logo

10 Game Tembak-tembakan Terbaik di iOS 2024

RA_Majid
Selasa 06 Agustus 2024, 17:19 WIB
Call of Duty, salah satu game tembak-tembakan terbaik di iOS. (Sumber: CoD)

Call of Duty, salah satu game tembak-tembakan terbaik di iOS. (Sumber: CoD)

Indogamers.com - Game tembak-tembakan selalu menjadi favorit bagi banyak pengguna iOS.

Tahun 2024 menghadirkan berbagai judul menarik yang wajib dicoba.

Berikut 10 game tembak-tembakan terbaik di iOS untuk kamu mainkan.

Semuanya bisa didownload via App Store.

1. Call of Duty: Mobile

Call of Duty Warzone Mobile. (Sumber: Call of Duty)
  • Penerbit: Activision

  • Rating: 4.7/5

Call of Duty: Mobile membawa kamu ke ragam medan perang untuk menjalankan misi menegangkan.

Sebagai pemain, kamu bisa merasakan pengalaman perang modern dengan berbagai mode game seperti Battle Royale dan Multiplayer.

Kisah game tersebut berpusat pada konflik global dengan berbagai karakter ikonik dari seri Call of Duty.

Baca Juga: Cara Download Minesweeper di Netflix dan Spesifikasi Minimal Android dan iOS untuk Memainkannya

2. PUBG Mobile

Game PUBG Mobile. (Sumber: Active Player)
  • Penerbit: Tencent Games

  • Rating: 4.3/5

PUBG Mobile adalah game battle royale yang menempatkan 100 pemain di sebuah pulau terpencil.

Kamu harus bertahan hidup dengan mencari senjata dan peralatan, serta mengalahkan pemain lain untuk menjadi yang terakhir bertahan di medan tempur.

Jalan ceritanya sederhana tapi penuh adrenalin, dengan setiap pertandingan menawarkan berbagai pengalaman.

3. Fortnite

Game Fortnite. (Sumber: Fortnite)
  • Penerbit: Epic Games

  • Rating: 4.5/5

Fortnite menggabungkan elemen battle royale dengan strategi. Pemain harus bertahan hidup di pulau yang kian susut sembari membangun struktur untuk melindungi diri.

Kisah game ini melibatkan berbagai event dan crossover dengan karakter dari berbagai franchise populer.

Baca Juga: 15 Game Simulator Realistis Terbaik untuk Android & iOS dengan Grafis Memukau 2024

4. Garena Free Fire

Free Fire. (Sumber: Garena)
  • Penerbit: Garena

  • Rating: 4.2/5

Garena Free Fire adalah game battle royale yang menempatkan 50 pemain di sebuah pulau.

Mirip PUBG, kamu harus bertahan hidup dengan mencari senjata dan peralatan, serta mengalahkan pemain lain.

Kamu bisa menggunakan berbagai karakter unik dengan skill khusus.

5. Modern Combat 5

Modern Combat 5. (Sumber: Gameloft)
  • Penerbit: Gameloft

  • Rating: 4.4/5

Modern Combat 5: Blackout mengajak kamu terjun ke dalam konflik global dengan misi menegangkan.

Kamu bakal berperan sebagai tentara elit. Tugasmu yakni menghentikan ancaman teroris.

Baca Juga: 15 Game Balapan Mobil di Android & iOS Paling Seru

Game Tembak-Tembakan Terbaik di iOS Lainnya

Game Apex Legends. (Sumber: Steam)

6. Apex Legends Mobile

  • Penerbit: Electronic Arts

  • Rating: 4.6/5

7. Shadowgun Legends

  • Penerbit: MADFINGER Games

  • Rating: 4.3/5

8. Critical Ops

  • Penerbit: Critical Force Ltd.

  • Rating: 4.2/5

9. Into the Dead 2

  • Penerbit: PIKPOK

  • Rating: 4.5/5

10. Dead Trigger 2

  • Penerbit: MADFINGER Games

  • Rating: 4.4/5

Baca Juga: 5 Game Open World Terbaik di iOS, Manjakan Fantasimu

Itulah 10 game tembak-tembakan terbaik di iOS tahun 2024.

Setiap game menawarkan pengalaman unik dan menegangkan, pasti bisa memuaskan hasrat penggemar genre ini.

Selamat mencoba.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Spesifikasi, Harga, Kelebihan, dan Kekurangan HP OPPO A60. Si Military Grade Shock Resistance

Selasa 06 Agustus 2024, 13:35 WIB
undefined
News

Ini kan yang Ditunggu? Roadmap Peluncuran Star Wars Outlaws Telah Terungkap

Selasa 06 Agustus 2024, 13:38 WIB
undefined
Gadget

Usung Glowing Feather Design, ini Spesifikasi, Harga, Kelebihan, dan Kekurangan OPPO A79 5G

Selasa 06 Agustus 2024, 13:51 WIB
undefined
News

Escape from Tarkov Sebarkan Karakter Penembak Partisan, Begini Penampakannya

Selasa 06 Agustus 2024, 14:02 WIB
undefined
PC

10 Karakter Pria Terkeren di Resident Evil, Leon Kennedy Paling Legendaris

Selasa 06 Agustus 2024, 14:07 WIB
undefined
News Update
News22 November 2024, 08:30 WIB

Kabar Gembira! Pokemon Horizons Musim 2 akan Tayang di Netflix Awal 2025

The Pokemon Company resmi mengumumkan bahwa musim kedua dari serial populer Pokemon Horizons akan mulai tayang pada awal 2025.
Pokemon Horizons. (Sumber: Nintendo)
Console22 November 2024, 08:18 WIB

Bikin Permainan Makin Seru, Inilah 5 Lagu Soundtrack Game Terbaik Sepanjang Masa

Berikut adalah lima lagu soundtrack game terbaik yang diakui penggemar dan kritikus,
Game Metal Gear. (Sumber: Konami)
E-Sport22 November 2024, 07:53 WIB

Babak Wildcard M6 Sudah Dimulai, Ini Tim Favorit versi Ade Setiawan dan R7

Babak wildcard M6 sudah dilangsungkan Kamis (21/11/2024).
ULFHEDNAR dan RRQ Akira, dua tim yang tampil di wild card M6.
Gadget22 November 2024, 00:01 WIB

Fitur Baru dari Meta, Messenger Kini Bisa untuk Video Call dengan AI

Induk dari Facebook, WhatsApp, dan Instagram, yaitu Meta menghadirkan fitur baru berbasis AI pada aplikasi Messenger.
Ilustrasi fitur baru berbasis AI yang Meta hadirkan pada Messenger (FOTO: Meta)
Gadget21 November 2024, 23:05 WIB

Cuman Punya Laptop Tapi Pengen Nonton TV? Tenang, Begini Cara Nonton TV Gratis di Laptop

Saat ini, menonton TV tidak hanya bisa dilakukan secara offline.
Ilustrasi menonton TV di laptop (FOTO: pinterest.com)
Guides21 November 2024, 22:00 WIB

LapakReload: Pengalaman Top Up Diamond Mobile Legends yang Cepat dan Aman

Lapak Reload yang dikenal sebagai solusi top up diamond yang cepat, mudah, dan aman.
LapakReload tempat top up diamond Mobile Legends (FOTO: Instagram.com/@lapakload)
Gadget21 November 2024, 21:30 WIB

Putar Lagu di Spotify Terjeda? Tenang, Ini 6 Cara Mudah untuk Mengatasinya

Memutar lagu di Spotify yang terus terjeda bisa disebabkan banyak hal dan bisa diatasi dengan mudah.
Ilustrasi memutar lagu di Spotify yang terus terjeda (FOTO: Freepik.com)
Gadget21 November 2024, 21:03 WIB

Cara Sembunyikan Aplikasi di HP Oppo Tanpa Aplikasi Tambahan

Agar tidak sembarang orang bisa membuka aplikasi di HP Oppo yang kamu miliki.
Ilustrasi sembunyikan aplikasi di HP Oppo (FOTO: Oppo)
Mobile21 November 2024, 20:32 WIB

5 Game Android Seru dan Mudah Dimainkan untuk Lansia, Cocok Buat Asah Otak

Pilihan 5 rekomendasi game android seru dan mudah dimainkan untuk lansia
Candy Crush, salah satu game yang bisa dimainkan segala usia. (Googleplay) (FOTO: Dok. Google Play)
News21 November 2024, 20:01 WIB

5 Fakta Penting Pokemon Trading Card Game Pocket Kantongi Keuntungan Fantastis dalam Waktu Singkat

Hingga 17 November 2024, total pendapatan game ini mencapai Rp1,81 triliun.
Kartu Pokemon TCG. (Sumber: Pokemon)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.