logo

Animal Crossing: New Horizons, Cara Cepat Mendapatkan Banyak Bell Part 2

Retno Dwi Marcelina
Senin 14 Oktober 2024, 14:37 WIB
Game Animal Crossing: New Horizons (Foto: Nintendo)

Game Animal Crossing: New Horizons (Foto: Nintendo)

Indogamers.com - Game yang bertemakan simulasi pasti tidak lepas dari uang untuk para pemainnya bertahan hidup, salah satunya adalah Animal Crossing: New Horizons.

Pada game Animal Crossing: New Horizons yang terkenal di platform Nintendo ini, Bell atau lonceng menjadi mata uang yang digunakan untuk membeli item atau berbagai macam aktivitas tambahan pada permainan.

Sebelumnya Indogamers sudah memberikan cara cepat mendapatkan banyak Bell bagian pertama, kini bagian kedua.

Baca Juga: 5 Alasan di Balik Penutupan Animal Crossing: Pocket Camp yang Punya Banyak Penggemar

Oleh karena itu, berikut Indogamers.com lanjutkan tutorial atau cara cepat agar bisa mendapatkan Bell atau mata uang dalam game Animal Crossing: New Horizons bagian kedua.

1. Buat dan Jual Item Harian

Animal Crossing memiliki fitur item harian yang populer, item tersebut bisa dibuat oleh pemain. Setelah dibuat, item-item harian berupa kerajinan tersebut bisa dijual dan mendapatkan Bell.

2. Kumpulkan Buah Asing

Setiap pulau yang ada di Animal Crossing punya buah khas tersendiri. Tanamlah berbagai macam buah, panen dan jual saat sudah matang.

Baca Juga: CEO CD Projekt Red Bantah Klaim Teori Konspirasi Terkait Kondisi Perusahaan

3. Jual Serangga Pada Flick

Flick adalah seorang bunglon yang suka sekali dengan serangga. Pemain bisa menjual Serangga dengan harga yang sangat tinggi kepada Flick saat Flick mengunjungi pulau kamu. Kelola serangga sebaik mungkin dan jual kepada Flick saat dia datang.

4. Simpan Ikan dan Jua ke CJ

Seperti yang lain, simpan ikan-ikan yang berstatus langka dan jual ke CJ. CJ adalah NPC pecinta ikan yang akan membeli ikanmu dengan harga yang tinggi. CJ akan ada di turnamen memancing Animal Crossing. Biasanya CJ menerima ikan oarfish dan coelacanth seharga 9.000 dan 15.000 Bells.

5. Pergi ke Pulau Misteri Tarantula atau Tarantula Mystery Island

Pualu misteri tarantula atau Pulau Arachnid ini dipenuhi Tarantula, kamu bisa tangkap dengan hati-hati. Tarantula ini bisa dijual dengan harga 8.000 Bell di Nook’s dan Flick.

Baca Juga: Berapa Banyak Pemain Animal Crossing: Pocket Camp di Dunia?

6. Dapatkan Fosil yang sudah dinilai oleh Blathers

Fosil ini muncul setiap hari di pulau yang kamu tempatkan dan bisa dijual dengan nilai tinggi setelah dinilai oleh Blathers. Fosil-fosil tersebut bisa dijual dengan harga 1.000 hingga 6.000 Bell

7. Tanam Lonceng Jadi Pohon Uang

Kamu bisa menanam lonceng atau Bell yang nantinya bisa menjadi pohon uang.

8. Jelajahi Pulau Mister Berisi Batu Uang

Temukan dan jelajahi pulau-pulau misteri yang ternyata memiiki batu uang dan kalajengking yang mahal jika dijual. Kalajengking tersebut bisa dijual dengan harga 8.000 Bell di Nook dan 12.000 Bell di Flick.

Demikian tutorial atau cara cepat agar bisa mendapatkan Bell atau mata uang dalam game Animal Crossing: New Horizons bagian kedua. Selamat mencoba!***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Panduan Main Age of Empires 3 untuk Pemula dan Gameplay Singkatnya

Sabtu 12 Oktober 2024, 17:04 WIB
undefined
Guides

Link Download Age of Empires 3, Harga dan Spesifikasi PC untuk Memainkannya

Sabtu 12 Oktober 2024, 19:02 WIB
undefined
Guides

Silent Hill 2: Cara Menyelesaikan Teka-Teki X-Ray di Brookhaven

Sabtu 12 Oktober 2024, 15:39 WIB
undefined
Guides

Cara Mudah Backup dan Restore WhatsApp di Google Drive

Sabtu 12 Oktober 2024, 20:23 WIB
undefined
Guides

Cara memainkan 4 Game Android Sekaligus di PC Pakai Emulator BlueStack

Sabtu 12 Oktober 2024, 21:02 WIB
undefined
News Update
Console24 November 2024, 09:02 WIB

Gaskeun Guys! Game Klasik Donkey Kong Land Tersedia di Nintendo Switch Online

Donkey Kong Land, salah satu game klasik Game Boy, kini resmi bergabung dalam katalog retro di Nintendo Switch Online
Donkey Kong Land. (Sumber: Nintendo)
PC24 November 2024, 08:50 WIB

4 Fitur Utama Edge Game Assist Microsoft, Panduan Praktis saat Bermain Game PC

Microsoft memperkenalkan fitur baru bernama Edge Game Assist, sebuah inovasi
Ilustrasi Game PC (FOTO: Pexels/Julia M Cameron)
Gadget24 November 2024, 06:56 WIB

3 Laptop Advan Terbaik di 2024, Spesifikasi Mewah Harga Murah

Advan menjadi salah satu pilihan terbaik saat kamu membutuhkan laptop terbaik di tahun 2024.
Advan AI Gen Ultra (FOTO: tokopedia.com)
Gadget23 November 2024, 22:01 WIB

Windows 365 Link: Spesifikasi, Harga dan Kelebihan PC Mini Berbasis Cloud Terbaru dari Microsoft

Microsoft menghadirkan perangkat terbarunya, PC mini berbasis cloud yang bernama Windows 365 Link.
Windows 365 Link (FOTO: microsoft)
Gadget23 November 2024, 21:04 WIB

Rekomendasi 5 VGA Card Termurah dan Berkualitas, Cocok untuk Bermain Game

Penggunaan VGA Card pada laptop dan PC membuat gambar yang dihasilkan akan jauh jadi lebih jernih dan jelas.
VVGA termurah berkualitas, Asrock Radeon RX 6600 Challenger (Sumber: asrock.com) (FOTO: asrock.com)
E-Sport23 November 2024, 20:02 WIB

Realme dan Dominator Esports Buka Peluang Talenta Berbakat Berguru ke China

Kolaborasi Realme dan Dominator Esports hadirkan program menarik untuk para talenta esports indonesia.
Kolaborasi Realme dengan Dominator Esports (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Accessories23 November 2024, 18:46 WIB

Rekomendasi 4 Casing PC Gaming Terbaik 2024

Casing PC menjadi salah satu komponen yang sangat dibutuhkan saat kamu membangun sebuah PC gaming.
Casing PC terbaik 2024, NZXT H7 Flow (FOTO: blibli.com)
PC23 November 2024, 18:03 WIB

5 Fakta Menarik Strinova, Game Shooter Anime Unik yang Resmi Rilis Global

Konflik utama dalam game ini berpusat pada perebutan Energy Crystals, sumber daya penting di dunia Strinova.
Game Strinova. (Sumber: Steam)
News23 November 2024, 17:02 WIB

Steam Bikin Aturan Baru Season Pass, Ampuh Basmi Janji Kosong Penundaan Rilis Game?

Valve menegaskan, penjadwalan ulang rilis hanya diperbolehkan satu kali dan tidak boleh melebihi tiga bulan dari jadwal awal.
Logo Steam (FOTO: Steam)
Mobile23 November 2024, 16:08 WIB

Resmi Diluncurkan! Berikut Keunggulan dan Fitur Kedai Top Up, Tempat Top Up Para Gamers

Diluncurkan secara resmi hari ini, KedaiTopup.id menawarkan pengalaman top-up menarik sebagai platform yang user-friendly.
Top Up game untuk sobat gamers (FOTO: Dok. Kedaitooup)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.