang setara PC! Dari aksi perang epik hingga balapan super realistis, simak deretan game yang bakal bikin kamu terpukau.
10 Game Mobile dengan Grafis Gila di 2025, Kualitas PC di Genggaman Tangan!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Guides21 April 2025, 12:05 WIB

Cara Memenangkan Balap Kuda di Harvest Moon Back to Nature

Agar balap kuda yang kamu ikuti di game Harvest Moon Back to Nature bisa dimenangkan, ternyata ada beberapa cara yang harus diterapkan.
Ilustrasi balap kuda di game Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.