logo

Pencipta Naruto Ungkap Alasan Jiraiya Tak Hidup Lagi di Perang Dunia Ninja Keempat

RA_Majid
Senin 06 Januari 2025, 12:43 WIB
Jiraya. (Sumber: Wallpaper Abbys)

Jiraya. (Sumber: Wallpaper Abbys)

Indogamers.com - Masashi Kishimoto, kreator serial Naruto, mengungkap alasan Jiraiya tidak dihidupkan lagi dalam Perang Dunia Ninja Keempat.

Merujuk laporan Game Rant pada Minggu (5/1/2025), keputusan ini diambil untuk menjaga kesempurnaan alur cerita dan pengembangan karakter Naruto.

Sosok Jiraiya, salah satu karakter paling berpengaruh dalam kisah Naruto, tewas saat melawan Pain di Amegakure.

Kematian tersebut jadi momen penting yang mengubah perjalanan hidup Naruto.

Baca Juga: 5 Game Naruto Terbaik Selain Ultimate Ninja Storm

Masashi Kishimoto (kiri), kreator serial Naruto, dan Jiraya (kanan) salah satu karakter di serial Naruto. (Sumber: Game Rant)

Namun, dalam perang yang melibatkan banyak ninja hebat melalui teknik Edo Tensei, Jiraiya tidak dihidupkan kembali.

Dalam wawancara, Kishimoto menjelaskan bahwa ia tidak ingin merusak akhir cerita Jiraiya yang dianggap sudah sempurna.

“Kematian Jiraiya berdampak besar pada Naruto. Menghidupkan Jiraiya cuma akan mengurangi makna perkembangan karakter yang sudah dibangun,” ujar Kishimoto.

Kishimoto menilai, kematian Jiraiya penting dalam membentuk karakter Naruto, baik dari segi kekuatan atau kedewasaan.

Momen ini pula yang membantu Naruto memahami rasa kehilangan yang dialami Sasuke.

Baca Juga: Kisah Konyol Cowok Habiskan Miliaran untuk Sawer Streamer Cantik, Berharap Dipanggil Kakak

Keputusan Kishimoto diapresiasi banyak penggemar yang menganggap kematian Jiraiya sebagai momen emosional.

Penggemar bisa membaca Naruto via MangaPlus atau aplikasi Shonen Jump.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

5 Game PlayStation Plus yang Bakal Dihapus pada 2025

Senin 06 Januari 2025, 10:20 WIB
undefined
PC

Keseruan Game Summoners War: Sky Arena. Bisa dimainkan di PC dan Download Gratis di Steam

Senin 06 Januari 2025, 10:14 WIB
undefined
PC

Beyond Citadel, Game Aksi Futuristik yang Wajib Dicoba!

Senin 06 Januari 2025, 10:19 WIB
undefined
E-Sport

Confirm! Skylar Rehat di ESL, Toyy Disebut Gantikan Posisinya

Senin 06 Januari 2025, 10:13 WIB
undefined
Mobile

Biar 2025 Full Senyum, Ini 5 Rekomendasi Game Lucu di Mobile

Senin 06 Januari 2025, 11:17 WIB
undefined
News Update
Gadget07 Januari 2025, 23:02 WIB

MSI Luncurkan Motherboard AMD Ryzen B850 & B840, Pastikan Transfer Data Secepat Kilat

Memenuhi permintaan daya tinggi GPU yang digunakan dalam komputasi AI dan skenario gaming.
Motherboard baru MSI. (FOTO: Dok.MSI)
Gadget07 Januari 2025, 21:06 WIB

Rekomendasi Kamera 360 Terbaik untuk Bikin Konten Video

Kamera 360 memiliki beberapa lensa yang memungkinkan untuk mengambil gambar dengan jangkauan lebih luas dari kamera biasa.
Ilustrasi kamera 360 untuk pembuatan konten video (FOTO: GoPro)
Gadget07 Januari 2025, 20:02 WIB

Mengenal HP Omen Max 16, Laptop Gaming Terkuat di CES 2025

HP memperkenalkan laptop gaming terbarunya, HP Omen Max 16 di ajang CES 2025.
HP Omen Max 16. (Sumber: Endgadget)
News07 Januari 2025, 19:28 WIB

Mengenal Apa Itu CES 2025, Pameran Teknologi Terbesar Di Dunia yang Banjir Inovasi

Sebagai salah satu pameran teknologi terbesar di dunia, CES menjadi ajang unjuk inovasi dari berbagai perusahaan teknologi ternama.
Consumer Electronics Show (CES) 2025. (Sumber: Press Hub)
Accessories07 Januari 2025, 19:04 WIB

Rekomendasi 5 Kursi Gaming Terbaik di Bawah Rp1 Jutaan

Saat ini mendapatkan kursi gaming terbaik, kamu tak harus mengeluarkan budget jutaan, hanya dengan budget di bawah Rp1 juta kamu bisa mendapatkan kursi gaming seperti berikut.
MOVIO Gaming Chair Mesh, salah satu kursi gaming terbaik di bawah Rp1 jutaan. (FOTO: tokopedia.com)
Console07 Januari 2025, 19:01 WIB

Tahun 2025 Ditetapkan Sebagai Tahun Eevee oleh Pokemon Company

Penggemar Pokemon, bersiaplah! Tahun 2025 telah resmi dinyatakan sebagai Tahun Eevee oleh Pokemon Company.
Pokemon. (Sumber: Pokemon)
E-Sport07 Januari 2025, 18:50 WIB

Pembuktian Sukses Alberttt Bersama Evos Holy Taklukan Homebios 2-0 di ESL Snapdragon Season 6

Sukses taklukan Homebois Alberttt dan Evos Holy amankan skor dua kosong dengan permaianan yang cukup baik.
Roster Evos Holy untuk Snapdragon Pro Series Challenge Season 6 (FOTO: Instagram.com/@eslmlbb)
E-Sport07 Januari 2025, 18:48 WIB

Fakta Menarik Kemenangan Evos Holy atas Homebois di ESL Snapdragon Season 6

Berikut fakta menarik kemenangan Evos Holy atas Homebois di  ESL Snapdragon Season 6 Challenge Season. Yuk disimak!
Evos Holy (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
E-Sport07 Januari 2025, 18:48 WIB

Fakta Menarik Kekalahan Evos Esports dari Onic PH di ESL Snapdragon Pro Series (SPS) Season 6 Challenge

Berikut beberapa fakta dari kekalahan Evos dari Onic PH di  ESL Snapdragon Pro Series (SPS) Season 6 Challenge.
ESL Snapdragon Season 6 Challenge Season (FOTO: Instagram.com/@eslmlbb)
E-Sport07 Januari 2025, 18:47 WIB

Jadwal Jam Pertandingan Bigetron Alpha vs AI Esports di ESL Snapdragon Pro Series Season 6 Challenge Season

Bigetron Alpha adalah salah satu tim esports terkemuka di Indonesia dalam skena Mobile Legends, tim ini juga dikenal dengan julukan BTR.
Bigetron Alpha (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.