logo

Tips dan Trik Anti Lag di Mobile Legends, User Push Rank Wajib Baca

Malik Ibnu Zaman
Senin 01 Juli 2024, 12:10 WIB
Game Mobile Legends (Sumber: Mobile Legends)

Game Mobile Legends (Sumber: Mobile Legends)

Indogamers.com - Pengalaman bermain Mobile Legends secara online dapat terganggu jika koneksi internet tidak stabil.

Hal ini menyebabkan tampilan visual dalam permainan menjadi lag dan terputus-putus di smartphone. Seringkali, masalah ini juga berujung pada kekalahan saat bermain.

Masalah ini dapat diatasi dengan beberapa langkah sederhana. Berikut langkah yang bisa dilakukan.

Baca Juga: Perbandingan Console Game Generasi Baru: PS5 vs Xbox Series X

Pertama yang dapat dilakukan adalah mengaktifkan speed mode di game Mobile Legends. Mode ini membantu pemain mengatasi kualitas jaringan yang buruk dan meningkatkan stabilitas koneksi pada perangkat mereka.

Namun, perlu diingat bahwa mode ini akan menghabiskan kuota data internet lebih cepat karena penggunaan data yang lebih tinggi.

Jaringan yang lambat seringkali disebabkan oleh ketidakmampuan perangkat untuk menjalankan game dengan visual tinggi atau grafik ultra. Grafik dalam game sangat berpengaruh terhadap kelancaran bermain Mobile Legends.

Baca Juga: Mengenal Fenomen Dark System Mobile Legends, Pemula Wajib Tahu!

Oleh karena itu, pastikan spesifikasi perangkat sesuai dengan kualitas visual dalam game. Jangan memaksa smartphone lama untuk bermain di kualitas ultra; lebih baik pilih opsi grafik medium atau high saja.

Bermain game sambil mengisi daya adalah kebiasaan buruk yang dapat merusak smartphone dan menurunkan performa jaringan karena aliran daya yang masuk. Untuk kenyamanan dan keselamatan, sebaiknya hindari bermain Mobile Legends saat ponsel sedang diisi daya.*

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Doa Agar Diberikan Kesabaran saat Kalah Push Rank Mobile Legends Bang Bang

Rabu 19 Juni 2024, 13:53 WIB
undefined
Guides

Kamu Pemain Pemula Dota 2? Tonton 5 Streamer ini Biar Makin Jago

Senin 01 Juli 2024, 11:56 WIB
undefined
Guides

Hari Terakhir, ini Cara Validasi NIK Jadi NPWP Secara Online dengan HP Android

Senin 01 Juli 2024, 09:44 WIB
undefined
Guides

Mengenal Fenomen Dark System Mobile Legends, Pemula Wajib Tahu!

Jumat 28 Juni 2024, 18:20 WIB
undefined
Guides

Cara Live Instagram Hanya dengan Close Friends

Senin 01 Juli 2024, 11:36 WIB
undefined
News Update
News03 Juli 2024, 09:41 WIB

Ukuran File Download Zenless Zone Zero Bikin Jebol? Simak Penjelasannya di Sini

miHoYo akan segera merilis Zenless Zone Zero secara global untuk berbagai platform mulai dari PC, Android, iOS hingga PlayStation 5.
Zenless Zone Zero bakal debut di PS5 4 Juli 2024 (FOTO: blog.playstation.com)
Mobile03 Juli 2024, 09:41 WIB

5 Istilah Kunci dalam Mobile Legends Wajib Diketahui Pemain Pemula

Berikut adalah 5 istilah kunci dalam Mobile Legends yang wajib kalian ketahui
Gameplay Mobile Legends (FOTO: Tangkap Layar Youtube Jin) (FOTO: Tangkap Layar Youtube Jin)
PC03 Juli 2024, 09:13 WIB

5 Game PC Masih Eksis Sampai Sekarang! Bikin Kangen Ngewarnet

Beberapa game ini masih bertahan meski popularitasnya yang menurun dan beberapa kali berpindah tangan.
Dragon Nest (FOTO: Dragon Nest)
News03 Juli 2024, 09:10 WIB

Mengenal Apa Itu Zenless Zone Zero, Game Baru dari miHoYo yang Langsung Fenomenal

Zenless Zone Zero akhirnya resmi dirilis secara global pada 4 Juli 2024 setelah melewati serangkaian panjang proses pembuatan hingga tahap uji coba.
Zenless Zone Zero. (Sumber: Zenless Zone Zero)
Console03 Juli 2024, 07:40 WIB

Masih Bingung? Begini Cara Membuat Akun Nintendo

Berikut ini adalah panduan membuat akun Nintendo untuk kamu yang masih pemula
Nintendo Switch 2 (Sumber: Begeek)
Console03 Juli 2024, 07:14 WIB

Tips Mempersiapkan Nintendo Switch untuk Pemula

Berikut ini adalah beberapa persiapan yang dapat kamu lakukan untuk memulai bermain di Nintendo Switch
Nintendo. (Sumber: Merca2.0)
Guides03 Juli 2024, 06:05 WIB

Update Terbaru, Begini Cara Mudah Mendapatkan Raksasa Godzilla di Minecraft

Berikut cara mudah mendapatkan Godzilla di game Minecraft dan menikmati petualangan seru bersama monster ikonik ini.
Minecraft Gozila. (Sumber: Minecraft)
Console03 Juli 2024, 05:39 WIB

Kamu Pemula? Ini Dia Tips Memilih Console Game

Pemilhan console game didasarkan pada preferensi dan kenyamanan dari masing-masing individu
Console Game (FOTO: Freepik.com)
Console03 Juli 2024, 05:13 WIB

Ternyata Sepuh, Console Game Ini Sudah Terapkan Konsep VR Sejak Lama!

Teknologi VR tenyata sudah dikenal dalam dunia game console sejak pulahan tahun lalu! Meski begitu, grafis yang ditampilkan memang belum sehebat saat ini.
Ilustrasi anak-anak main game VR. (Sumber: Bravoz)
Guides03 Juli 2024, 05:03 WIB

Cara Membuat Portal Nether Tanpa Diamond di Minecraft

Seperti diketahui, Portal Nether bisa dipakai oleh pemain untuk berpindah tempat antara Overworld dan Nether. Berikut cara membuatnya tanpa Diamond.
Portal Nether. (Sumber: Minecraft)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.